Tuliskan kata lebih, daripada, atau paling sesuai gambar di kalimat.

D. Tuliskan kata lebih, daripada, atau paling sesuai gambar di kalimat.

1. biji jagung dan biji kacang

2. sayur labu dan tomat

3. sayur sawi dan bayam

4. sayur kol dan labu siam

5. sayur wortel dan terong

6. sayur sawi dan kacang

86

Bahasa Indonesia Kelas 3 Semester 2

87 Bahasa Indonesia Kelas 3 Semester 2

HIV AIDS

AIDS adalah penyakit berbahaya, tetapi bisa dihindari dengan gaya hidup yang aman. Kalau orang yang kena HIV tidak minum obat, mereka akan mati dalam beberapa tahun. Sebenarnya tidak ada obat yang bisa menyembuhkan HIV, tetapi ada obat yang bisa membuat orang bertahan hidup dan tidak tambah sakit. AIDS adalah penyakit yang dulu tidak ada di Papua, tetapi sekarang banyak orang di Papua kena HIV. Bahkan dari seluruh pasien HIV di Indonesia, yang terbanyak ada di Papua.

HIV disebarkan lewat cairan tubuh yang mengandung virus dan pindah ke dalam tubuh orang lain. HIV menular melalui tiga cara yang sering disimpulkan dengan 3S: Seks, Suntik dan Susu.

1. Kalau orang berhubungan badan/ berhubungan seksual. Jika satu dari dua orang itu sudah terinfeksi, orang yang kedua juga bisa dapat HIV.

2. Darah orang lain masuk ke tubuh kita melalui alat- alat; contohnya alat suntik atau silet yang sudah dipakai oleh orang lain. Karena itu kita harus pakai alat yang baru supaya aman.

3. Melalui air susu ibu. Kalau seorang ibu yang sudah terinfeksi HIV melahirkan anak atau menyusui anak. Virus HIV ada di darah waktu lahir dan di susu ibu yang sudah terinfeksi, jadi kalau anak minum susu, dia bisa kena.

mengandung : ada isi menular

: alat untuk potong

Mungkin guru atau orang tua yang baca cerita ini merasa bahwa pokok ini belum cocok untuk anak kelas tiga, tetapi di Papua banyak anak kelas tiga sudah dengar tentang HIV AIDS, jadi mereka bisa mengerti. Selain itu lebih baik

kita memberikan informasi tentang hidup sehat kepada anak-anak lebih

coba mengobati setelah terinfeksi.

PELAJARAN 154a

Di Papua banyak orang tertular akibat pacaran

PELAJARAN 154b

terlalu dekat. Kalau orang yang pacaran tidak tidur

bersama, mereka tidak akan dapat HIV. HIV bisa

dihindari dengan gaya hidup yang aman, berarti hanya

tertular : kena

bersetubuh dengan suami atau istri. Tuhan ingin kita

pacaran : ada laki-laki dan

hidup suci sebelum menikah dan tetap setia setelah

perempuan dewasa yang

menikah.

punya hubungan teman dekat

Untuk tahu apakah kita dapat HIV kita bisa periksa

karena kasih

darah di puskesmas atau rumah sakit. HIV akan kelihatan

sayang

di darah. Orang yang sudah kena HIV tampak tidak

langsung mati. Orang yang sudah kena HIV tampak

sehat saja, baru setelah beberapa waktu (kira-kira satu

tahun) mereka mulai sakit-sakit. Orang yang tertular

dengan HIV AIDS badannya menjadi kurus karena

HIV AIDS ada 4 tahap:

menceret lebih dari satu bulan dan mendapat demam lebih dari satu bulan.

1. Stadium 1. Awal terinfeksi HIV. Orang tidak sakit,

Kita tidak akan dapat HIV dari jabat tangan,

tetapi kalau orang itu melakukan hubungan

pelukan, hidup dalam satu rumah, bermain bersama,

seksual dengan orang lain, orang itu menyebar-

makan bersama, minum air, gigitan nyamuk dan tidur di

kan HIV ke orang lain.

2. kamar yang sama. Stadium 2: Lebih sering flu Berarti kita hanya perlu jauhi tiga hal

dan berat badan mulai

yang ditulis di paragraf kedua dan kita tetap bisa turun.

3. Stadium 3: Berat badan

berteman atau hidup bersama dengan orang yang

turun, menceret, kurang darah, sering demam,

kena HIV. Orang-orang yang sudah kena HIV perlu

nafsu makan berkurang. 4. Stadium 4: HIV

ditolong. Mereka sudah cukup menderita karena kena

berkembang menjadi AIDS, lebih berat lagi

HIV, jadi jangan usir mereka dari rumah atau kampung.

daripada stadium

Mereka butuh kasih sayang dan perhatian dari keluarga

sebelumnya dan orang itu sudah dekat dengan

dan teman-teman sama seperti orang-orang yang

kematian.

sehat .

Bahasa Indonesia Kelas 3 Semester 2 88

PELAJARAN 155a