X
6
1,000 0,578
X
7
1,000 0,709
X
8
1,000 0,683
X
9
1,000 0,748
X
10
1,000 0,697
X
11
1,000 0,494
X
12
1,000 0,580
Tabel  4.5  menunjukkan  bahwa  kolom  initial  atau  kolom  awal  nilai  komunalitas untuk  variabel  X
1
sampai  dengan  X
12
masing-masing  sebesar  1.  Besar  sebuah variabel  yang  dapat  dijelaskan  faktor  dengan  X
1
nilainya  0,647,  artinya  64,7 varians variabel X
1
bisa dijelaskan oleh faktor yang terbentuk. Begitu pula dengan variabel lainnya.
4.3.5 Menentukan Banyaknya Faktor
Penentuan banyaknya faktor dilakukan untuk mencari variabel baru yang disebut faktor  yang  saling  tidak  berkorelasi,  bebas  satu  sama  lainnya,  lebih  sedikit
jumlahnya daripada variabel aslinya.
1. Penentuan berdasarkan Eigenvalue
Kemampuan  setiap  faktor  mewakili  variabel  yang  dianalisis  ditunjukkan  oleh besarnya  varians  yang  dijelaskan,  yang  disebut  eigenvalue.  Susunan  eigenvalue
selalu  diurutkan  dari  yang  terbesar  sampai  yang  terkecil,  dengan  kriteria  bahwa angka  eigenvalue  lebih  kecil  dari  1  tidak  digunakan  dalam  menghitung  jumlah
faktor yang terbentuk.
Tabel 4.6 Eigenvalue untuk setiap faktor
Komponen atau Faktor
Initial Eigenvalues Total
of Variance Cumulative
1. 3,889
32,409 32,409
2. 1,404
11,702 44,111
3. 1,324
11,031 55,142
4. 1,062
8,851 63,992
5. 0,829
6,908 70,900
6. 0,753
6,276 77,176
7. 0,618
5,151 82,328
Universitas Sumatera Utara
8. 0,611
5,096 87,423
9. 0,504
4,196 91,619
10. 0,399
3,321 94,941
11. 0,317
2,642 97,583
12. 0,290
2,417 100,000
Berdasarkan  Tabel  4.6  menunjukkan  bahwa  pada  awalnya  terdiri  dari  12 komponen  atau  faktor,  dengan  melihat  besar  eigenvalue  ternyata  terdapat  4
komponen atau faktor yang memiliki eigenvalue yang lebih dari 1, yaitu faktor 1, 2,  3  dan  4  masing-masing  dengan  eigenvalue  3,889;  1,404;  1,324;  1,062.  Tetapi
untuk faktor kelima nilai eigenvalue lebih kecil dari 1 yaitu 0,829 sehingga proses pembentukan faktor berhenti pada 4 faktor.
Besar masing-masing persentase varians adalah:
Total  persentase  varians  diakumulasikan  menjadi  32,408  +  11,700  +  11,033  + 8,850  =  63,991.  Keempat  faktor  tersebut  menjelaskan  total  varians  variabel
yang  mempengaruhi.  Nilai  akumulasi  persentase  varians  ini  menentukan banyaknya faktor yang dapat diekstrasikan.
2. Penentuan Berdasarkan Scree Plot
Penentuan  faktor  berdasarkan  nilai  eigenvalue  diperoleh  dengan  jumlah  varians yang menjelaskan dasar jumlah faktor yang diperoleh dengan perhitungan  angka,
maka scree plot memperlihatkan hal tersebut dengan grafik.
Gambar 4.1 Scree Plot
Universitas Sumatera Utara
Pada  gambar  4.1  terlihat  bahwa  dari  satu  ke  dua  faktor  garis  dari  sumbu Component  Number  =  1  ke  2,  arah  garis  menurun  dengan  cukup  tajam.
Kemudian  dari  2,  3  dan  4  garis  masih  menurun  namu  dengan  slope  yang  kecil. Pada  faktor  kelima  sudah  dibawah  angka  1  dari  sumbu  Y  eigenvalue.  Hal  ini
menunjukkan  bahwa  terdapat  4  faktor  yang  dapat  diekstraksi  berdasarkan  scree plot.
4.3.6 Melakukan Rotasi Faktor