Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id jenis dan sumber data, unit analisis, tahapan penelitian, teknik pengumpulan data dan teknik analisis data.

4. Bab IV : Penyajian Data dan Analisis Data

Pembahasan pada bab ini meliputi penyajian data tentang deskripsi umum yang memuat obyek penelitian secara keseluruhan, yaitu data biografi, karya, dakwah bil qalam, aktivitas penunjang dakwah bil qalam yang dilakukan oleh Ustadz Ismail Idris Musthafa. Serta beberapa pendapat dari jama’ah dan masyrakat terkait efek yang mereka rasakan akan dakwah bil qalam yang dilakukan oleh Ustadz Ismail Idris Musthafa. Selanjutnya disajikan pula tentang laporan hasil penelitian, mengenai data dan fakta objek penelitian, dokumentasi dan lain-lain.

5. Bab V : Penutup

Bab ini merupakan bab akhir yang didalamnya berisi tentang kesimpulan dari penelitian dan saran – saran atau rekomendasi. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 19

BAB II KAJIAN KEPUSTAKAAN

A. Kajian Tentang Dakwah Bil Qalam

1. Dakwah

a. Pengertian Dakwah

Dakwah secara etimologi berasal dari bahasa Arab, yaitu da’ayad’u-da’watan, artinya mengajak, menyeru, memanggil. 19 Sedangkan orang yang melakukan seruan atau ajakan tersebut dikenal dengan panggilan da’i artinya orang yang menyeru. Tetapi mengingat bahwa proses memanggil atau menyeru tersebut juga merupakan suatu proses penyampaian tabligh atas pesan-pesan tertentu, maka dikenal pula istilah muballigh yaitu orang yang berfungsi sebagai komunikator untuk menyampaikan pesan message kepada pihak komunikan. 20 Luasnya wilayah dakwah dan peranannya yang besar dalam Islam membuat kita merasa kesulitan dalam merumuskan definisi dakwah secara tepat. Sehingga dakwah itu sendiri memiliki pengaruh yang sangat besar dalam perubahan karakter secara individu maupun kelompok itu sendiri. Mengingat keadaan jaman saat ini yang sudah banyak prilaku- prilaku manusia yang menyimpang. Maka disinilah peran dakwah itu sendiri sangat dibutuhkan, sebab dakwah itu adalah amanat yang 19 Samsul Munir Amin, Cet.I, Ilmu Dakwah Jakarta: Amzah, 2009, h. 1. 20 Toto Tasmara, Komunikasi Dakwah Jakarta : Gaya Media Pratama, 1997, h. 31.