METODOLOGI PENELITIAN Yusiati Dwi W. 0531010071

Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

III.1 Bahan - bahan yang digunakan Bahan dasar yang digunakan dalam penelitian ini adalah buah mengkudu yang diperoleh dari penjual mengkudu di pasar wonokromo. Natrium bisulfit, Aquadest dibeli di toko bahan kimia UD. Berkat Kimia Jaya di daerah rungkut III.2 Alat dan Rangkaian Alat Keterangan gambar : 1. Thermometer 2. Motor pengaduk 3. Beaker glass 4. Water bath Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim III.3 Variabel penelitian 1. Kondisi yang ditetapkan : Berat masing-masing buah mengkudu = 200 gram Suhu pengeringan = 80 o C Waktu pengeringan = 5 jam Volume NaHSO 3 = 200 ml 2. Kondisi yang dijalankan : Lama perendaman menit = 10,15,20,25,30 Konsentrasi NaHSO 3 mgrlt = 250,500,750,1000,1250 III.4 Prosedur Penelitian Pembuatan Tepung Mengkudu Buah mengkudu beserta kulitnya dicuci dengan air. Kemudian dikupas dan diiris-iris kecil-kecil dengan pisau. Pengirisan ini dimaksudkan untuk mempercepat pengeringan. 200 gram mengkudu direndam dalam larutan Natrium Bisulfit dengan konsentrasi 250,500,750,1000,1250 mgrlt sebanyak 200 ml dengan lama perendaman 10,15,20,25,30 menit. Kemudian dikeringkan dalam oven pada suhu kira- kira 80 o C selama 5jam. Proses pengeringan dilakukan sampai kadar air mencapai kira-kira 10. Langkah terakhir digiling dengan alat penggiling kemudian diayak 60 mesh. Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim Buah mengkudu beserta kulitnya dicuci bersih Bagan Proses Pembuatan Tepung Mengkudu Dikupas dan diiris-iris kecil-kecil Ditimbang 200 gram direndam dalam larutan Natrium Bisulfit sebanyak 200ml dengan dengan peubah yang dijalankan sesuai perlakuannya. digiling dan diayak sampai 60 mesh. Setiap selesai perlakuannya dikeringkan pada suhu kira- kira 80 o C selama 5jam Hasil tepung mengkudu kering Tepung siap dikemas Analisa hasil tepung mengkudu Dikeringkan sampai beratnya konstan Buah mengkudu beserta kulitnya dicuci bersih Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim III.5 Analisa Hasil III.5.1 Analisa Kadar Air Cara mengukur kandungan air adalah sebagai berikut: • Buah mengkudu yang telah direndam dalam larutan Natrium Bisulfit ditimbang • Hasil tepung mengkudu kering di timbang kembali • kandungan air dalam tepung mengkudu dihitung dengan rumus sebagai berikut : Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim Residu ekstraksi dengan etanol panas 80 1. Dibiarkan 1-2 jam suhu kamar 2. Ditimbang beratnya 1. Ditambahkan H 2 O hingga volumenya 10 ml 2. Didinginkan dalam penangas air es 3. Ditambahkan 13 ml HClO 4 52 4. Diaduk-aduk selama 10 menit 5. Ditambahkan air 20 ml dan diaduk-aduk 6. Ditambahkan H 2 O hingga volumenya 5 ml 7. Didinginkan dalam penangas air es 8. Ditambahkan 8,5 ml HClO 4 52 9. Diaduk-aduk selama 15 menit 10. Isi tabung dicuci hingga volumenya 60 ml Residu Supernatan Ditambahkan HClO 4 seperlunya hingga volumenya 100 ml Disaring Residu dibuang 1. Filtrat 50 ml pertama dibuang 2. Selanjutnya diambil 0,25 ml 3. Diencerkan hingga 20 ml Supernatan encer 1. Diambil 2,0 ml 2. Ditambah larutan fenol 80 sebanyak 0,1 ml 3. Ditambah 5,0 ml H 2 SO 4 pekat 4. Dibiarkan 10 menit 5. Dipanaskan dan ditempatkan pada penangas air pada 25-30 o C selama 20 menit Dibaca absorbansinya pada λ = 490nm engan spektrofotometer Analisa awal Analisa awal Residu ekstraksi dengan etanol panas 80 1. Dibiarkan 1-2 jam suhu kamar 6. Ditambahkan H 2 O hingga volumenya 10 ml 7. Didinginkan dalam penangas air es 8. Ditambahkan 13 ml HClO 4 52 9. Diaduk-aduk selama 10 menit 10. Ditambahkan air 20 ml dan diaduk-aduk 11. Ditambahkan H 2 O hingga volumenya 5 ml 12. Didinginkan dalam penangas air es 13. Ditambahkan 8,5 ml HClO 4 52 14. Diaduk-aduk selama 15 menit 15. Isi tabung dicuci hingga volumenya 60 ml Residu Supernatan Analisa awal III.5.2 Analisa Kadar Pati Disentrifus Disentrifus Ditambahkan HClO 4 seperlunya hingga volumenya 100 ml Disaring Residu dibuang 1. Filtrat 50 ml pertama dibuang 2. Selanjutnya diambil 0,25 ml 3. Diencerkan hingga 20 ml Supernatan encer 1. Diambil 2,0 ml 2. Ditambah larutan fenol 80 sebanyak 0,1 ml 3. Ditambah 5,0 ml H 2 SO 4 pekat 4. Dibiarkan 10 menit 5. Dipanaskan dan ditempatkan pada penangas air pada 25-30 o C selama 20 Dibaca absorbansinya pada λ = 490nm engan spektrofotometer Residu ekstraksi dengan etanol panas 80 3. Dibiarkan 1-2 jam suhu kamar 4. Ditimbang beratnya 1. Ditambahkan H 2 O hingga volumenya 10 ml 2. Didinginkan dalam penangas air es 3. Ditambahkan 13 ml HClO 4 52 4. Diaduk-aduk selama 10 menit 5. Ditambahkan air 20 ml dan diaduk-aduk 1. Ditambahkan H 2 O hingga volumenya 5 ml 2. Didinginkan dalam penangas air es 3. Ditambahkan 8,5 ml HClO 4 52 4. Diaduk-aduk selama 15 menit 5. Isi tabung dicuci hingga volumenya 60 ml Residu Disentrifus Supernatan Analisa awal Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN