Kerangka Konseptual Jenis Penelitian Jenis Data

C. Kerangka Konseptual

Kerangka konseptual penelitian merupakan sintesis atau ekstrapolasi dari tinjauan teori dan penelitian terdahulu yang mencerminkan keterkaitan antar varibel dan merupakan tuntunan untuk memecahkan masalah penelitian dan merupakan tempat peneliti memberikan penjelasan tentang hal-hal yang berhubungan dengan variabel ataupun masalah yang ada dalam penelitian. Gambar 2.1 Kerangka Konseptual Keterangan Gambar: Penulis melakukan penelitian di Pempropsu khususnya di Satuan Kerja Pemerintah Daerah SKPD - Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kota Medan. Adapun data yang menjadi acuan dalam penulisan skripsi ini adalah Jurnal, Buku Besar, Neraca Saldo, Jurnal Penyesuaian, Neraca Saldo setelah Penyesuain, Jurnal Penutup dan Laporan Keuangan. Penulis akan membandingkan penerapan sistem akuntansi keuangan daerah pada Pempropsu khususnya Satuan Kerja Perangkat Daerah SKPD-Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi dengan peraturan- ANALISIS KESIMPULAN DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI PENGGUNA ANGGARAN • PENCATATAN AKUNTANSI PENDAPATAN • PENCATATAN AKUNTANSI BELANJA • PENCATATAN AKUNTANSI ASET • LAPORAN KEUANGAN Universitas Sumatera Utara peraturan yang telah ditetapkan Peraturan Menteri Dalam Negeri No.13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah dan Peraturan Pemerintah No.24 Tahun 2005 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan. Universitas Sumatera Utara BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang dilakukan adalah berupa studi deskriptif yang menguraikan tentang sifat-sifat dan keadaan sebenarnya dari suatu obyek penelitian.

B. Jenis Data

Data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari : 1. data primer: yaitu data yang diperoleh dengan cara melakukan penelitian langsung ke lapangan guna memperoleh atau mengupulkan keterangan untuk selanjutnya diolah sesusai kebutuhan penelitian. Dalam penelitian ini data primer yang digunakan terdiri dari hasil wawancara berupa tanya jawab langsung dengan Pejabat Penatausaha Keuangan-Satuan Kerja Perangkat Daerah PPK-SKPD, Bendahara Penerimaan Bendahara Pengeluaran Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi, 2. data sekunder: yaitu data yang telah diolah sehingga menjadi lebih informatif dan langsung dapat dipergunakan. Data sekunder yang penulis kumpulkan dalam penelitian ini antara lain : sejarah singkat Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi, struktur organisasi Dinas 42 Universitas Sumatera Utara Tenaga Kerja dan Transmigrasi, sisitem Akuntansi Keuangan pada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi.

C. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Pemerintah Kota Medan (Studi Kasus pada Dinas Tata Kota Tata Bangunan)

10 142 122

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

14 91 163

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

2 22 163

ANALISIS PENCATATAN DAN PELAPORAN KEUANGAN PADA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (SKPD) DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA (Studi Kasus Pada Badan Kepegawaian Daerah).

1 6 94

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

0 0 12

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

0 0 2

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

0 0 5

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

0 2 23

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

0 0 2

Analisis Pencatatan dan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Tebing Tinggi (Studi Kasus pada Dinas Perhubungan)

0 0 83