Gambaran Lokasi Penelitian Hasil Penelitian 1. Analisis Univariat

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1. Gambaran Lokasi Penelitian

Desa Subulussalam Utara merupakan salah satu kampong yang ada di Kecamatan Simpang Kiri , kota Subulussalam , provinsi Aceh , Indonesia . Desa ini merupakan satu dari 14 desa dan kelurahan yang berada di kecamatan Simpang Kiri. Adapun batas-batas wilayah Desa Subulussalam Utara adalah sebagai berikut: 1. Sebelah Timur berbatasan dengan Desa Mukti Makmur 2. Sebelah Selatan berbatasan dengan Desa Tangga Besi 3. Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Subulussalam Barat 4. Sebelah Utara berbatasan dengan Desa Makmur Jaya Kepadatan penduduk di Desa Subulussalam Utara sebesar 2877 jiwa laki- laki 1.567 jiwa dan perempuan 1.310 jiwa, luas daerah Desa Subulussalam Utara adalah 7,19 km 2 . Masyarakat di Desa Subulussalam Utara mayoritas bekerja sebagai petani dengan hasil pertanian utama di desa ini ialah padi , jagung , kakao , kelapa , dan lain-lain. Desa Desa Subulussalam Utara ini memiliki jumlah penduduknya sebagian besar bersuku daerah Aceh . Sebagian besar penduduknya menganut agama Islam . Fasilitas kesehatan yang ada di Desa Subulussalam Utara adalah Poskesdes 1 unit, posyandu sebanyak 3 unit, dan bidan desa sebanyak 2 orang. 34 4.2. Hasil Penelitian 4.2.1. Analisis Univariat 1. Identitas Responden Berdasarkan hasil penelitian identitas responden meliputi umur, pendidikan, pekerjaan dan pendapatan dapat dilihat pada tabel berikut ini. a. Umur Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Umur Responden di Desa Subulussalam Utara Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam Tahun 2016 No Umur f 1 2 3 4 20 – 30 tahun 31 – 40 tahun 41 – 50 tahun 50 tahun 14 42 22 2 16,9 50,6 26,5 6,0 Total 83 100,0 Tabel di atas menunjukkan bahwa dari 83 responden yang diteliti sebagian besar berumur 31-40 tahun sebanyak 42 orang 50,6, sebagian kecil berumur 50 tahun sebanyak 2 orang 6,0. b. Pendidikan Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Pendidikan Responden di Desa Subulussalam Utara Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam Tahun 2016 No Pendidikan f 1 2 Rendah SDSMP Tinggi SMAPerguruan Tinggi 36 47 43,4 56,6 Total 83 100,0 Tabel di atas menunjukkan bahwa dari 83 responden yang diteliti sebagian besar berpendidikan Tinggi SMAPerguruan Tinggi sebanyak 47 orang 56,6, sebagian kecil berpendidikan Rendah SDSMP sebanyak 36 orang 43,4. 35 c. Pekerjaan Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Pekerjaan Responden di Desa Subulussalam Utara Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam Tahun 2016 No Pekerjaan f 1 2 3 Ibu rumah tangga Petani Pegawai 23 49 11 27,7 59,0 13,3 Total 83 100,0 Tabel di atas menunjukkan bahwa dari 83 responden yang diteliti sebagian besar responden bekerja sebagai petani sebanyak 49 orang 59,0, sebagian kecil responden bekerja sebagai pegawai sebanyak 11 orang 13,3. d. Pendapatan Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Pendapatan Responden di Desa Subulussalam Utara Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam Tahun 2016 No Pendapatan f 1 2 Rendah Tinggi 47 36 56,6 43,4 Total 83 100,0 Tabel di atas menunjukkan bahwa dari 83 responden yang diteliti sebagian besar pendapatan responden rendah sebanyak 47 orang 56,6, sebagian kecil pendapatan responden tinggi sebanyak 36 orang 43,4. 36 2. Pengetahuan Hasil penelitian variabel pengetahuan responden dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden di Desa Subulussalam Utara Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam Tahun 2016 No Pengetahuan f 1 2 Kurang Baik 45 38 54,2 45,8 Total 83 100,0 Berdasarkan tabel di atas diketahui bahwa, sebagian besar responden berpengetahuan kurang dalam penanganan pembuangan air limbah rumah tangga sebanyak 45 orang 54,2, sebagian kecil berpengetahuan baik sebanyak 38 orang 45,8. 3. Penanganan Pembuangan Air Limbah Rumah Tangga Hasil penelitian variabel penanganan pembuangan air limbah rumah tangga dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 4.6. Distribusi Penanganan Pembuangan Air Limbah Rumah Tangga di Desa Subulussalam Utara Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam Tahun 2016 No Penanganan Pembuangan Air Limbah Rumah Tangga f 1 2 Memenuhi syarat Tidak memenuhi syarat 33 50 39,8 60,2 Total 83 100,0 Berdasarkan tabel di atas diketahui bahwa, sebagian besar penanganan pembuangan air limbah rumah tangga tidak memenuhi syarat sebanyak 50 orang 60,2, sebagian kecil penanganan pembuangan air limbah rumah tangga memenuhi syarat sebanyak 33 orang 39,8.

4.3. Analisis Bivariat