Hutang Usaha adalah hutang perusahaan berupa rupiah atau valuta Hutang BankKredit Modal Kerja adalah pinjaman untuk modal kerja Hutang Pajak adalah beban yang dikenakan atas penghasilan, Hutang yang Masih Harus Dibayar adalah hutang yang masih haru

S K P S 2014 21 B.1.1 Kewajiban Lancar adalah hutang jangka pendek yang diperkirakan harus dilunasi kurang dari 1 tahun. Kewajiban Lancar terdiri dari bermacam- macam hutang dan Kewajiban Lancar Lainnya 1 sd 7.

1. Hutang Usaha adalah hutang perusahaan berupa rupiah atau valuta

asing kepada pihak lain karena perusahaan membeli barang atau jasa secara kredit yang harus dilunasi dalam waktu kurang dari 1 tahun.

2. Hutang BankKredit Modal Kerja adalah pinjaman untuk modal kerja

perusahaan baik dalam rupiah atau valuta asing yang diperoleh dari bank berdasarkan permohonan perusahaan tersebut, biasanya mempunyai jangka waktu kurang dari 1 tahun.

3. Hutang Pajak adalah beban yang dikenakan atas penghasilan,

kekayaan, transaksisumber-sumber lainnya dari perusahaan untuk dibayarkan kepada pemerintah.

4. Hutang yang Masih Harus Dibayar adalah hutang yang masih harus

dibayarkan perusahaan kepada pihak lain untuk kepentingan perusahaan. Hutang-hutang ini terdiri dari hutang sewa dan hutang bunga.

5. Uang Muka dari Langganan adalah sejumlah uang dari pihak lain

pemesan yang dititipkan kepada perusahaan. Dalam hal ini perusahaan melakukan penyelesaian order dari pihak lain tersebut dengan memperhitungkan termin yang diajukan.

6. Hutang Jangka Panjang yang Jatuh Tempo Kurang dari 1 Tahun

adalah kewajiban atau hutang perusahaan kepada pihak lain dalam jangka panjang lebih dari satu tahun namun pembayaran pinjaman tersebut harus dilakukan secara berangsur sesuai dengan tanggal pembayaran dalam satu tahun.

7. Kewajiban Lancar Lainnya adalah selain kategori kewajiban lancar

yang telah disebutkan. B.1.2 Kewajiban Jangka Panjang adalah kewajiban atau hutang perusahaan kepada pihak lain yang jangka waktu pelunasannya lebih dari satu tahun 8 sd 12. 22 S K P S 2014

8. Hutang Usaha adalah hutang perusahaan berupa rupiah atau valuta