Karakteristik Operasi Karakteristik Operasional Angkutan Barang

20 Tabel 4.8 Volume Lalu Lintas Angkutan Barang pada Pukul 15.00-18.00 Wita . No. Lokasi Perbatasan Arah Direct Split Pick Up Truk 2 As Truk 3 As Semi Trailler Total Per Arah smp jam Total Arus Lalu Lintas smpjam Arus smp jam Total smp jam Arus smp jam Total smp jam Arus smp jam Total smp jam Arus smp jam Total smp jam 1. Hos. Cokroaminoto Keluar 60,40 131 242 156 227,5 2,6 9,1 2,6 5,2 292,2 483,8 Masuk 39,60 111 71,5 6,5 2,6 190,95 2. Ida Bagus Mantra Keluar 57,72 33 78 157,3 247 27,3 44,2 7,8 217,6 377 Masuk 42,28 45 89,7 16,9 7,8 159,4 3. Pelabuhan Benoa Keluar 66,97 83 110 37,7 66,3 2,6 3,9 2,6 7,8 125,9 188 Masuk 33,03 27 28,6 1,3 5,2 62,1 Sumber : Hasil analisis, 2015 Dari hasil survai pada pukul 15.00-18.00 wita terlihat bahwa total volume angkutan barang terbesar pada lokasi perbatasan HOS. Cokroaminoto dengan total volume lalu lintas sebesar 483,8 smpjam, selanjutnya adalah lokasi perbatasan Ida Bagus Mantra dengan total volume lalu lintas sebesar 377 smpjam. Sedangkan total volume angkutan barang terkecil pada lokasi perbatasan Pelabuhan Benoa dengan total volume lalu lintas sebesar 188 smpjam. Tabel 4.9 Volume Lalu Lintas Angkutan Barang pada Pukul 18.00-21.00 Wita. No. Lokasi Perbatasan Arah Direct Split Pick Up Truk 2 As Truk 3 As Semi Trailler Total Per Arah smp jam Total Arus Lalu Lintas smpjam Arus smp jam Total smp jam Arus smp jam Total smp jam Arus smp jam Total smp jam Arus smp jam Total smp jam 1. Hos. Cokroaminoto Keluar 44,52 74 213 83,2 133,9 1,3 7,8 1,3 158,5 356 Masuk 55,48 139 50,7 6,5 1,3 197,5 2. Ida Bagus Mantra Keluar 56,23 51 87 87,1 158,6 11,7 19,5 1,3 149,8 266,4 Masuk 43,77 36 71,5 7,8 1,3 116,6 3. Pelabuhan Benoa Keluar 51,22 9 18 9,1 18,2 9,1 16,9 27,2 53,1 Masuk 48,78 9 9,1 7,8 25,9 Sumber : Hasil analisis, 2015 Dari hasil survai pada pukul 18.00-21.00 wita terlihat bahwa total volume angkutan barang terbesar pada lokasi perbatasan HOS. Cokroaminoto dengan total volume lalu lintas sebesar 356 smpjam, selanjutnya adalah lokasi perbatasan Ida Bagus Mantra dengan total volume lalu lintas sebesar 266,4 smpjam. Sedangkan total volume angkutan barang terkecil pada lokasi perbatasan Pelabuhan Benoa dengan total volume lalu lintas sebesar 53,1 smpjam. 21

4.3.1 Volume Lalu Lintas Angkutan Barang yang Keluar Masuk Daerah Studi.

Dari hasil survai volume lalu lintas pada masing-masing lokasi perbatasan dapat diketahui volume lalu lintas yang keluar masuk daerah studi. Untuk lebih lengkapnya dapat dilihat pada tabel 4.10, tabel 4.11, tabel 4.12 dan tabel 4.13. Tabel 4.10 Volume Lalu Lintas Keluar Masuk Lokasi Perbatasan Pukul 06.00-11.00 Wita. No. Lokasi Perbatasan Kendaraan Keluar smpjam Kendaraan Masuk smpjam Pick Up Truk 2 As Truk 3 As Semi Trailler Total Pick Up Truk 2 As Truk 3 As Semi Trailler Total 3. Hos. Cokroaminoto 123 78 1,3 2,6 204,9 263 68,9 5,2 337,1 4. Ida Bagus Mantra 66 122,2 37,7 1,3 227,2 59 150,8 20,8 1,3 231,9 9. Pelabuhan Benoa 77 67,6 6,5 7,8 158,9 Total 189 200,2 39 3,9 399 287,3 32,5 9,1 432,1 727,9 Sumber : Hasil analisis, 2015 Dari hasil survai seperti pada tabel 4.10 terlihat bahwa total volume lalu lintas angkutan barang yang masuk daerah studi pada pukul 06.00-11.00 wita adalah 727,9 smpjam. Dengan volume lalu lintas terbesar terdapat pada lokasi perbatasan HOS. Cokroaminoto dengan volume sebesar 337,1 smpjam dan yang terkecil terdapat pada lokasi perbatasan Pelabuhan Benoa dengan volume sebesar 158,9 smpjam. Sedangkan total volume lalu lintas angkutan barang yang keluar daerah studi sebesar 432,1 smpjam. Dengan volume lalu lintas terbesar terdapat pada lokasi perbatasan Ida Bagus Mantra dengan volume sebesar 227,2 smpjam dan yang terkecil terdapat pada lokasi perbatasan Pelabuhan Benoa dengan volume sebesar 0 smpjam. Tabel 4.11 Volume Lalu Lintas Keluar Masuk Lokasi Perbatasan Pukul 11.00-15.00 Wita. No. Lokasi Perbatasan Kendaraan Keluar smpjam Kendaraan Masuk smpjam Pick Up Truk 2 As Truk 3 As Semi Trailler Total Pick Up Truk 2 As Truk 3 As Semi Trailler Total 3. Hos. Cokroaminoto 137 150,8 1,3 5,2 294,3 108 75,4 10,4 2,6 196,4 4. Ida Bagus Mantra 62 141,7 24,7 1,3 229,7 75 124,8 19,5 219,3 9. Pelabuhan Benoa 21 57,2 78,2 58 45,5 15,6 11,7 130,8 Total 220 349,7 26 6,5 241 245,7 45,5 14,3 602,2 546,5 Sumber : Hasil analisis, 2015