Pendidikan Orang Tua Balita

4.3.2 Orang Tua Balita

Dari hasil penelitian dapat dilihat orang tua balita yang meliputi pendidikan, pekerjaan, suku. Tabel 4.3 Distribusi karakteristik orang tua balita Pendidikan, Pekerjaan, dan Suku di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Karakteristik Orang Tua Ayah Ibu

1. Pendidikan

n n SD 13 25,0 10 19,0 SMP 12 23,1 13 25,0 SMA 22 42,3 21 40,0 Perguruan Tinggi 5 9,6 8 15,4 Jumlah 52 100,0 52 100,0 2. Pekerjaan n n Pengawai Negeri 3 5,8 4 7,7 Pedagang 4 7,7 4 7,7 Petani 43 82,7 40 76,9 Guru Honorer 2 3,8 4 7,7 Jumlah 52 100,0 52 100,0 3. Suku n n Jawa 8 15,4 2 3,8 Mandailing 43 82,7 49 94,2 Karo 1 1,9 1 1,9 Jumlah 52 100,0 52 100,0 Berdasarkan tabel 4.3 dapat dilihat bahwa pendidikan orang tua yang paling banyak pada tingkat SMA yaitu sebanyak 22 orang 42,3 dan 21 orang 40,0, pekerjaan orang tua yang paling banyak pada kelompok petani sebanyak 43 orang 82,7 dan 40 orang 76,9, dan suku orang tua lebih banyak suku mandailing yaitu 43 orang 82,7, dan 49 orang 94,2. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.4 Distribusi Karakteristik orang tua balita Jumlah keluarga, Penghasilan keluarga, pengeluaran keluarga, Penggolongan di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Karakteristik orang tua balita n 1. Jumlah Anggota Keluarga 4 24 46,2 5-6 26 48,1 3 5,8 Jumlah 52 100,0 2. Penghasilan Keluarga 38 73,1 14 26,9 Jumlah 52 100,0 3. Pengeluaran Keluarga Rp 1.605.000 22 42,3 30 57,7 Jumlah 52 100,0 4. Penggolongan Perokok Ringan 2 3,8 Sedang 24 46,2 Berat 26 50,0 Jumlah 52 100,0 Berdasarkan tabel 4.4 dapat dilihat bahwa sebagian besar jumlah anggota keluarga 5 – 8 orang yaitu 29 orang 55,8, penghasilan keluarga sebagian besar berjumlah Rp 1.605.000,00 yaitu 38 keluarga 73,1, dan penggolongan perokok yang lebih banyak yaitu perokok berat sebanyak 26 orang 50,0. 4.4 Ketersediaan Pangan Dari hasil penelitian dapat dilihat ketersediaan pangan yang ada di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas pada tabel 4.5 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.5 Distribusi Ketersediaan Pangan di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No Ketersediaan Pangan n 1. Terjamin 11 21,2 2. Kelaparan Tingkat Ringan 11 21,2 3. Kelaparan Tingkat Sedang 17 32,7 4. Kelaparan Tingkat Berat 13 25,0 Jumlah 52 100,0 Berdasarkan tabel 4.5 dapat dilihat bahwa ketersedian pangannya berada pada tingkat rawan sebanyak 78,9, dimana kelaparan ringan sebanyak 11 keluarga 21,2, tingkat kelaparan sedang sebanyak 17 orang 32,7, dann tingkat kelaparan berat sebanyak 13 orang 25,0. Tabel 4.6 Distribusi ketersediaan Pangan Berdasarkan Pendidikan Ibu di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Pendidikan Ibu Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 SD 2 20,0 4 40,0 4 40,0 10 100,0 2 SMP 1 7,7 6 46,2 6 46,2 13 100,0 3 SMA 3 14,3 8 38,1 7 33,3 3 14,3 21 100,0 4 Perguruan Tinggi 8 100,0 8 100,0 Berdasarkan tabel 4.6 dapat dilihat sebagian besar tingkat pendidikan ibu berada pada kelompok SMA yaitu 21 orang 40,4 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 85,4, kelaparan tingkat ringan sebanyak 8orang 38,1, kelaparan tingkat sedang 7 orang 33,3, dan kelaparan tingkat berat dan terjamin sebanyak 3 orang 14,3. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.7 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Pekerjaan Ayah di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Pekerjaan Ayah Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Pegawai Negeri 2 66,7 1 33,3 3 100,0 2 Pedagang 1 25,0 2 50,0 1 25,0 4 100,0 3 Petani 7 16,3 10 23,3 14 32,6 12 27,9 43 100,0 4 Guru Honorer 2 100,0 2 100,0 Berdasarkan tabel 4.7 dapat dilihat sebagian besar tingkat pekerjaan ayah berada pada kelompok petani yaitu 43 orang 82,7 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 82,7, kelaparan tingkat sedang sebanyak 14 orang 32,6, 12 orang 27,9 kelaparan tingkat berat, 10 orang 23,3 kelaparan tingkat ringan dan 7 orang 16,3 ketersediaan pangan terjamin. Tabel 4.8 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Pekerjaan Ibu di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Pekerjaan Ibu Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Pegawai Negeri 4 100 4 100,0 2 Pedagang 1 25,0 2 50,0 1 25,0 4 100,0 3 Petani 3 7,5 10 25,0 15 37,5 12 30,0 40 100,0 4 Guru Honorer 4 100 4 100,0 Berdasarkan tabel 4.8 dapat dilihat sebagian besar