RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Materi Pembelajaran Metode Pembelajaran Langkah Pembelajaran Alat dan Bahan Penilaian

30

C. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Rencana pelaksanaan pembelajaran dibuat dalam bentuk sederhana tetapi mudah diikuti sebagai pelengkap dari silabus berupa program harian. Contoh format rencana pelaksanaan pembelajaran adalah sebagai berikut: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ---------------------------------------------------------------------------- Mata Pelajaran : Teknologi Informasi Komunikasi TopikSub Topik : Pengenalan Perangkat Keras Hardware Komputer KelasSemester : I1 Waktu : 2 x 35’ Standar Kompetensi : 1. Mengenal teknologi informasi dan komunikasi secara sederhana Kompetensi Dasar : Menunjukkan alat teknologi informasi dan komunikasi ---------------------------------------------------------------------------- A. Tujuan 1. Siswa dapat mengenal teknologi komunikasi yang ada di sekitar 2. Siswa dapat mengenal komputer sebagai salah satu teknologi informasi dan komunikasi. 31

B. Materi Pembelajaran

Mengenalkan teknologi informasi dan komunikasi secara sederhana, seperti  Komputer  Telepon  TV  Radio  Tape Recorder  Handphone  Antena  Bel

C. Metode Pembelajaran

 Tanya jawab tentang alat-alat teknologi yang ada di sekitar termasuk di rumah yang biasa dilihat oleh anak-anak  Diskusi tentang peralatan teknologi dengan menggunakan flash card  Diskusi diarahkan untuk menggunakan bahasa Inggris

D. Langkah Pembelajaran

1. Apersepsi  Pertanyaan tentang benda-benda teknologi di sekitar yang biasa dijumpai; 32 2. Kegiatan inti  Diskusi benda teknologi dan fungsinya  Penggunaan flash card sebagai media diskusi 3. Kegiatan Penutup  Komputer sebagai salah satu produk teknologi yang canggih  Komputer dapat sebagai alat kerja, alat komunikasi, dan alat bermain.

E. Alat dan Bahan

 Flash card benda-benda teknologi

F. Penilaian

 Tanya jawab tentang nama benda-benda teknologi dalam kehidupan sehari-hari dan bahasa Inggrisnya 33

BAB V EVALUASI PEMBELAJARAN KOMPUTER DI SD