Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan

budaya membaca dan menulis, antara lain melalui pemanfaatan perpustakaan sebagai sumber belajar f. Melaksanakan remedial secara berkelanjutan dan terprogram g. Pelaksanaan program pembimbinganlayanan konseling akademik maupun non akademik bagi siswa h. Melakukan penelusuran bakat dan minat peserta didik, dalam rangka pemilihan program keunggulan lokal oleh peserta didik i. Proses Pembelajaran PBKL diselenggarakan melalui:  Pengintegrasian bahan kajian keunggulan lokal kedalam mata pelajaran umum dan atau mata pelajaran yang menjadi ciri program yang relevan  Muatan lokal sebagai mata pelajaran tersendiri sesuai dengan karakteristik PBKL yang diselenggarakan  Mata pelajaran Ketrampilan, sesuai dengan karakteristik PBKL yang diselenggarakan j. Proses pembelajaran PBKL harus dapat membekali peserta didik tentang: pengetahuan dan sikap menghargai sumberdaya dan potensi daerah setempat, serta mampu menggali dan memanfaatkannya agar dapat digunakan sebagai bekal hidup di masa datang. k. Proses Pembelajaran PBKL dapat dilakukan secara terintegrasi pada:  Seluruh pembelajaran dilaksanakan di sekolah yang bersangkutan  Sebagian pembelajaran dilaksanakan melalui kerjasama dengan satuan pendidikan formal lain  Sebagian pembelajaran dilaksanakan melalui kerjasama dengan satuanlembaga pendidikan nonformal 3. Pengawasan proses pembelajaran a. Adanya program pengawasan proses pembelajaran secara komprehensif, tersistem dan berkelanjutan b. Adanya perangkat pengawasan proses pembelajaran c. Melaksanakan pengawasan pembelajaran yang intensif, melalui pemantauan, supervisi, evaluasi d. Adanya laporan hasil pengawasan dan program tindak lanjut kegiatan pengawasan

C. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Keberhasilan pelaksanaan pendidikan di sekolah sangat ditentukan oleh kualitas dan kuantitas sumberdaya manusia sekolah yang terdiri dari pendidik dan tenaga kependidikan. Tenaga pendidik secara kualitas harus memenuhi kualifikasi akademik, sertifikasi profesi dan kesesuaian pendidikan dengan mata pelajaran yang diajarkan. Sedangkan secara 18 kuantitas harus memenuhi ketentuan rasio guru dan siswa. Sedangkan tenaga kependidikan sekurang-kurangnya terdiri dari Kepala Sekolah, tenaga administrasi, tenaga perpustakaan, tenaga laboratorium dan tenaga kebersihan. Tenaga kependidikan sekolah harus memenuhi persyaratan kompetensi yang dibutuhkan. Aspek dan indikatornya adalah : 1. Kualifikasi akademik tenaga pendidik a. Melakukan analisis kualifikasi pendidik dan kependidikan untuk mendukung program pendidikan berbasis keunggulan lokal b. Lebih dari 75 pendidik berkualifikasi akademik minimal D IVS1 dan mengajar sesuai dengan latar belakang pendidikan . Telah memiliki tenaga pendidik bersartifikasi propesi. Memiliki lebih dari 75 tenaga pendidik bersertifikat profesi guru untuk SMAMA c. Adanya program peningkatan kualifikasi dan spesialisasi kompetensi pendidik pada satuan pendidikan yang bersangkutan, meliputi:  Peningkatan kualifikasi D IV dan atau S1  Peningkatan spesialisasikompetensi seluruh guru sesuai mata pelajaran yang diajarkan  Peningkatan spesialisasikompetensi guru sesuai dengan jenis program PBKL yang diselenggarakan oleh satuan pendidikan  Peningkatan kemampuan guru dalam pengkajian substansi keunggulan lokal menjadi SK, KD dan Materi Pembelajaran pada mata pelajaran yang relevan  Peningkatan kemampuan guru dalam pengembangan silabus  Peningkatan kemampuan guru dalam penyiapan RPP  Peningkatan kemampuan pendidik dalam pengembangan bahan ajar dalam bentuk cetakan  Peningkatan kemampuan pendidik dalam pengembangan bahan ajar berbasis TIK  Peningkatan kemampuan guru dalam pengembangan bahan ujian  Peningkatan kemampuan dan peran guru BK d. Adanya guru bimbingan konselingkonselor sesuai dengan rasio jumlah siswa per guru e. Adanya pendidik untuk program PBKL yang memiliki kualifikasi keahlian dan kompetensi sesuai dengan bidang PBKL yang diselenggarakan oleh satuan pendidikan f. Adanya tenaga ahlipengajar dari satuan pendidikan formal lain atau lembaga pendidikan non formal di lingkungan setempat, 19 yang dapat membantu pelaksanaan pembelajaran PBKL di sekolah 2. Tenaga kependidikan a. Tenaga kependidikan sekurang-kurangnya terdiri atas :  Kepala sekolah  Tenaga administrasi  Tenaga perpustakaan  Tenaga laboratorium  Tenaga kebersihan b. Kualifikasi umum dan khusus tenaga kependidikan terpenuhi untuk:  Kepala sekolah  Tenaga administrasi  Tenaga perpustakaan  Tenaga laboratorium  Tenaga kebersihan c. Jumlah tenaga kependidikan terpenuhi sesuai kebutuhan sekolah, yang meliputi :  Tenaga administrasi  Tenaga perpustakaan  Tenaga laboratorium  Tenaga kebersihan d. Kepala Sekolah dibantu minimal tiga orang wakil kepala sekolah yang terdiri atas bidang Akademik, sarana prasarana, dan kesiswaan e. Adanya program pemenuhan kebutuhan tenaga kependidikan f. Adanya program peningkatan kualifikasi akademik dan kompetensi tenaga kependidikan, sesuai dengan tugas masing-masing untuk:  Kepala sekolah  Tenaga administrasi  Tenaga perpustakaan  Tenaga laboratorium  Tenaga kebersihan

D. Standar Sarana dan Prasarana