tingkat pekerjaan ibu berada pada kelompok petani yaitu 40 orang 76,9 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 92,5, kelaparan tingkat sedang sebanyak 15 Universitas Sumatera Utara orang 37,5, 12 orang 30,0 kelaparan tingkat berat, 10 orang 25,0 kelaparan tingkat ringan dan 3 orang 7,5 ketersediaan pangan terjamin. Tabel 4.9 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Penghasilan Keluarga di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Penghasilan Keluarga Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Rp1.605.000 2 5,3 7 18,4 16 42,1 13 34,2 38 100,0 2 Rp1.605.000 9 64,3 4 28,6 1 7,1 14 100,0 Berdasarkan tabel 4.9 dapat dilihat sebagian besar tingkat penghasilan keluarga berada pada kelompok Rp 1.605.000 yaitu 38 orang 73,1 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 94,7, kelaparan tingkat sedang sebanyak 16 orang 42,1, 13 orang 34,2 kelaparan tingkat berat, 7 orang 18,4 kelaparan tingkat ringan dan 2 orang 5,3 ketersediaan pangan terjamin. Tabel 4.10 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Pengeluaran Rokok di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Pengeluaran Rokok Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Rp430.000 8 27,6 7 24,1 6 20,7 8 27,6 29 100,0 2 Rp430.000 3 13,0 4 17,4 11 47,8 5 21,7 23 100,0 Berdasarkan tabel 4.10 dapat dilihat sebagian besar pengeluaran rokok berada pada kelompok Rp 430.000 yaitu 29 orang 55,7 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 72,4, kelaparan tingkat Universitas Sumatera Utara ringan sebanyak 7 orang 24,1, dan kelaparan tingkat sedang sebanyak 6 orang 20,7, dan kelaparan tingkat berat sebanyak 8 orang 27,6. Tabel 4.11 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Pengeluaran Pangan di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Pengeluaran Pangan Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Rp500.000 3 8,3 8 22,2 13 36,1 12 33,3 36 100,0 2 Rp500.000 8 50,0 3 18,8 4 25,0 1 6,3 16 100,0 Berdasarkan tabel 4.11 dapat dilihat sebagian besar pengeluaran pangan berada pada kelompok Rp 500.000 yaitu 36 orang 69,2 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 91,6, kelaparan tingkat ringan sebanyak 8 orang 22,2, kelaparan tingkat sedang sebanyak 13 orang 36,1, dan kelaparan tingkat berat sebanyak 12 orang 33,3. Tabel 4.12 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Pengeluaran Non Pangan di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Pengeluaran Non Pangan Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Rp225.000 3 12,5 3 12,5 7 29,2 11 45,8 24 100,0 2 Rp225.000 8 28,6 8 28,6 10 35,7 2 7,1 28 100,0 Berdasarkan tabel 4.17 dapat dilihat sebagian besar pengeluaran non pangan berada pada kelompok Rp 225.000 yaitu 28 orang 53,8 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 71,4, kelaparan tingkat ringan sebanyak 8 orang 28,6, kelaparan tingkat sedang sebanyak 10 orang 35,7, Universitas Sumatera Utara dan kelaparan tingkat berat sebanyak 2 orang 7,1. Tabel 4.13 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Jumlah Keluarga di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Jumlah Keluarga Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 orang 8 33,3 4 16,7 7 29,2 5 20,8 24 100,0 2 5-6 orang 3 12,0 6 24,0 9 36,0 7 28,0 25 100,0 3 orang 1 33,3 1 33,3 1 33,3 3 100,0 Berdasarkan tabel 4.13 dapat dilihat sebagian besar jumlah keluarga berada pada kelompok 5-6 orang yaitu 25 orang 48,0 dengan ketersediaan pangan berada pada kelaparan sebanyak 88,0, kelaparan tingkat ringan sebanyak 6 orang 24,0, kelaparan tingkat sedang sebanyak 9 orang 36,0, dan kelaparan tingkat berat sebanyak 7 orang 28,0. Tabel 4.14 Distribusi Ketersediaan Pangan Berdasarkan Penggolongan Perokok di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas No. Penggolongan Perokok Ketersediaan Pangan Jumlah Terjamin Kelaparan Tingkat Ringan Kelaparan Tingkat Sedang Kelaparan Tingkat Berat n n n n n 1 Ringan 1 50,0 1 50,0 2 100,0 2 Sedang 6 25,0 6 25,0 5 20,8 7 29,2 24 100,0 3 Berat 5 19,2 4 15,4 11 42,3 6 23,1 26 100,0 Berdasarkan tabel 4.14 dapat dilihat sebagian besar penggolongan perokok berada pada kelompok perokok berat yaitu 26 orang 50,0 dengan ketersediaan pangann berada pada kelaparan sebanyak 80,8, kelaparan tingkat ringan sebanyak 4 orang 15,4, kelaparan tingkat sedang sebanyak 11 orang Universitas Sumatera Utara 42,3, kelaparan tingkat berat sebanyak 6 orang 23,1.

