Kerangka Berpikir KAJIAN TEORI

47

C. Penelitian Relevan

1. Penelitian dari Heni Sulistyani 2010 yang berjudul “Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis dan Prestasi Belajar Siswa dalam Pendidikan Kewarganegaraan PKn” menyimpulkan bahwa penerapan strategi Problem Based Learning telah berhasil dilaksanakan sesuai dengan kriteria keberhasilan tindakan yaitu meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan prestasi belajar dalam Pendidikan Kewarganegaraan PKn. 2. Penelitian dari Wahyu Ari Sartono 2013 yang berjudul “Pengaruh Penggunaan Model Problem Based Learning PBL terhadap Aktivitas Belajar Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Siswa Kelas VII di SMP Negeri 16 Yogyakarta” menyimpulkan bahwa model Problem Based Learning lebih efektif untuk meningkatkan aktivitas belajar mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan siswa kelas VII SMP Negeri 16 Yogyakarta. 3. Penelitian dari Fahrul Maulana 2013 yang berjudul “Efektivitas Model Pembelajaran Berbasis Deep Dialogue Critical Thinking DDCT Pada Kemampuan Berpikir Kritis dan Prestasi Belajar PKn Kelas X SMA Negeri 3 Cirebon” menyimpulkan bahwa pembelajaran dengan model deep dialogue critical thinking DDCT lebih efektif dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan prestasi belajar daripada pembelajaran konvensional. 48 4. Penelitian dari Lina Anggraeni 2012 yang berjudul “Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Mata Pelajaran IPS di SMP N 2 Depok Yogyakarta” menyimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran berbasis masalah dapat membantu siswa dalam kegiatan pembelajaran yaitu dapat menggali dan meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa.

D. Hipotesis

Berdasarkan kajian teori dan kerangka berpikir di atas maka hipotesis dalam penelitian ini dapat dirumuskan yaitu: “ Ada perbedaan kemampuan berpikir kritis pada siswa SMK Perindustrian Yogyakarta antara yang diajar menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dengan memberikan masalah yang nyata riil dan model pembelajaran Problem Based Learning dengan memberikan masalah yang disimulasikan imajiner ”. 49

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Pendekatan Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode komparasi. Kata komparasi dalam bahasa Inggris comparation, yaitu perbandingan. Makna dari kata tersebut menunjukkan bahwa dalam penelitian ini peneliti bermaksud mengadakan perbandingan kondisi yang ada di dua tempat, apakah kedua kondisi tersebut sama, atau ada perbedaan, dan kalau ada perbedaan, kondisi di tempat mana yang lebih baik Suharsimi Arikunto, 2013: 6. Analisis data yang digunakan berupa analisis komparatif atau analisis komparasi atau analisis perbedaan yaitu bentuk analisis variabel data untuk mengetahui perbedaan di antara dua kelompok data variabel atau lebih. Teknik statistik yang digunakan adalah uji statistik yaitu, pengujian hipotesis komparatif. Analisis komparatif atau uji perbedaan ini sering disebut uji signifikansi Iqbal Hasan, 2010: 116. Desain penelitian yang digunakan adalah pre-test, post-test control group design dengan format: Tabel 3. Desain Penelitian Pre-test Post-test Control Group Design KE O 1 X 1 O 2 KK O 1 X 2 O 2

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran learning cycle 5e terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa: penelitian quasi eksperimen di salah satu SMP di Tangerang.

6 24 248

PENINGKATAN BERPIKIR KRITIS SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PORTOFOLIO PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

0 6 118

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran Pengantar Ak

0 3 16

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran Pengantar Akuntans

0 2 17

PENDAHULUAN Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran Pengantar Akuntansi Kelas Ak 1 Smk N 4 Klaten Tahun Ajaran 2016/.

1 3 5

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xi Ips 2 Sma N 2 Su

0 6 17

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATA PELAJARAN IPA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA Pengaruh Problem Based Learning (PBL) Pada Mata Pelajaran Ipa Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VIII SMP Ta’mirul Islam Surakarta Semester

0 1 14

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATA PELAJARAN IPA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA Pengaruh Problem Based Learning (PBL) Pada Mata Pelajaran Ipa Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VIII SMP Ta’mirul Islam Surakarta Semester

0 2 16

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA.

0 0 18

PERBEDAAN PENGGUNAAN METODE ILMIAH DAN METODE CERAMAH TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER TANGGUNG JAWAB DALAM MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN PADA SISWA SMK PERINDUSTRIAN YOGYAKARTA.

0 6 211