Pompa Utilitas 20 PU-420 Pompa Utilitas 21 PU-421 Tangki Bahan Bakar TP-410

47. Pompa Utilitas 19 PU-419

Spesifikasi Pompa Utilitas 19 PU-419 Fungsi : Memompa air kondensat keluaran AE-401 sebanyak 3.980,745 kgjam ke TP-403 Jenis : Centrifugal pump , single-suction, single stage Bahan Konstruksi : Carbon Steel SA-283 Grade C Kapasitas : 19,418 galmin Dimensi : NPS = 3 in Sch = 40 in Panjang pipa lurus L : 5 m Jumlah globe valve : 1 unit Standar elbow 90 o : 4 unit Jumlah gate valve : 2 unit Beda ketinggian : 3 m Power : 12 hp NPSH : 2,440 ft Jumlah : 2 buah 1 cadangan Harga satuan, : 13.598,451

48. Pompa Utilitas 20 PU-420

Spesifikasi Pompa Utilitas 20 PU-420 Fungsi : Memompa hidrazin sebanyak 39,807 kgjam ke DA-401 Jenis : Centrifugal pump , single-suction, single stage Bahan Konstruksi : Carbon Steel SA-283 Grade C Kapasitas : 0,192 galmin Dimensi : NPS = 38 in Sch = 40 in Panjang pipa lurus L : 3 m Jumlah globe valve : 1 unit Standar elbow 90 o : 3 unit Jumlah gate valve : 2 unit Beda ketinggian : 6 m Power : ½ hp NPSH : 0,112 ft Jumlah : 2 buah 1 cadangan Harga satuan, : 13.598,451

49. Pompa Utilitas 21 PU-421

Spesifikasi Pompa Utilitas 21 PU-421 Alat : Pompa Utilitas Kode : PU-421 Fungsi : Memompa keluaran DA-401 sebanyak 3.980,745 kgjam ke SG-401 Jenis : Centrifugal pump , single-suction, single stage Bahan Konstruksi : Carbon Steel SA-283 Grade C Kapasitas : 19,418 galmin Dimensi : NPS = 3,5 in Sch = 40 in Panjang pipa lurus L : 10 m Jumlah globe valve : 1 unit Standar elbow 90 o : 4 unit Jumlah gate valve : 2 unit Beda ketinggian : 3 m Power : 12 hp NPSH : 2,440 ft Jumlah : 2 buah 1 cadangan Harga satuan, : 13.598,451

50. Tangki Bahan Bakar TP-410

Spesifikasi Tangki Bahan Bakar TP-410 Fungsi : Menampung bahan bakar solar untuk kebutuhan generator dan boiler pada tekanan 1 atm selama 5 hari Bentuk : Silinder tegak vertikal dengan dasar datar flat bottom dan atap head berbentuk torishperical Kapasitas : 175,140 m 3 Dimensi : Diameter shell D = 20 ft Tinggi shell H s = 18 ft Tebal shell t s = 716 in Tebal head t h = 716 Tinggi head = 1,394 m Tekanan Desain : 23,223 psi Bahan konstruksi : Carbon Steel SA-283 Grade C Jumlah : 3 buah Harga satuan, : 66.558,083

VII. TATA LETAK PABRIK

A. LOKASI PABRIK

Lokasi pabrik sangat mempengaruhi kemajuan dan kelangsungan dari suatu industri. Penentuan lokasi pabrik yang tepat dapat menekan biaya produksi dan dapat memberikan keuntungan-keuntungan lain. Beberapa hal yang menjadi pertimbangan dalam penentuan lokasi pabrik, antara lain : 1. Penyediaan bahan baku 2. Tenaga kerja 3. Utilitas 4. Pemasaran 5. Transportasi 6. Keadaan iklim dan tanah Berdasarkan faktor-faktor tersebut diatas, maka pabrik butynediol ini direncanakan berlokasi di daerah kawasan industri Gresik, Jawa Timur 1. Penyediaan Bahan Baku Sumber bahan baku berupa acetylene diperoleh dengan membeli dari PT. Samator Gas, Gresik, Jawa Timur. Sedangkan Formaldehyde diperoleh dari PT. Arjuna Utama Kimia di Surabaya. Pabrik dekat dengan bahan