Kerangka Konseptual. Tempat dan Waktu Populasi dan sampel penelitian Kriteria Inklusi dan Eksklusi

Mila Astari Harahap : Pengaruh Pemberian Fluoxetine Terhadap Fungsi Kognitif Pada Penderita Gangguan Suasana Perasaan Episode Depresif, 2010. rendah dari metabolit serotonin dan konsentrasi serotonin yang rendah dari tempat ambilan pada platelet. 2 Fluoxetine diabsorbsi secara oral. Metabolisme utama di hepatosit hati. Konsentrasi plasma maksimum dicapai setelah 6 – 8 jam pemberian dosis 40 mg. Makanan tidak mengganggu penyerapannya. Sekitar 95 persen fluoxetine terikat dengan protein serum albumin dan α 1 – asam glikoprotein. Distribusi fluoxetine sangat luas dan terdapat dalam air susu Ibu. 4 Kemampuan fluoxetine menghambat ambilan serotonin 23 kali lebih kuat dibandingkan dengan kemampuannya menghambat ambilan norepinefrin NE. Afinitas terhadap muskarinik kolinergik, histamin H1, α 1 adrenergik, 5 – HT 1 atau 5 – HT 2 kurang. Afinitasnya juga kurang terhadap saluran ion sodium jantung, sehingga pasien aman dari toksisitas jantung. Tidak ada pengaruhnya terhadap aktivitas Mono Amine Oxidase MAO. 4 Efikasi pada dosis 20, 40 dan 60 mg terlihat sama. Pasien berhenti menggunakan obat lebih sering terjadi pada dosis lebih dari 60 mg. Uji klinik yang dilakukan pada orangtua memperlihatkan bahwa fluoxetine dengan dosis antara 20 – 80 mg per hari, selama 6 minggu terapi. Pada wanita tua penambahan estrogen lebih efektif dari pada hanya menggunakan fluoxetine. 4

2.5. Kerangka Konseptual.

Mila Astari Harahap : Pengaruh Pemberian Fluoxetine Terhadap Fungsi Kognitif Pada Penderita Gangguan Suasana Perasaan Episode Depresif, 2010. Simtom depresi BDI Fungsi kognitif MMSE Posttest Penderita gangguan suasana perasaan episode depresif BDI MMSE Pretest Fluoxetine Mila Astari Harahap : Pengaruh Pemberian Fluoxetine Terhadap Fungsi Kognitif Pada Penderita Gangguan Suasana Perasaan Episode Depresif, 2010.

BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1. Desain penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental 19 , rancangan penelitian ini adalah Open Label Clinical Trial One Group Pretest-Posttest Design untuk Mila Astari Harahap : Pengaruh Pemberian Fluoxetine Terhadap Fungsi Kognitif Pada Penderita Gangguan Suasana Perasaan Episode Depresif, 2010. menilai pengaruh pemberian fluoxetine terhadap fungsi kognitif pada penderita gangguan suasana perasaan episode depresif.

3.2. Tempat dan Waktu

Tempat penelitian: Poliklinik Psikiatri RSUP.H. Adam Malik Medan. Waktu penelitian : dilaksanakan dalam periode waktu 6 bulan 1 Januari 2009 sampai 30 Juni 2009.

3.3. Populasi dan sampel penelitian

1. Populasi target: penderita gangguan suasana perasaan episode depresif. 2. Populasi terjangkau: penderita gangguan suasana perasaan episode depresif yang datang berobat ke RSUP.H. Adam Malik Medan periode 1 Januari 2009 sampai 30 Juni 2009. 3. Sampel penelitian : penderita gangguan suasana perasaan episode depresif yang datang berobat ke RSUP.H. Adam Malik Medan periode 1 Januari 2009 sampai 30 Juni 2009 yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. 4. Cara pengambilan sampel dengan non probability jenis consecutive sampling.

3.4. Kriteria Inklusi dan Eksklusi

Mila Astari Harahap : Pengaruh Pemberian Fluoxetine Terhadap Fungsi Kognitif Pada Penderita Gangguan Suasana Perasaan Episode Depresif, 2010.

3.4.1. Kriteria Inklusi

1. Pertama kali bertemu dengan pemeriksa. 2. Kooperatif. 3. Penderita gangguan suasana perasaan episode depresif yang ditegakkan dengan menggunakan kriteria diagnosis PPDGJI-lll. 4. Usia 20 sampai dengan 50 tahun. 5. Pendidikan Minimal SD. 6. Menjalani pengobatan minimal 8 minggu.

3.4.2. Kriteria Eksklusi

1. Mempunyai komorbiditas dengan gangguan psikiatrik lainnya 2. Penderita penyakit medis umum yang berat. 3. Menggunakan obat lain. 4. Pemakaian zat, misalnya : alkohol, ganja dll. 5. Mempunyai ide-ide bunuh diri. 3.4.3.Kriteria Drop Out Tidak patuh minum obat selama 2 minggu. Mila Astari Harahap : Pengaruh Pemberian Fluoxetine Terhadap Fungsi Kognitif Pada Penderita Gangguan Suasana Perasaan Episode Depresif, 2010.

3.5. Perkiraan Besar Sampel