PROSEDUR PENELITIAN KOMPARASI ESTIMASI RELIABILITAS PADA MATA PELAJARAN SEJARAH DITINJAU DARI HOMOGENITAS DAN HETEROGENITAS KELOMPOK.

Eva Dina Chairunisa,2014 Komparasi Estimasi Reliabilitas Pada Mata Pelajaran Sejarah Ditinjau Dari Homogenitas Dan Heterogenitas Kelompok Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Perhitungan reliabilitas pada penelitian ini dilakukan dengan bantuan anates 4.0.9. dari hasil perhitungan diperoleh koefisien reliabilitas sebesar 0.87, dengan nilai rata-rata sebesar 24.48 dan simpangan baku sebesar 8.20. Dari hasil perhitungan koefisien reliabilitas yang diperoleh, perangkat tes dinilai cukup reliabel untuk digunakan sebagai instrument penelitian. Perhitungan reliabilitas tes hasil belajar sejarah sebagai instrumen penelitian ini dapat dilihat pada bagian Lampiran B halaman 71. d. Pemilihan Butir Soal yang akan Dijadikan Instrument Penelitian. Setelah dilakukan analisis butir soal pada perangkat tes hasil belajar yang telah dikontruksi oleh penulis sebelumnya, dipilih butir –butir soal yang berkualitas baik berdasarkan hasil ujicoba di lapangan, dengan mempertimbangkan daya beda butir soal yang memadai yaitu sebanyak 35 butir soal Pemilihan 35 butir soal ini juga didasarkan pada pertimbangan terbatasnya waktu yang tersedia dalam kelas pada saat pengerjaan soal Lampiran B halaman 72.

F. PROSEDUR PENELITIAN

Setelah dilakukan pembuatan Instrumen penelitian berupa tes hasil belajar sejarah, pengumpulan data dilakukan dengan cara memberikan tes hasil belajar sejarah yang telah dipersiapkan dan diujicobakan sebelumnya kepada kedua kelompok yang diteliti yaitu kelompok homogen dan kelompok heterogen, kemudian dilakukan skoring tes hasil belajar dengan skala dikotomus. Selanjutnya diambil sampel skor dari populasi skor sebanyak 133 skor responden secara acak sederhana atau simple random sampling dari masing- masing kelompok lalu dihitung koefisien reliabilitasnya. Perhitungan reliabilitas dilakukan dengan menggunakan persamaan Susetyo, 2011, hlm. 116: = 3.6 Eva Dina Chairunisa,2014 Komparasi Estimasi Reliabilitas Pada Mata Pelajaran Sejarah Ditinjau Dari Homogenitas Dan Heterogenitas Kelompok Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Ujicoba Lapangan Keterangan: p = Proporsi jawaban benar q = Proporsi jawaban salah k = Jumlah butir tes = Jumlah perkalian jawaban benar dengan salah ρKR20 = Koefisien reliabilitas = Varian skor Perhitungan reliabilitas tes dilakukan dengan menggunakan bantuan program anates 4.0.9 terhadap 133 skor yang menjadi sampel penelitian. Kemudian dilakukan pengembalian sampel kepada populasinya. Lalu dilakukan penarikan sampel kembali sebanyak 133 skor dan dihitung koefisien reliabilitasnya. Pengulangan penarikan sampel ini dilakukan sebanyak 30 kali, sehingga diperoleh distribusi data koefisien reliabilitas sejumlah masing-masing 30 data dari kelompok homogen dan kelompok heterogen untuk kemudian diuji perbedaannya, hal ini berfungsi untuk melihat apakah terdapat perbedaan diantara kedua kelompok. Berikut ini adalah alur penelitian dan pengumpulan data yang akan dilakukan: Mengkonstruksi Kisi-kisi soal dan Menulis butir soal Validasi isi oleh ahli Perbaikan Butir soal Analisis kualitas butir soal Tingkat kesukaran, daya beda, dan reliabilitas tes Butir soal yang valid dan reliabel Eva Dina Chairunisa,2014 Komparasi Estimasi Reliabilitas Pada Mata Pelajaran Sejarah Ditinjau Dari Homogenitas Dan Heterogenitas Kelompok Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Gambar 3.1. Alur Penelitian dan Pengumpulan Data

G. TEKNIK ANALISIS DATA

Dokumen yang terkait

ANALISIS PERKEMBANGAN KURIKULUM MATA PELAJARAN SEJARAH DARI MASA KE MASA.

0 2 24

MINAT BERWIRAUSAHA DITINJAU DARI MOTIVASI BERWIRAUSAHA DAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN Minat Berwirausaha Ditinjau Dari Motivasi Berwirausah

0 5 15

MINAT BERWIRAUSAHA DITINJAU DARI MOTIVASI BERWIRAUSAHA DAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN PADA Minat Berwirausaha Ditinjau Dari Motivasi Berwir

0 2 17

STUDI KOMPARASI HASIL BELAJAR DITINJAU DARI PEMBELAJARAN JIGSAW DAN STADPADASISWA Studi Komparasi Hasil Belajar Ditinjau Dari Pembelajaran Jigsaw Dan STAD PADA SISWA Kelas IV SD Muhammadiyah Wonorejo Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 1 16

STUDI KOMPARASI HASIL BELAJAR DITINJAU DARI PEMBELAJARAN JIGSAW DAN STAD PADA SISWA Studi Komparasi Hasil Belajar Ditinjau Dari Pembelajaran Jigsaw Dan STAD PADA SISWA Kelas IV SD Muhammadiyah Wonorejo Tahun Pelajaran 2014/2015.

0 2 13

STUDI KOMPARASI ANTARA METODE KERJA KELOMPOK DAN METODEDEMONSTRASI TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN STUDI KOMPARASI ANTARA METODE KERJA KELOMPOK DAN METODE DEMONSTRASI TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SDN PUCANGAN 04 KARTASURA TAHUN

0 2 17

Bab 2 Estimasi Reliabilitas via SPSS

0 0 12

Komparasi Ketepatan Estimasi Koefisien Reliabilitas Teori Skor Murni Klasik

0 0 16

View of PERBEDAAN KUALITAS MODEL PENSEKORAN KOMPOSIT DAN PENALTI DITINJAU DARI DAYA BEDA DAN RELIABILITAS BUTIR SOAL PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

0 0 20

MATA PELAJARAN SEJARAH INDONESIA

0 0 56