Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

58 e. Bersikap terbuka dalam membantu kesulitan yang dihadapi peserta didik pada saat pembelajaran dengan memperhatikan karakteristik dan kemapuan peserta didik. f. Mendorong peserta didik secara sadar untuk mau dan mampu memahami konsep bermain lompat tali sesuai dengan tujuan yang di harapkan, dalam hal ini guru-guru pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan diharapkan: 1 Mampu mengembangkan permainan yang dapat memancing perhatian peserta didik untuk tertarik pada pelajaran lompat jauh. 2 Bersikap sabar dalam mengatur jalannya permainan. 3 Mampu menyesuaikan perasaannya terhadap keberadaan peserta didik. 2. Bagi Sekolah a. Lebih bijak dalam membuat kurikulum yang sesuai dengan karakteristik, motivasi belajar, kondisi peserta didik, kondisi geografis, dan kondisi lingkungan tempat peserta didik tinggal. b. Dapat dikembangkan penelitian-penelitian lainnya yang sejenis dengan memperlihatikan faktor-faktor yang mempengaruhi pencapaian prestasi belajar peserta didik, misalnya kondisi geografis, karakteristik peserta didik, kondisi sekolah, kesiapan guru, dan faktor pendukung lainnya. 3. Bagi Peserta didik Peserta didik harus mampu bekerja sama dengan rekan-rekannya, mau mengemukakan pendapat, menyanggah pendapat peserta didik lain dan mampu membantu teman yang mengalami kesulitan belajar. 59 DAFTAR PUSTAKA Bayu Surya. 2010. Skipping. Diakses dalam http:bayumuhammad. blogspot.com2010. Diunduh pada tanggal 12 September 2014. Cicik Haryati. 2010. Upaya Peningkatan Hasil Belajar Lompat Jauh Melalui Pendekatan Bermain Pada kelas IV Di SD 5 Sapuran Kecamatan Sapuran Kabupaten Wonosobo Tahun 2010. Skripsi. Yogyakarta: FIK UNY. Chrissie Gallagher. 2006. Skipping. Diakses dalam http:.Chrissie Gallagherblogspot. com2006. Diunduh tanggal 12 September 2014. Danu Hoedaya. 2001. Pendekatan Ketrampilan Taktis dalam Pembelajaran Bola Basket. Jakarta: Direktur Jendral Olahraga. Dimyati dan Mudjiono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rhineka Cipta. E Mulyasa. 2009. Praktik PTK. Bandung: Remaja Rosdakarya. Eddy Purnomo. 2007. Gerak Dasar Atletik. Universitas Negeri Yogyakarta. Han KatzenbognerMichael Medler Suyono Ds. 1996. Lomba Atletik. PASI. Hopkins. 1993.. Teaching Writing: Balancing Process and Product. New York: Maxwell Mac Millan Inc. I Made Sukardi. 1983. Bimbingan Penyuluhan. Surabaya: Usaha Nasional. Joyce, B., Marsha Weil and Emily Calhoun. 2000. Models of Teaching. Boston: Allyn and Bacon Edisi ke-6. Muhamad Muhyi Faruq. 2009. Tujuan Lompat Tali. http:MuhyiFaruq. blogspot. com2010. Diunduh pada tanggal 12 September 2014. Mulyoto. 2000. Penerapan Model Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Untuk Mengembangkan Kreativitas Studi di SMU Negeri 1 Surakarta. Proyek Pengembangan Guru Sekolah Menengah Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional. Mungin-Edy W. 2008. BNSP KTSP SD. Depdiknas. Murniasari. 2008. Atletik. Jakarta: Ganeka.

Dokumen yang terkait

UPAYA PENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH MELALUI PEMBELAJARAN LATIHAN LOMPAT TALI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 PEMATANGSIANTAR TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 2 25

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH DENGAN MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN BERMAIN LOMPAT TALI PADA SISWA KELAS VI SD NEGERI 101935 BATANG TERAP KECAMATAN PERBAUNGAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 23

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Lompat Tinggi dengan Bermain Lompat Tali pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Giripurno Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung Tahun 2012.

1 103 113

UPAYAMENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOKMELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS.

0 0 6

PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS V SD ISLAM COKROAMINOTO SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014.

0 0 16

PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI NGABEYAN 03 KECAMATAN KARTASURA KABUPATEN SUKOHARJO.

0 1 17

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR LOMPAT JAUH MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 PADURESO KECAMATAN PADURESO KABUPATEN KEBUMEN TAHUN 2013.

0 0 16

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR LOMPAT JAUH MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS IV SDN KARANGASEM 03 KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN 2012/2013.

0 0 18

PERSEPSI SISWA KELAS III DAN IV DI SD NEGERI PANGINAN KECAMATAN TEMON KABUPATEN KULON PROGO MENGENAI KESEHATAN PRIBADI.

0 0 96

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH MELALUI PENDEKATAN BERMAIN LOMPAT KANGGURU PADA PESERTA DIDIK

0 0 10