Penilaian Soal Uraian Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar

d. bela sungkawa 10. Melaksanakan takziah hukumnya …. a. mubah b. sunnah c. haram d. wajib Kunci jawaban: 1. a 6. c 2. d 7. d 3. b 8. d 4. b 9. a 5. b 10. b

5. Penilaian Soal Uraian Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar

1. Sebutkan syarat jenazah yang akan dimandikan 2. Jelaskan tatacara tayamum sebagai pengganti memandikan jenazah yang tiak mungkin dimandikan 3. Jelaskan tata cara mengafani jenazah 4. Sebutkan syarat dan rukun shalat jenazah 5. Jelaskan tentang hikmah melakukan ziarah kubur Kunci jawaban 1. Syarat jenazah yang akan dimandikan adalah sebagai berikut: a. Jenazah itu orang muslim atau muslimah. b. Badannya, anggota badannya masih ada sekalipun hanya sedikit atau sebagian saja. c. Keadaan jasatnya masih utuh belum rusak karena kematiannya sudah terlalu lama d. Jenazah itu bukan mati syahid mati dalam peperangan membela islam. Karena orang yang mati syahid seperti ini tidak boleh dimandikan. Hal sesuai dengan sabda Nabi saw: 2. Tata caranya sebagai berikut: a. Tebahkan tangan di dinding atau tanah yang bersih, kemudian diusapkan pada muka dan kedua ujung tangan sampai pergelangan b. Bagi wanita yang meninggal yang dilingkungan laki-laki atau laki-laki meninggal di kalangan perempuan, sedangkan orang yang sejenis tidak ada, maka cukup ditayamumkan juga. Orang yang menayamumkan wajib menggunakan kain pelapis beruapa kaus tangan. 3. T ata cara mengkafani jenazah adalah sebagai berikut: a. Membentangkan kain-kain kafan yang telah disediakan sebelumnya sehelai demi sehelai. b. Kemudian menaburinya dengan wangi-wangian, lembaran yang paling bawah hendaknya dibuat lebih lebar dan halus. Dibawah kain itu, sebelumnya, telah dibentangkan tali pengikat sebanyak lima helai yaitu masing-masing pada arah kepala, dada, punggung lutut dan tumit. c. Setelah itu, secara perlahan-lahan mayat diletakkan diatas kain-kain tersebut dalam posisi membujur, kalau mungkin menaburi tubuhnya lagi dengan wangi-wangian. d. Semua rongga badan yang terbuka, yaitu kedua matanya, dua lubang hidungnya, mulutnya, dua lubang telinga, anggota sujud, lipatan-lipatan badan seperti: ketiak, lutut bagian belakang dan pusar ditutup dengan kapas yang telah diberi wangi-wangian pula. e. Kedua tangan mayat itu diletakkan diatas dadanya, tangan kanan diatas tangan kiri, persis seperti orang yang bersedekap dalam salat. f. Selanjutnya menyelimutkan kain kafan dengan cara bagian kiri kain kafan pertama dilipatkan kearah kiri tubuh mayit. Demikian halnya pada lembar kain selanjutnya. g. Sisa panjang kafan di bagian kepala dijadikan lebih banyak daripada di bagian kaki. Lalu sisa panjang kafan di bagian kepala tadi dikumpulkan dan dilipatkan ke arah depan wajah. Demikian pula sisa panjang kain bagian kaki dikumpulkan lalu dilipatkan ke arah depan kaki h. Mayat laki-laki biasanya memakai tiga lapis kain kafan tanpa baju dan tanpa tutp kepala. i. Jika semua kain kafan telah membalut jasad jenazah, baru diikat dengan tali-tali yang telah disiapkan di bawahnya. 4. Syarat shalat jenazah sebagai berikut: a. Menutup aurat. b. Suci dari hadas besar dan kecil. c. Bersih badan, pakaian, dan tempat dari najis. d. Menghadap kiblat. e. Jenazah telah dimandikan dan dikafankan. f. Letak jenazah di sebelah kiblat orang yang mensalatkan kecuali salat gaib. Sedangkan rukun salat jenazah adalah: a. Niat. e. Membaca sholawat atas nabi. b. Berdiri bagi yang mampu. f. Mendoakan mayat. c. Takbir empat kali. g. Memberi salam. d. Membaca surah Al-Fatihah. 5. Adab ta’ziah a. Orang yang mendengar musibah kematian hendaknya mengucapkan: Sesungguhnya kami adalah milik Allah, dan kepada Nya kami akan kembali” b. Hendaknya memakai yang sopan, rapi atau pakaian yang menunjukkan tanda belasungkawa. Di rumah duka, harus menjaga sikap dengan tidak tertawa dan berbicara keras c. Disunnahkan untuk membuat makanan bagi keluarga mayit, karena mereka sibuk dengan musibah yang menimpanya. d. Orang yang berta’ziah dianjurkan untuk ikut shalat jenazah dan ikut mengantar ke kuburan e. Diperbolehkan menangis, tetapi tidak dalam bentuk meratap-ratap Nihaya. Karena Rasulullah saw menangis ketika Ibrahim, putra Beliau meninggal dunia f. Tidak diperbolehkan mencela orang yang sudah meninggal dunia. Pedoman penskoran soal uraian No. Soal Rubrik Penilaian Skor 1 a. Jika Peserta didik dapat menuliskan syarat jenazah yang akan dimandikan sangat lengkap dan sempurna, skor 4 b. Jika Peserta didik dapat menuliskan syarat jenazah yang akan dimandikan dengan lengkap, skor 3 c. Jika Peserta didik dapat menuliskan syarat jenazah yang akan dimandikan dengan tidak lengkap, skor 2 4 2 a. Jika Peserta didik dapat menuliskan tatacaranya dengan sangat lengkap dan sempurna, skor 4 b. Jika Peserta didik dapat menuliskan tatacaranya dengan lengkap, skor 3 c. Jika Peserta didik dapat menuliskan tatacaranya tidak lengkap, skor 2 4 3 a. Jika Peserta didik dapat menuliskan tatacaranya dengan sangat lengkap dan sempurna, skor 4 b. Jika Peserta didik dapat menuliskan tatacaranya dengan lengkap, skor 3 c. Jika Peserta didik dapat menuliskan tatacaranya tidak lengkap, skor 2 4 4 a. Jika Peserta didik dapat menuliskan syarat dan rukun shalat jenazah yang akan dimandikan sangat lengkap dan sempurna, skor 4 b. Jika Peserta didik dapat menuliskan syarat dan rukun shalat jenazah yang akan dimandikan dengan lengkap, skor 3 c. Jika Peserta didik dapat menuliskan syarat dan rukun shalat 4 jenazah yang akan dimandikan dengan tidak lengkap, skor 2 5 a. Jika Peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap dan sempurna, skor 4 b. Jika Peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 3 c. Jika Peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 2 4 Jumlah Skor 20

6. Penilaian Tugas Mandiri Tidak Terstruktur

Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

Pencerahan dan Pemberdayaan (Enlightening & Empowering)

0 64 2

KEABSAHAN STATUS PERNIKAHAN SUAMI ATAU ISTRI YANG MURTAD (Studi Komparatif Ulama Klasik dan Kontemporer)

5 102 24