Strategi Kreatif Iklan Yulia Rana Irawan D1309090

commit to user 30 ditengah-tengah halaman, dan artikel koran seolah mengelilingi iklan. Kondisi demikian tentu konsekuensinya adalah biaya pemasangan iklan menjadi lebih tinggi daripada model konvensional yang sudah diatur dan ditetapkan oleh media massa yang bersangkutan. c Suplemen Merupakan suatu bentuk lembaran yang berisi iklan yang dipublikasi oleh penerbitkelompok surat kabar. Di Indonesia, suplemen yang kita kenal adalah lembaran yang seringkali diselipkan pada surat kabar, yang berisi penawaran - penawaran akan barang atau jasa. Materi suplemen ini biasanya sederhana, berisi pesan tunggal akan bentuk promosi pembukaan usaha dagang, undangan pertunjukan, dan hal-hal yang bersifat lokal dimana event itu diadakan. Dicetak dengan satu warna monochroom atau 2 warna spot 2 jenis misalnya biru dengan merah, atau merah dengan hitam

G. Strategi Kreatif Iklan

Saat ini perusahaan besar skala nasional di Indonesia membelanjakan ratusan juta rupiah setiap tahunnya untuk memproduksi iklan dan mengeluarkan ratusan juta rupiah setiap tahunnya untuk memproduksi iklan dan mengeluarkan ratusan juta lagi untuk commit to user 31 menempatkan hasil produksi iklan tersebut diberbagai media massa. Mereka mulai menyadari iklan bagus dan kreatif merupakan faktor penting bagi keberhasilan pemasaran. Strategi dan eksekusi ide kreatif yang baik menjadi hal penting menentukan keberhasilan dan mencegah kemerosotan pemasaran suatu produk. Akhirnya persiapan yang baik dan dipikirkan secara matang membawa produk mencapai posisi puncak. 28 1. Kreativitas Iklan Kreativitas iklan adalah salah satu kata yang mungkin paling sering dan umum digunakan di industri periklanan. Mereka yang terlibat dalam produksi iklan disebut “tim kreatif”. Tanggung jawab tim kreatif mengubah seluruh informasi mengenai produk, manfaat produk hingga tujuan komunikasi ditetapkan menjadi suatu konsep kreatif yang mampu menyampaikan pesan ke khalayak luas 29 . Pandangan mengenai apa yang dimaksud dengan iklan kreatif tidak sama. Salah satunya mengatakan bahwa iklan mampu meningkatkan penjualan produk, pandangan lain mengatakan berasal dari ide orisinil, memiliki nilai artistik dan estetik serta memenangkan penghargaan serta pendapat lain mampu menarik perhatian dan mampu memberikan efek kepada audiensi. 2. Menentukan Daya Tarik Iklan Daya tarik iklan mengacu pada pendekatan yang digunakan untuk menarik perhatian konsumen dan mempengaruhi perasaan 28 Bedjo Riyanto, op. cit., h. 20 29 Morissan, op. cit., h. 342 commit to user 32 mereka terhadap produk barang maupun jasa. Pada dasarnya terbagi secara umum daya tarik tersebut sehingga dapat dikelompokkan dua kategori 30 : a Daya Tarik Informatif Rasional Menekankan pada pemenuhan kebutuhan konsumen terhadap aspek praktis, fungsional, dan kegunaan produk dan juga menekankan pada artibut yang dimiliki suatu produk dan juga menekankan artibut yang dimiliki suatu produk atau manfaat menggunakan merk tersebut. b Daya Tarik Emosional Berhubungan dengan kebutuhan sosial dan psikologi konsumen dalam pembelian suatu produk. 3. Eksekusi Kreatif Eksekusi kreatif adalah cara bagaimana suatu daya tarik iklan disajikan. Iklan yang memiliki daya tarik dan memiliki pesan yang bermakna merupakan hal yang jelas penting 31 . Dalam menyajikan iklan dapat dieksekusi dengan berbagai cara yaitu : a Iklan Pesan Faktual b Iklan Bukti Ilmiah c Iklan Demostrasi d Iklan Perbandingan e Iklan Kesaksian 30 Morissan, op. cit., h. 343 31 Morissan, op. cit., h. 351 commit to user 33 f Iklan Cuplikan Kehidupan g Iklan Animasi h Iklan Simbol Personalitas i Iklan Fantasi j Iklan Dramatisasi k Iklan Humor l Iklan Kombinasi

H. Taktik Kreatif Iklan Media Cetak