1. Alat Bukti Surat dari Pihak Penggugat

85 secara substansial banyak Partai pendukung Koaliasi TTU Bersatu menarik dukungannya terhadap Penggugat. 53 Akan tetapi karena secara formal tidak boleh menarik kembali dukungan, maka makna dukungan terhadap Penggugat memang tampaknya hanya bersifat formalistis belaka.Atas dasaralasan terurai di atas, Tergugatmohon kiranya Majelis Hakim mengadili dan memutuskanperkara itu dengan amar putusan dalam penundaan:menolak permohonan penundaan dari Penggugat. Dalam Pokok Perkara:menerima dan mengabulkan jawaban Tergugatseluruhnya.Menolak gugatan Penggugat seluruhnya. Menghukum Tergugat membayar biaya yang timbul dalam perkara itu. Atas jawaban Tergugat tersebut di atas, Penggugat telah menyampaikan Repliksecara lisan pada persidangan tanggal 4 Oktober 2010 yang pada pokoknya menyatakan menolak dan membantah dalil-dalil jawaban Tergugat tersebut di atas dan Penggugat tetap pada gugatan semula. Atas Replik secara lisan oleh Penggugat, Tergugat telah pula menyampaikan Duplik secara lisan pada persidangan tanggal 4 Oktober 2010 yang pada pokoknya menyatakan menolak dan membantah gugatan dan Replik Penggugat dan tetap pada jawaban Tergugat semula. 3. 1. 3. Alat Bukti Surat dari Pihak Penggugat 53 Bukti T. 12. Sayang sekali, hal ini tidak didukung oleh konfirmasi koalisi partai tersebut. 86 Untuk menguatkan dalil-dalilnya Penggugat telah mengajukan bukti-bukti surat berupa foto copy yang telah dilegalisir dan bermeterai cukup serta telah dicocokkan sesuai dengan asli atau copynya sebagai berikut :Foto Copy Bukti Penerimaan Pendaftaran Bakal Pasangan Calon Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabuaten Timor Tengah Utara foto copy dari foto copy. 54 Foto copy Berita Acara Pleno tentang Penelitian Surat Pencalonan Beserta Lampirannya Dari Bakal Pasangan Calon Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten TTU, tanggal 24 Juli 2010 sesuai dengan aslinya. 55 Foto copy Bukti Penerimaan Penyerahan Perbaikan atau Penambahan Kelengkapan Berkas Syarat Pencalonan dan Persyaratan Calon Bakal Pasangan Calon Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten TTU Pemilukada tahun 2010 sesuai dengan aslinya. 56 Foto copy Surat Ketua Komisi Pemilihan Umum Kabupaten TTUNo. 270 KPU-TTU 157 VIII 2 010, tanggal 15 Agustus 2010, Perihal Pemberitahuan Hasil Penelitian Ulang Surat Pencalonan Beserta Lampirannya sesuai dengan asli. 57 Foto copy Surat Ketua Pengadilan Negeri Klas I A Kupang tanggal 4 Agustus 2010 tentang Keterangan Tidak Sedang Dicabut Hak Pilihnya, Tidak Pernah Dihukum Penjara Karena Melakukan Tindak Pidana Makar dan Tidak 54 Bukti P-I. 55 Bukti P-II. 56 Bukti P-III. 57 Bukti P-IV. 87 Pernah Dijatuhi Pidana Penjara Karena Melakukan Tindak Pidana Yang Diancam Dengan Pidana Penjara 5 Lima Tahun atau Lebih Berdasarkan Keputusan Pengadilan yang Telah Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap, tanggal 04 Agustus 2010, yang dibuat oleh Pengadilan Negeri Kelas I A Kupang sesuai dengan aslinya. 58 Foto copy Surat Pengadilan Negeri Kelas I A Kupang, tanggal 22 Juli 2010 tentang Keterangan No.W26-U1 1140 HN.01. 10 VII 2010, tanggal 22 Juli 2010, dari Ketua Pengadilan Negeri Kllas I A Kupang sesuai dengan aslinya. 59 Foto copy Surat Pernyataan Penegasan dari Leba, tanggal 16 Agustus 2010 sesuai dengan aslinya. 60 Foto copy Berita Acara Pleno Penetapan Pasangan Calon yang Memenuhi Syarat Sebagai Peserta Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten TTU tahun 2010, tanggal 23 Agustus 2010 foto copy dari foto copy. 61 Foto Copy Keputusan KPU Kabupaten TTUNo. 18 tahun 2010 tentang Penetapan Pasangan Calon Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten TTU tahun 2010, tanggal 23 Agustus 2010 foto copy dari foto copy. 62 Foto copy Peraturan KPUNo. 13 tahun 2010, tanggal 24 Juni 2010 tentang Pedoman Teknis Tata Cara Pencalonan Pemilihan Umum Kepala Daerah dan 58 Bukti P-V. 59 Bukti P-VI. 60 Bukti P-VII. Tidak jelas apa isi surat Pernyataan Penegasan ini, apakah berupa pernyataan yang menegaskan bahwa tanda tangan di atas dokumen tertulis yang discan adalah benar atau bukan merupakan tanda tangan Leba yang bersangkutan. 61 Bukti P-VIII. 62 Bukti P-IX. 88 Wakil Kepala Daerah foto copy dari foto copy. 63 Foto copy Akta Pendirian PPDI dan Anggaran DasarAnggaran Rumah Tangga PPDI foto copy dari foto copy. 64 Foto copy Surat Keputusan Dewan Pimpinan Pusat PPDINo.1536SKDPPXI 08 tertanggal 29 November 2008 tentang Struktur, Komposisi dan Personalia Dewan Pimpinan Cabang PPDI Kabupaten TTU Masa Bhakti 2008-2013 sesuai dengan aslinya. 65 Foto Copy Surat Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten TTUNo.270 KPU-TTUSK- 10V 2010 sesuai dengan aslinya. 66 Asli amplop pengiriman Surat Pernyataan Penegasan dariLeba, tanggal 16 Agustus 2010. 67

3. 1. 4. Alat Bukti Surat Tergugat