Kesimpulan Keterbatasan Penelitian KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Penelitian ini menguji pengaruh mekanisme good corporate governance yang diproksikan dengan kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris, dan komite audit terhadap manajemen laba. Berikut adalah kesimpulan yang dapat diperoleh dari penelitian ini : 1. Hasil pengujian menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris, dan komite audit tidak berpengaruh secara simultan terhadap manajeman laba. Hal ini didukung penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Isnanta 2007 2. Hasil pengujian menunjukkan bahwa good corporate governance yang diproksikan ke dalam kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris, dan komite audit tidak berpengaruh secara parsial terhadap manajeman laba. Hal ini didukung oleh penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Isnanta 2007 dan Tuti Sriwedari 2009. 3. Rendahnya nilai adjusted R square menunjukkan bahwa mekanisme good corporate governance yang diproksikan ke dalam kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris, dan komite audit berpengaruh kecil terhadap manajemen laba, yang lainnya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak Universitas Sumatera Utara diteliti dalam penelitian ini. Hal ini didukung penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Tuti Sriwedari 2009

5.2 Keterbatasan Penelitian

Penelitian ini memiliki beberapa keterbatasan, yaitu: 1. Perusahaan yang digunakan sebagai sampel dalam penelitian ini hanya perusahaan real estate dan property saja. 2. Good Corporate Governance yang digunakan dalam penelitian ini masih terbatas pada tiga variabel yaitu kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris, dan komite audit. 3. Data penelitian yang digunakan adalah data kuantitatif yang merupakan laporan tertulis sedangkan pelaksanaan penerapan GCG adalah bagaimana pelaksanaannya dilapangan. 4. Rendahnya koefisien determinasi dalam penelitian ini menunjukkan bahwa masih banyak mekanisme good corporate governance selain kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris, dan komite audit yang mempengaruhi tindakan manajemen laba. Universitas Sumatera Utara

5.3 Saran

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Kinerja Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 52 93

Pengaruh Kualitas Implementasi Good Corporate Governace Terhadap Praktek Manajemen Laba Perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 22 80

Analisis Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Property and Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 53 95

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba dan Kinerja Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 62 96

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 5

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 6