Visi dan Misi Radio Suara Persada 12. 78 AM Struktur Organisasi Program Radio Suara Persada

bersumber dari Keluarga Besar Radio Suara Persada dengan sasaran pendengar orang dewasa diatas 30 Tahun keatas. 40 Disamping melalui udara radio, radio Suara Persada juga melaksanakan program-program off air yang dirancang dengan apik dan aspiratif, sehingga kemaslahatan pendengar tetap terjaga dan dapat respon yang positif dari para pendengarnya. Kegiatan off air yang berhasil di gelar dalam upaya selalu mendekatkan radio Suara Persada dengan Fans dan masyarakat seantero Jabodetabek dengan mengadakan tabligh akbar dan memperingatkan hari-hari besar Islam. 41

B. Visi dan Misi Radio Suara Persada 12. 78 AM

Visi Menjadi Radio Islam terbaik yang menyampaikan dakwah, sehingga menjadi aset yang bermanfaat bagi pendengarnya, dan umat Islam pada umumnya. Misi 1. Melalui Da’wah, kami memberikan penceramahan agama islam kepada masyarakat khususnya para pendengar Radio Suara Persada untuk meningkatkan iman dan taqwa. 2. Melalui Musik, kami memberikan hiburan kepada masyarakat khusunya pendengar Radio Suara Persada demi terjalinnya Ukhuwah Islamiyah antar umat. 40 Wawancara dengan Ustd H. Djawahir Tangerang: 15 Desember 2007 41 Ibid 3. Melalui Informasi, kami memberikan informasi-informasi yang berkeman di masyarakat, baik yang bersumber dari masyarakat itu sendiri maupun pemerintah khususnya yang terkait dengan program- program pemerintah. 42

C. Struktur Organisasi

Struktur organisasi merupakan elemen yang penting untuk mempertahankan kelanggengan dan perkembangan sebuah statiun radio, karena aspek ini akan menjadi dasar dari pembagian dan mekanisme tugas serta tanggung jawab dari personel yang terlibat selanjutnya akan sangat berpangaruh terhadap kuantitas dan kualitas yang dihasilkan, baik program on air maupun off air. Radio Suara Persada memiliki struktur organisasi sebagai berikut: 43 1 Penasehat : H. Didi Ketua Arisan Istiqomah H. Alwih Ketua Arisan Enjoy 2 Pimpinan : Ustadz H. Djawahir 3 Sekretaris : Nadris Bhaskara 4 Bendahara : H. Suwandi 5 Seksi Da’wah : Ustadz H. Ridwan Hj. Hikmah 6 Anggota : Drs. Ustadz Safrudin Ustadz Amin Ustadz Asep 42 Mading 31Desember 2007 43 Ibid 7 Koordinator Pembangunan : Ustadz Amin Yakub 8 Teknis : Aam Marshel Mr. Jhon 9 Koordinator Penyiar : Mr. Jhon 10 Penyiar : Ustadz H. Djawahir Teor Sandy Imam Yadi Doank Fras Gon H.M. Nuh Pele LB Mursin CM Boy Bolang Yudistira Ary Saputra H. Sawandi

D. Program Radio Suara Persada

Radio Suara Persada mengudara mulai pukul 06.00-24.00 WIB, menghadirkan siaran-siaran yang beraneka macam mulai dari acara hiburan, informasi, pendidikan, Ta’lim. Selain itu, Radio Suara Persada juga memiliki berbagai acara on air maupun off air. Acara yang terjadwal hanya ta’lim embun pagi hanya siaran interaktif diselingi dengan lagu-lagu dangdut tempo dulu dan qasidah. 44 Program acara di Radio Suara Persada 12.78 AM sebagai berikut: 45 44 Wawancara dengan Ustd H. Djawahir Tangerang: 15 Desember 2007 Hari Waktu Penyiar Senin 06.00-10.00 H. Djawahir 10.00-14.00 Teor Sandy 14.00-17.00 Imam 19.00-21.30 Yadi Doank 21.00-24.00 Fras Gon Selasa 06.00-10.00 H.M. Nuh 10.00-13.00 Danil 13.00-17.00 Pele LB 19.00-21.30 Mursin 21.00-24.00 Yudistira Rabu 06.00-10.00 H. Djawahir 10.00-13.00 H. Salmani 13.00-17.00 Mursin 19.00-21.30 Boy Bolang 21.00-24.00 Ary Saputra Kamis 06.00-10.00 H.M. Jiin 10.00-14.00 H. Salamni 13.00-17.00 Imam 19.00-21.30 H. Sawandi 21.00-24.00 Fras Gon 45 Mading 31 Desember 2007 Jum’at 06.00-10.00 H. Djawahir 10.00-13.00 Istirahat 13.00-17.00 Imam 19.00-21.30 Danil 21.30-24.00 Ary Saputra Sabtu 06.00-09.30 H. Djawahir 09.30-12.00 H.M. Jiin 12.00-14.00 Teor Sandy 14.00-17.30 Nadris Bashkara 19.00-22.00 Mursin CM Minggu 06.00-10.00 H. Suwandi 10.00-13.00 Yadi Doank 13.00-17.00 SP CS 19.00-21.30 SP CS 21.00-24.00 Nadris Bhaskara Dan beberapa format acara Ta’lim di Radio Suara Persada 12.78 AM, diantaranya: 46 NO HARI WAKTU JAM MATERI KITAB PENGANTAR 1 SENIN PAGI 06.00-07.00 Fiqih Fathul Muin Ust. H. Djawahir 46 Mading 31 Desember 2007 2 RABU PAGI 06.00-07.00 Ushul Fiqh Irsyadul Ibad Ust. H. Djawahir 3 JUM’AT PAGI 06.00-07.00 Fiqih Fathul Muin Ust. H. Djawahir 4 SABTU PAGI 06.00-07.00 Usul Fiqh Irsyadul Ibad Ust. H. Djawahir Kegiatan-kegiatan - Acara Embun Pagi yaitu yang dilaksanakan setaip hari senin, rabu dan sabtu dipandu oleh Ustadz H Djawahir melalui udara on air - Keluarga Istiqomah dan Keluarga Enjoy dalam rangka pengajian dan arisan dilaksanakan door to door dari rumah ke rumah - Pengajian bulanan di adakan setiap minggu ke dua di studio Da’wah Suara Persada. 47

E. Kelebihan dan Kekurangan