6-1 Langkah-langkah untuk menentukan beban angin K&K

Tabel 30.6-1 Langkah-langkah untuk menentukan beban angin K&K

Bangunan Gedung Tertutup atau Tertutup Sebagian dengan h > 60 ft (18,3 m)

Langkah 1: Tentukan kategori risiko, lihat Tabel 1.5-1

ya n g

Langkah 2: Tentukan kecepatan angin dasar, V, untuk kategori risiko yang sesuai

an

iw

Langkah 3: Tentukan parameter beban angin:

- Faktor pengarah angin, K

d , lihat pasal 26.6 dan Tabel 26.6-1

- Kategori eksposur B, C atau D, lihat Pasal 26.7

.b

- Faktor topografi, K zt , lihat Pasal 26.8 dan Gambar 26.8-1

sn

- Klasifikasi ketertutupan, lihat Pasal 26.10

.g o

- Koefisien tekanan internal, (GC pi ), lihat Pasal 26.11 dan Tabel 26.11-1

.id

an id t

Langkah 4: Tentukan koefisien eksposur tekanan velositas, K z atauK h , lihat Tabel 30.3-1

Langkah 5: Tentukan tekanan velositas, q h , Persamaan 30.3-1

ak

Langkah 6: Tentukan koefisien tekanan eksternal, (GC p )

n tu

- Dinding dan atap datar (

θ < 10 0 ), lihat Gambar 30.6-1

- Atap pelana dan atap perisai, lihat Gambar 30.4-2 per Catatan 6 dari

ik

Gambar 30.6-1

- Atap lengkung, lihat Gambar 27.4-3, catatan kaki 4

e rs ia

- Atap kubah, lihat Gambar 30.4-7

lk

Langkah 7: Hitung tekanan angin, p, Persamaan 30.6-1

an

149dari 195

SNI 1727:2013

“H

ak

C ip

ta

Bagian 4: Bangunan gedung dengan h

≤ 160 ft.atau h ≤ 48,8 m (sederhana)

30.7 tipe bangunan gedung

an

Ketentuan Pasal 30.7 berlaku untuk bangunan gedung tertutup yang memiliki ketinggian

ta n

atap rata-rata h ≤ 160 ft. (48,8 m) dengan atap datar, atap pelana, atap perisai, atap miring

a rd

sepihak, atau atap mansard. Langkah-langkah yang diperlukan untuk menentukan beban

angin pada komponen dan klading untuk tipe bangunan gedung ditunjukkan dalam Tabel

is

a si N

30.7-1.

a si o n

30.7.1 Beban Angin—Komponen Dan Klading

30.7.1.1 Permukaan Dinding dan Permukaan Atap

a l, C o

Tekanan angin desain pada zona yang ditunjukkan permukaan dinding dan atap harus

ys

ditentukan dari Tabel 30.7-2 berdasarkan pada kecepatan angin dasar yang sesuai V, tinggi

atap rata-rata h, dan kemiringan atap θ. Tekanan yang ditabulasikan harus dikalikan dengan

ta n

faktor penyesuaian eksposur (FPE) yang ditunjukkan dalam tabel jika eksposur adalah

berbeda dari Eksposur C. Tekanan dalam Tabel 30.7-2 adalah berdasarkan pada luas angin

ri

efektiv dari 10 ft (0,93 m 2 ). Reduksi pada tekanan angin untuk luas angin efektiv yang lebih

n id

besar dapat diambil berdasarkan pengali reduksi(FR) yang ditunjukkan dalam tabel. Tekanan-tekanan yang diterapkan pada zona keseluruhan ditunjukkan dalam gambar-

ib u

a tu

gambar.

Tekanan angin desain final harus ditentukan dari persamaan berikut:

tu k

table (FPE)(FR)K p=p zt (30.7-1)

en

ya n FR = faktor reduksi luas efektiv dari Tabel 30.7-2 g a

di mana:

FPE = faktor penyesuaian eksposur dari Tabel 30.7-2

K zt = faktor topografi seperti ditetapkan dalam Pasal 26.8

iw w w

30.7.1.2 Parapet

.b sn

Tekanan angin desain pada permukaan parapet harus berdasarkan pada tekanan angin

.g o

untuk zona tepi dan zona sudut yang sesuai di mana parapet berada, seperti ditunjukkan

.id

dalam Tabel 30.7-2, dimodifikasi berdasarkan pada kasus dua beban berikut:

– Kasus Beban A terdiri dari penerapan tekanan dinding positif yang sesuai dari tabeluntuk

t id

permukaan depan parapet sambil menerapkan tekanan atap tepi negatif atau tekanan

ak

atap zona sudut yang sesuai dari tabel pada permukaan belakang parapet.

un

– Kasus Beban B terdiri dari penerapan tekanan dinding positif yang sesuai dari tabeluntuk

tu

bagian belakang permukaan parapet dan terapkan tekanan dinding negatif yang sesuai

dari tabelpada permukaan depan parapet.

ik om

Catatan: Bagian 4 dari Pasal 30 adalah suatu metode yang disederhanakan untuk

e rs

menentukan tekanan angin untuk K&Kdaribangunan tertutup dan tertutup sebagian

ia

dengan h ≤ 160 ft (48,8 m) memiliki bentuk atap sebagaimanaditetapkan dalam gambar

lk

yang sesuai. Ketentuan ini didasarkan pada Prosedur Pengarah dari Bagian 3 dengan

tekanan angin yang dipilih langsung dari tabel dan disesuaikan sebagaimana berlaku.

150 dari 195

“Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional, Copy standar ini dibuat untuk penayangan di www.bsn.go.id dan tidak untuk di komersialkan”