Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Pendidikan merupakan salah satu hal yang terpenting dalam peningkatan kualitas sumber daya manusia. Pendidikan disebut berkualitas apabila peserta didik menunjukkan tingkat penguasaan yang tinggi terhadap tugas-tugas belajar sesuai dengan sasaran dan tujuan pendidikan. Hal ini dilihat pada hasil belajar yang dinyatakan dalam proses akademik. Keberhasilan dalam pembelajaran dapat diukur dari siswa dalam memahami dan menguasai materi yang dipelajari. Semakin banyak siswa yang mencapai tingkat pemahaman dan penguasaan materi maka semakin tinggi keberhasilan dari pengajaran tersebut. Selain itu ada beberapa hal yang mempengaruhi suatu keberhasilan . Beberapa hal yang berpengaruh bagi siswa diantaranya adalah motivasi belajar siswa dalam proses pembelajaran, sarana prasarana,serta profesionalisme guru, semangat belajar siswa terkadang menurun sehingga terkadang proses pembelajaran menjadi kurang menarik terutama pada jam-jam pelajaran terakhir. Berkaitan dengan hasil belajar, terutama pada pelajaran Sains di SD Negeri Donorojo memiliki hasil yang masih kurang. Hal ini ditunjukkan pada hasil evaluasi pada mata pelajaran SAINS tentang Gaya di kelas IV semester 2 SDN Donorojo menunjukkan bahwa prestasi belajar Sains masih kurang, dari 12 siswa dengan KKM 70, hanya 3 siswa yang mampu mencapai KKM atau sekitar 25 , sedangkan yang 9 siswa atau 75 belum mencapai KKM, adapun rata-rata kelas hanya mencapai 60. Melihat tersebut perlu dilakukan perbaikan. Perbaikan ini bertujuan agar memperbaiki hasil belajar siswa. 1 Salah satu upaya yang dilakukan adalah dalam pemilihan metode mengajar dan media pembelajaran. Media pembelajaran sangatlah berpengaruh terhadap siswa. Media pembelajaran yang tepat akan menarik siswa dalam pembelajaran sehingga akan tercipta pembelajaran yang menarik dan menyenangkan bagi siswa. Termasuk memilih media pembelajaran pada pelajaran Sains tentang Gaya, peneliti memilih media pembelajaran menggunakan multimedia. Oleh karena itu untuk meningkatkan prestasi belajar Sains tentang Gaya peneliti bermaksud menerapkan media pembelajaran menggunakan multimedia sebagai media pembelajaran di kelas IV SDN Donorojo. Media pembelajaran ini diterapkan agar dapat membantu guru khususnya dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Selain itu agar penyajian bahan ajar Sains menjadi lebih menarik sehingga diharapkan siswa tidak lagi merasa bosan dan jenuh dengan materi pelajaran. 1. Identifikasi Masalah 4. Nilai hasil belajar Sains pada materi Gaya belum maksimal, masih banyak siswa yang nilainya kurang dari KKM. 5. Sarana dan prasarana ,media pembelajaran berpengaruh terhadap motivasi siswa dalam mengikuti pelajaran 6. Siswa cenderung bosan dan kurang antusias saat pembelajaran Menurut Latuheru1988:14, menyatakan bahwa media pembelajaran adalah bahan, alat, atau teknik yang digunakan dalam kegiatan belajar mengajar dengan maksud agar proses interaksi komunikasi edukasi antara guru dan siswa dapat berlangsung secara tepat guna dan berdaya guna. 2. Analisis Masalah Dari hasil refleksi awal pada pembelajaran Sains diperoleh data bahwa pembelajaran Sains yang dilakukan adalah sebagai berikut: a. Guru kurang memotivasi siswa dalam pembelajaran b. Guru kurang dapat memilih penggunaaan metode atau media pembelajaran 3. Alternatif dan Prioritas Pemecahan Masalah Berdasarkan permasalahan mengenai Prestasi Belajar Sains yang masih kurang maksimal, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “Meningkatkan Prestasi Belajar Dalam Topik Gaya Menggunakan Media Pembelajaran Multimedia Siswa Kelas IV SD Negeri Donorojo Kecamatan Tegalrejo Tahun Ajaran 20142015”.

B. Rumusan Masalah

Dokumen yang terkait

Penggunaan Media Pembelajaran “Multimedia Presentasi” Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Atom Karbon Dan Senyawa Hidrokarbon (Penelitian Tindakan Kelas Di Sma Negeri 1 Jasinga)

1 7 311

KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 03 KARANGLO Komunikasi Interpersonal Guru Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas IV SD Negeri 03 Karanglo Tawangmangu Tahun Ajaran 2014/2015.

0 2 15

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA LCD PROYEKTOR DALAM UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI Penerapan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia LCD Proyektor Dalam Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar IPA Siswa Kelas IV SD N I Taruman Tahun Ajaran 2013/

0 1 15

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR RANGKA MANUSIA DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD Penggunaan Media Gambar Rangka Manusia Dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV SD Negeri Tegalrejo 1 Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali

0 1 13

PENDAHULUAN Penggunaan Media Gambar Rangka Manusia Dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV SD Negeri Tegalrejo 1 Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 1 5

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPS siswa kelas IV SD Negeri Plaosan 1 menggunakan pembelajaran kontekstual.

0 0 327

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPS siswa kelas IV SD Negeri Karangwuni 1 dengan menggunakan media visual.

0 1 365

UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR DALAM PEMBELAJARAN IPA KELAS IV SD KRAPYAK WETAN.

0 2 143

MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATERI PEMBAGIAN BILANGAN CACAH MENGGUNAKAN MEDIA KARTU DOMI NUMBERS PADA SISWA KELAS 2 SD NEGERI DAWUNG TEGALREJO KABUPATEN MAGELANG.

0 1 84

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN DI KELAS IV SD NEGERI LEMPUYANGAN I YOGYAKARTA.

1 1 201