Operator Variabel Konstanta Microsoft Visual Basic 6.0

 Code Window Merupakan jendela yang akan digunakan untuk menuliskan atau menamplikan kode program. Gambar 2.13. Code Window  Modul Merupakan kumpulan dan prosedur umum deklarasi variabel dan definisi konstanta yang digunakan oleh aplikasi.Modul disejajarkan dengan form, tetapi tidak mengandung objek.Modul dapat berisi kode- kode program atau prosedur dapat digunakan dalam program aplikasi. Didalam jendela kode program terdapat:

2.6.3 Operator

Untuk melakukan berbagai manipulasi dan pengolahan Microsoft Visual Basic 6.0 meyediakan berbagai macam operator, adapun operator tersebut adalah sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 1. Operator Aritmatika Digunakan untuk melakukan perhitungan operasi secara matematik. Berikut adalah beberapa bentuk operator yang termasuk dalam operator matematika: Tabel 2.4. Operator Aritmatika Operator Operasi + Penjumlahan - Pengurangan Perkalian Pembagian bilangan real \ Pembagian bilangan bulat Mod Modulus Perpangkatan Penggabungan 2. Operator Perbandingan Digunakan untuk membandingkan suatu nilai atau ekspresi dengan nilai atau ekspresi yang lain dan menghasilkan suatu nilai logika True atau False. Berikut adalah beberapa operator yang termasuk dalam operator perbandingan: Tabel 2.5. Operator Perbandingan Operator Penjelasan = Sama dengan Tidak sama dengan Lebih kecil dari Universitas Sumatera Utara Lebih besar dari = Kurang dari sama dengan = Lebih besar sama dengan Like Memiliki ciri yang sama 3. Operator Logika Digunakan untuk mengekpresikan satu atau lebih data ekpresi logika menghasilkan data logika baru. Berikut adalah beberapa operator yang termasuk dalam operator logika: Tabel 2.6. Operator Logika Operator Penjelasan And Dan Not Negasi Or Atau

2.6.4 Variabel

Variabel adalah tempat untuk menyimpan nilai-nilai atau data-data secara sementara pada aplikasi Visual Basic 6.0. Universitas Sumatera Utara Berikut ini adalah salah satu sintaks untuk mendeklarasikan variabel: Dim NamaVariabel As TipeData Keterangan : Dim :Statement dari Visual Basic untuk mendeklarasikan variabel. NamaVariabel : Nama variabel yang digunakan untuk menyimpan nilai. Tipe Data : Tipe data yang akan disimpan didalam variabel tersebut.

2.6.5 Konstanta

Konstanta adalah variabel yang nilai didalamnya bersifat tetap.Konstanta diperlukan apabila memerlukan sebuah nilai tetap yang sering dipakai di banyak bagian dalam program.

2.7 Pengertian Database