Kecerdasan Intelektual IQ Kecerdasan Emosional Prestasi Belajar Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan

39 rendak skor total yang diperoleh subyek menunjukkan kecerdasan emosinya rendah. 1 Validitas Instrumen Kecerdasan Emosional Suatu alat ukur dikatakan mempunyai validitas yang tinggi apabila alat ukur tersebut dapat menjalankan fungsi ukurnya dan memberikan hasil sesuai dengan tujuan penelitian. Koefisien validitas dengan taraf signifikan 5 dengan N=30 yaitu 0,361 Fetra Aulia, 2013: 38. 2 Reliabilitas Instrumen Kecerdasan Emosional Reliabilitas adalah indeks yang menunjukkan sejauh mana instrument dapat dipercaya dan dapat diandalkan suatu instrument dikatakan reliabel jika instrumen tersebut memberikan hasil yang tetap walaupun dilakukan beberapa kali dalam waktu yang berlainan. Instrumen kecerdasan emosional memiliki tingkat realibilitas sebesar r=0,954 Fetra Aulia, 2014: 40. F. Teknik Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuisioner angket dan metode dokumentasi.

1. Kecerdasan Intelektual IQ

Data diperoleh dari dokumentasi hasil tes IQ yang sudah dilakukan pihak sekolah , dengan penggolongan sebagai berikut: 40 Tabel 3. Penggolongan Tingkat Kecerdasan Intelektual IQ menurut Yayasan Jasa Psikologi Bina Asih Yogyakarta. Tingkat Kecerdasan Kategori 145 – ke atas Genius 130 – 144 Sangat Cerdas 115 – 129 Cerdas 100 – 114 Rata – rata + 85 – 99 Rata – rata 70 – 84 Lambat 50 – 69 Sangat Lambat 54 – ke bawah Sangat- sangat Lambat Sumber: Yayasan Jasa Psikologi Bina Asih Yogyakarta

2. Kecerdasan Emosional

“Kuisioner merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden unutk dijawabnya” Sugiyono, 2009: 199. Metode ini digunakan untuk memperoleh data mengenai Kecerdasan emosional yang berupa butir-butir pernyataan kepada siswa. Cara mendapatkan skor total yaitu dengan menjumlahkan skor yang diperoleh dari masing-masing subyek. Data kasar yang diperoleh mula-mula dicari mean dan standar deviasi kemudian disusun distribusi frekuensi berdasarkan mean dan standar deviasi menjadi 5 kategori sebagai berikut: 41 Tabel 4. Distrubusi Frekuensi Kecerdasan Emosional Norma Kategori M-1,5 SD ke bawah M-1,5 SD sd M-0,5 SD M-1,5 SD sd M+0,5 SD M+1,5 SD sd M+1,5 SD M+1,5 SD ke atas Kurang sekali Kurang Sedang Baik Baik Sekali Keterangan: M =Mean rerata, SD = Standar Deviasi Azwar Syaifuddin, 2003: 107

3. Prestasi Belajar Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan

Dokumentasi buku rapor atau loger digunakan untuk mengetahui prestasi belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan selama satu semester. Data yang didokumentasikan adalah nilai penjas tiap siswa pada semester ganjil. Data kasar yang diperoleh mula-mula dicari mean dan standar deviasi kemudian disusun distribusi frekuensi berdasarkan mean dan standar deviasi menjadi 5 kategori. Kategori berdasarkan PAN atau penilaian acuan normative. Tabel 5. Distrubusi Frekuensi Prestasi Belajar PJOK Norma Kategori M-1,5 SD ke bawah M-1,5 SD sd M-0,5 SD M-1,5 SD sd M+0,5 SD M+1,5 SD sd M+1,5 SD M+1,5 SD ke atas Kurang sekali Kurang Sedang Baik Baik Sekali Keterangan: M =Mean rerata, SD = Standar Deviasi Azwar Syaifuddin, 2003: 107 42

G. Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP

2 15 13

Hubungan antara kecerdasan emosional dengan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam: Studi Penelitian di Kelas XI SMA PGRI 109 Tangerang

2 10 112

Pengaruh Tingkat Kecerdasan Emosional Terhadap Prestasi Belajar Pendidikan Agama Islam Pada Siswa Smp Muhammadiyah 17 Ciputat

1 48 98

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, DAN KECERDASAN PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK MANDIRI (PERSERO) TBK. DI WILAYAH MANADO.

0 2 17

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, PERILAKU Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Spiritual, Perilaku Belajar dan Latar Belakang Pendidikan Menengah Terhadap Tingkat Pemahaman Akuntans

0 3 15

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, PERILAKU Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Spiritual, Perilaku Belajar dan Latar Belakang Pendidikan Menengah Terhadap Tingkat Pemahaman Akuntans

0 2 17

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA NEGERI DI SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2012/ 2013.

0 0 18

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL DAN PERILAKU BELAJAR TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI PADA MAHASISWA AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 0 18

PENGARUH MINAT BELAJAR, PERILAKU BELAJAR, KECERDASAN INTELEKTUAL DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI Susi Susanti

0 0 8

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL (EQ) DAN KECERDASAN INTELEKTUAL (IQ) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MTs NURUL YAQIN DI DESA TANAH BAWAH

0 0 18