Tujuan Penelitian Tidakan Kelas Manfaat Penelitian Tindakan Kelas

Aulia Pinasti, 2013 PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENULISKARANGANDESKRIPSI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2. Tujuan Penelitian Tidakan Kelas

Dapat dikatakan bahwa semua penelitian bertujuan untuk memecahkan suatu masalah, namun khusus PTK disamping tujuan tersebut tujuan PTK yang utama adalah untuk peningkatan dan perbaikan layanan profesional guru dalam menangani proses belajar mengajar. Menurut Mulyasa 2009: 89-90 secara umum tujuan Penelitian Tindakan Kelas adalah: a. Memperbaiki dan meningkatkan kondisi-kondisi belajar serta kualitas pembelajaran. b. Meningkatkan layanan profesional dalam konteks pembelajaran, khususnya layanan kepada peserta didik sehingga tercipta layanan prima. c. Memberikan kesempatan kepada guru berimprovisasi dalam melakukan tindakan pembelajaran yang direncanakan secara tepat waktu dan sasarannya. d. Memberikan kesempatan kepada guru mengadakan pengkajian secara bertahap terhadap kegiatan pembelajaran yang dilakukannya sehingga tercipta perbaikan yang berkesinambungan. e. Membiasakan guru mengembangkan sikap ilmiah, terbuka, dan jujur dalam pembelajaran. Tujuan dari penelitian tindakan kelas ini yaitu untuk meningkatkan kemampuan siswa yang harus benar-benar dapat dicapai. Dengan Aulia Pinasti, 2013 PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENULISKARANGANDESKRIPSI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu dilaksanakannya PTK, berarti peneliti senantiasa bersedia meningkatkan kualitas kemampuan mengajarnya dengan merancang suatu rencana pembelajaran yang merujuk pada peningkatan kualitas belajar dan kemampuan siswa.

3. Manfaat Penelitian Tindakan Kelas

Penelitian tindakan kelas memiliki banyak manfaat. Menurut Depdiknas dalam Taniredja et al. 2010: 21 manfaat penelitian tindakan kelas yaitu meliputi: a. Peningkatan kompetensi guru dalam mengatasi masalah pembelajaran dan pendidikan di luar dan di dalam kelas. b. Peningkatan sikap profesional guru dan dosen. c. Perbaikan danatau peningkatan kinerja belajar dan kompetensi siswa. d. Perbaikan danatau peningkatan kualitas proses pembelajaran di kelas. e. Perbaikan danatau peningkatan kualitas penggunaan media, alat bantu belajar, dan sumber belajar lainnya. f. Perbaikan danatau peningkatann kualitas prosedur dan alat evaluasi yang digunakan untuk mengukur proses dan hasil belajar siswa. g. Perbaikan masalah-masalah pendidikan anak di sekolah h. Perbaikan danatau peningkatan kualitas peningkatan kurikulum. Berdasarkan manfaat PTK di atas penulis dapat menyimpulkan manfaat PTK yaitu untuk menyelesaikan masalah yang muncul dalam pembelajaran yang bertujuan untuk peningkatakan mutu pendidikan dan pembelajaran baik di luar maupun di dalam kelas. PTK juga merupakan Aulia Pinasti, 2013 PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENULISKARANGANDESKRIPSI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu cara yang strategis bagi guru untuk memperbaiki layanan kependidikan yang harus diselenggarakan dalam konteks pembelajaran dikelas dan peningkatan kualitas program sekolah secara keseluruhan.

4. Model-model PenelitianTindakan Kelas

Dokumen yang terkait

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS LAPORAN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KARANGAYU 01 SEMARANG BARAT

0 24 161

PENGGUNAAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI PADA SISWA KELAS V SDN MEKARSARI 3 KECAMATAN PANIMBANG KABUPATEN PANDEGLANG.

0 1 36

PENGGUNAAN PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI: PTK di Kelas IV SDN Serang 11 Kota Serang.

0 1 32

PENERAPAN MEDIA POSTER UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS SISWA DALAM KARANGAN PERSUASIF DI KELAS IV SD NEGERI TAKTAKAN 1 KECAMATAN TAKTAKAN KOTA SERANG.

0 1 33

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI SISWA KELAS IV SD NEGERI CIBEUNYING KABUPATEN BANDUNG BARAT TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 1 52

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI SISWA KELAS V MELALUI TEKNIK CERITA BERANTAI: PTK di Kelas V SDN UjungtebuKec. Curug Kota Serang.

0 2 34

PENGGUNAAN METODE MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI SISWA KELAS V: Penelitian Tindakan Kelas di SD Negeri Kamanisan Kecamatan Curug Kota Serang.

0 1 32

PENERAPAN MEDIA GAMBAR SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN MENULIS KARANGAN SISWA Penerapan Media Gambar Sebagai Upaya Untuk Meningkatkan Pembelajaran Menulis Karangan Siswa Kelas V Di SD Negeri 1 Keprabon Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten

0 0 13

PENGGUNAAN TEKNIK MENGARANG GOTONGROYONG UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI SISWA KELAS IV: Penelitian Tindakan Kelas Terhadap Siswa Kelas IV SD Negeri Neglasari Kecamatan Curug Kota Serang Tahun Ajaran 2013/2014.

0 0 26

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISME UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP ENERGI :PTK Di Kelas IV SDN Cisangku Kec.Curug Kota Serang.

0 5 43