Program Pelayanan Administrasi Perkantoran, dengan fokus kegiatan Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur, dengan fokus Program Peningkatan Disiplin Aparatur, dengan fokus kegiatan pada: Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya

Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Jawa Tengah 2013-2018 53

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, DAN

PENDANAAN INDIKATIF Dalam rangka mewujudkan visi dan misi Bappeda, melalui tujuan dan sasaran serta strategi dan kebijakan yang telah ditetapkan, maka perlu penjabaran operasional yang lebih rinci ke dalam program dan kegiatan yang disertai indikator kinerja untuk lima tahun mendatang. Berdasarkan tujuan dan sasaran serta strategi dan kebijakan tersebut, maka Bappeda menetapkan rencana program dan kegiatan yang akan dilaksanakan dalam tahun 2013-2018, yaitu sebagai berikut :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran, dengan fokus kegiatan

pada: a. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi di dalam dan luar daerah; b. Penyediaan jasa pelayanan perkantoran.

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur, dengan fokus

kegiatan pada: Pemeliharaan gedung kantor, perlengkapan dan peralatan kantor, ken- daraan dinas, meubelair serta peningkatan sarana dan prasarana.

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur, dengan fokus kegiatan pada:

Pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapannya

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur, dengan fokus

kegiatan pada: Pendidikan dan pelatihan formal

5. Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pemba-

ngunan Daerah, dengan fokus kegiatan pada: Peningkatan kualitas SDM Perencana.

6. Program Perencanaan Pengembangan Wilayah Perbatasan, dengan fokus

kegiatan pada : Koordinasi pengembangan wilayah perbatasan .

7. Program Perencanaan Pembangunan Daerah, dengan fokus kegiatan

pada: Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Jawa Tengah 2013-2018 54 a. Peningkatan perencanaan umum pembangunan daerah b. Pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pembangunan daerah.

8. Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi, dengan fokus kegiatan

pada: Koordinasi perencanaan pembangunan bidang perekonomian.

9. Program Perencanaan Pembangunan Sosial Budaya, dengan fokus

kegiatan pada : a. Koordinasi perencanaan pembangunan bidang pemerintahan dan kepen- dudukan. b. Koordinasi perencanaan pembangunan bidang kesejahteraan rakyat.

10. Program Perencanaan Prasarana Wilayah Dan Sumber Daya Alam,