Uji Hipotesis Uji t

62

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum BRI Syariah

1. Latar belakang BRI Syariah

Berawal dari akuisisi PT. Bank Rakyat Indonesia Persero, Tbk., terhadap Bank Jasa Arta pada 19 Desember 2007 dan setelah mendapatkan izin dari Bank Indonesia pada 16 Oktober 2008 melalui suratnya No.1067KEP.GBIDpG2008, maka pada tanggal 17 November 2008 PT. Bank BRI Syariah secara resmi beroperasi. Kemudian PT. Bank BRI Syariah merubah kegiatan usaha yang semula beroperasional secara konvensional, kemudian diubah menjadi kegiatan perbankan berdasarkan prinsip syariah Islam. Prinsip syariah ini mengatur tentang perjanjian hukum islam antara bank dan pihak lain untuk penyimpanan dana danatau pembiayaan kegiatan usaha sesuai dengan syariah. Prinsip syariah membedakan bank konvensional dan bank syariah, perbedaan tersebut dapat dilihat dari : pertama akad, dalam perbankan syariah semua transaksi harus menggunakan akad sesuai syariah seperti wadiah, mudharabah, musyarakah, murabahah dll. Kedua imbalan yang diberikan, karena bank syariah menggunakan profit sharing bukan bunga. Yang ketiga adalah sasaran kredit atau pembiayaan, dalam bank syariah mereka harus benar- benar memperhatikan penyaluran dananya untuk kegiatan usaha yang halal www.brisyariah.co.id . Dua tahun lebih PT. Bank BRI Syariah hadir mempersembahkan sebuah bank ritel modern terkemuka dengan layanan finansial sesuai kebutuhan nasabah. Dengan jangkauan termudah untuk kehidupan lebih bermakna. BRI Syariah melayani nasabah dengan pelayanan prima service excellence dan menawarkan beragam produk yang sesuai harapan nasabah. Pelayanan prima service excellence secara umum berarti pelayanan yang sangat baik atau pelayanan yang terbaik. Bila dilihat lebih jauh maka pelayanan prima adalah pelayanan yang diberikan sesuai dengan standar mutu yang memuaskan dan sesuai atau melebihi harapan nasabah. Pelayanan prima juga merupakan salah satu faktor keberhasilan suatu usaha, karena dalam usaha untuk menumbuhkan bisnis diperlukan peningkatan jumlah nasabah. Selain itu pelayanan prima juga digunakan untuk mempertahankan nasabah Prasetya, 2015 :70. Bank BRI Syariah juga telah meraih penghargaan service excellence pada tahun 2016 dengan kategori 2 nd best phone, 3 rd best ATM, 1st best satpam, 3 rd best overall performance dan 3 rd best customer service www.brisyariah.co.id . Kehadiran PT. Bank BRI Syariah di tengah-tengah industri perbankan nasional, dipertegas oleh makna pendar cahaya yang mengikuti logo perusahaan. Logo ini menggambarkan keinginan dan tuntutan masyarakat terhadap sebuah bank modern sekelas PT. Bank BRI Syariah. Kombinasi warna yang digunakan merupakan turunan dari warna biru dan putih sebagai benang merah dengan brand PT. Bank Rakyat Indonesia Persero, Tbk. Aktivitas PT. Bank BRI Syariah semakin kokoh

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penerapan Relationship Marketing terhadap Customer Satisfaction Tabungan Simpedes PT Bank Rakyat Indonesia (BRI), Tbk Unit Brigjen Katamso, Medan

5 102 131

Penerapan bagi hasil pada tabungan haji BRI Syariah Jakarta

3 22 108

Analisis Penggunaan Model AIDA (Attention, Interest, Desire, Action) Pada Keputusan Pembelian Produk-Produk The Body Shop Di Bandar Lampung

1 18 48

Analisis Perilaku Konsumsi Produk Ramah Lingkungan pada Remaja: Aplikasi Model AIDA (Attention, Interest, Desire, and Action)

0 4 191

EFEKTIVITAS METODE ATTENTION, INTEREST, DESIRE, ACTION (AIDA) DALAM ADVERTISING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK PT. DJARUM KUDUS (DJARUM SUPER).

1 7 13

ANALISIS PENGARUH IKLAN BANK SYARIAH MANDIRI DI TELEVISI TERHADAP ATTENTION , INTEREST, DESIRE, ACTION PADA MASYARAKAT AMBON MALUKU

0 3 97

EFEKTIVITAS IKLAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL AIDA (attention, interest, desire, action) terhadap minat beli konsumen

5 17 83

APLIKASI PRODUK TABUNGAN HAJI BRI SYARIAH iB DI BRI SYARIAH KANTOR CABANG PEMBANTU (KCP) DEMAK Tugas Akhir - APLIKASI PRODUK TABUNGAN HAJI BRI SYARIAH iB DI BRI SYARIAH KANTOR CABANG PEMBANTU (KCP) DEMAK - Test Repository

0 0 99

ANALISIS PADA PRODUK TABUNGAN iB HASANAH DI BANK BNI SYARIAH TUGAS AKHIR - ANALISIS PADA PRODUK TABUNGAN iB HASANAH DI BANK BNI SYARIAH - Test Repository

0 0 90

EFEKTIVITAS IKLAN DENGAN METODE AIDCA ( Attention, Interest, Desire, Conviction, Action ) TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM. - Raden Intan Repository

0 2 94