4.5 Status Gizi Balita

Dokumen yang terkait

Perilaku Remaja Tentang Penyalahgunaan Narkoba Di Sekolah MAN Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas.

3 61 89

Gambaran Status Gizi Anak Balita di Tinjau Dari Pola Pengasuhan Pada Ibu Pekerja dan Bukan Pekerja di Desa Buluh Cina Kecamatan Hamparan Perak Tahun 2000

0 44 68

Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa Era Otonomi Daerah di Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas

0 0 16

Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa Era Otonomi Daerah di Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas

0 0 2

Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa Era Otonomi Daerah di Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas

0 0 34

1. Tanggal wawancara dilaksanakan - Gambaran Ketersediaan Pangan dan Status Gizi Anak Balita Pada Keluarga Perokok di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas

0 0 27

Gambaran Ketersediaan Pangan dan Status Gizi Anak Balita Pada Keluarga Perokok di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Gambaran Ketersediaan Pangan dan Status Gizi Anak Balita Pada Keluarga Perokok di Desa Trans Pirnak Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas

0 0 6

GAMBARAN KETERSEDIAAN PANGAN DAN STATUS GIZI ANAK BALITA PADA KELUARGA PEROKOK DI DESA TRANS PIRNAK MARENU KECAMATAN AEK NABARA BARUMUN KABUPATEN PADANG LAWAS SKRIPSI

0 1 16

Perilaku Remaja Tentang Penyalahgunaan Narkoba Di Sekolah MAN Marenu Kecamatan Aek Nabara Barumun Kabupaten Padang Lawas.

0 2 31