Jumlah Responden Pemilihan Sampel Teknik Pencacahan

S K P S 2014 7

II. METODOLOGI SURVEI

2.1. Jumlah Responden

Tabel 2. Daftar Alokasi Sampel SKPS Tahun 2014 Menurut Provinsi Dan Lapangan Usaha Provinsi Lapangan Usaha Jum lah Non-Koperasi K op eras i P e rt a n ia n P e rt a mb a n g a n d a n P e n g g a lia n In d u s tr i P e n g o la h a n L is tr ik , G a s A ir B e rs ih B a n g u n a n P e rd a g a n g a n , H o te l R e s to ra n P e n g a n g k u ta n K o mu n ik a s i P e rs e w a a n B a n g u n a n J a s a P e ru s a h a a n J a s a -j a s a S w a s ta 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Sumatera Utara 23 1 27 1 5 22 9 4 4 4 100 Riau 24 2 22 1 6 11 3 1 2 3 75 Sumatera Selatan 24 2 22 1 6 11 3 1 2 3 75 Kepulauan Riau 23 1 4 1 2 11 4 1 1 2 50 DKI Jakarta 65 5 12 68 20 37 28 15 250 Jawa Barat 20 3 40 2 10 50 10 5 5 5 150 Jawa Tengah 15 2 28 2 4 14 4 2 2 2 75 DI Yogyakarta 12 2 13 1 8 16 8 6 5 4 75 Jawa Timur 16 2 28 2 4 30 5 3 5 5 100 Bali 10 2 15 1 5 20 7 6 5 4 75 Kalimantan Selatan 11 8 4 1 3 10 5 2 2 4 50 Kalimantan Timur 10 15 22 2 4 11 3 2 3 3 75 Sulawesi Selatan 12 5 25 2 6 15 2 2 3 3 75 Jumlah 200 45 315 22 75 289 83 72 67 57 1225

2.2. Pemilihan Sampel

Jumlah sampel SKPS 2014 sebanyak 1225 responden dan tersebar di tiga belas provinsi terpilih. Alokasi sampel menurut lapangan usaha dilakukan secara proporsional berdasarkan struktur ekonomi di masing-masing provinsi terpilih. Dengan pemilihan sampel sedemikian rupa diharapkan data yang diperoleh dapat menggambarkan kondisi perekonomian secara nasional. Alokasi sampel per provinsi ditunjukkan oleh tabel 2 di atas. 8 S K P S 2014 Hasil SKPS tahun 2014 akan disajikan menurut lapangan usaha, sehingga diharapkan target sampel menurut lapangan usaha yang ditunjukkan oleh tabel di atas dapat tercapai. Apabila penentuan sampel menurut lapangan usaha seperti yang tertera pada tabel di atas tidak dapat dipenuhi, maka dapat dialokasikan ke sektor nonfinansial swasta lainnya dengan tetap memperhatikan keterwakilan setiap lapangan usaha.

2.3. Teknik Pencacahan

Pencacahan dilakukan dengan cara kunjungan. Petugas dari BPS Provinsi mendatangi setiap korporasiperusahaan swasta nonfinansial yang terpilih sesuai sampel. Daftar isian yang mencakup keterangan umum perusahaan harus diisi petugas pada saat wawancara. Untuk jenis data seperti Neraca Akhir Tahun dan Laporan LabaRugi, petugas diharuskan meminta atau mengkopi laporan keuangan perusahaan tersebut.

2.4. Petugas Lapangan