Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah Rumusan Masalah

4 kelompok dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas VII B SMP Wiyata Bhakti Natar Lampung Selatan?

D. Tujuan Penelitian

Penelitian tindakan ini memiliki dua tujuan, yaitu: 1. Tujuan Umum Untuk meningkatkan prestasi hasil belajar IPS bagi siswa kelas VII B SMP Wiyata Bhakti Natar Lampung Selatan. 2. Tujuan Khusus Melalui upaya penerapan menggunakan metode diskusi kelompok dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas VII B SMP Wiyata Bhakti Natar Lampung Selatan.

E. Manfaat Penelitian

1. Bagi Siswa Meningkatnya hasil belajar IPS bagi siswa kelas VII B SMP Wiyata Bhakti Natar Lampung Selatan. 2. Bagi Guru Melalui penerapan metode diskusi kelompok dapat meningkatnya hasil belajar IPS bagi siswa kelas VII B SMP Wiyata Bhakti Natar Lampung Selatan. 5 3. Bagi Sekolah Dengan dilaksanakannya penelitian tindakan kelas akan meningkatkan penguasaan materi IPS kelas VII, sehingga dapat meningkatkan jumlah nilai ulangan umum semester ganjil dan genap, serta nilai ujian akhir sekolah UAS mata pelajaran IPS yang pada akhirnya meningkatkan peringkat dan prestasi sekolah. Selain itu jika sekolah yang para gurunya memiliki keterampilan dalam melaksanakan penelitian tindakan kelas tentu saja sekolah itu akan memperoleh manfaat yang besar, karena peningkatan kualitas pembelajaran mencerminkan kualitas pendidikan di sekolah itu. 6 REFERENSI Subroto. 2002. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Rineka Cipta. Jakarta. Halaman 179 Dahlan. 1984. Model-Model Mengajar. PT. Diponegoro. Halaman 15 Etin S. Dan Raharjo.2007. Analisis Model Pembelajaran IPS. PT. Bumi Aksara. Jakarta. Halaman 5 6

BAB II KAJIAN TEORI DAN PENGAJUAN HIPOTESIS

A. Kajian Teori

1. Konsep Belajar IPS

a. Hakikat Belajar Belajar adalah mengamati, membaca, berinisiasi, mencoba sesuatu sendiri, mendengarkan, mengikuti petunjukarahan. Ada beberapa pendapat para ahli tentang definisi tentang belajar. Cronbach, Harold Spears dan Geoch dalam Sardiman A.M 2005:20 sebagai berikut : 1 Cronbach memberikan definisi : “Learning is shown by a change in behavior as a result of experience”. “Belajar adalah memperlihatkan perubahan dalam perilaku sebagai hasil dari pengalaman”. 2 Harold Spears memberikan batasan: “Learning is to observe, to read, to initiate, to try something themselves, to listen, to follow direction”. 3 Geoch, mengatakan : “Learning is a change in performance as a result of practice”. Belajar adalah perubahan dalam penampilan sebagai hasil praktek.

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN DISKUSI PADA MATA PELAJARAN IPS DI KELAS IX.2 SEMESTER GENAP SMP PGRI BATANGHARI TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 6 62

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN DISKUSI PADA MATA PELAJARAN IPS DI KELAS IX.2 SEMESTER GENAP SMP PGRI BATANGHARI TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 6 63

PENGARUH KEADAAN EKONOMI KELUARGA, MINAT BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP WIYATA BHAKTI NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 18 1

PENGARUH KEADAAN EKONOMI KELUARGA, MINAT BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP WIYATA BHAKTI NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 8 84

HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS DAN DISIPLIN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP XAVERIUS 4 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

1 5 83

PENERAPAN METODE DISKUSI KELOMPOK DAPAT MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PKn SISWA KELAS IV SDN 2 KARYA TUNGGAL KECAMATAN KETIBUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 7 45

PENGGUNAAN METODE DISKUSI KELOMPOK DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS VII B SMP WIYATA BHAKTI NATAR LAMPUNG SELATAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 5 79

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU MELALUI METODE DISKUSI DAN TEKNIK COOPERATIVE SCRIPT PADA SISWA KELAS VIII MTS ALFATAH NATAR LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 17 92

PENGGUNAAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

20 71 72

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER DALAM UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DALAM BELAJAR IPS (SEJARAH) SISWA KELAS VIII.2 PADA SEMESTER GANJIL DI SMP NEGERI 2 SUMBEREJOTAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 12 94