Identifikasi Masalah Penelitian Rumusan Masalah Penelitian

Laela Nur Adhima Shafa, 2013 POLA PEWARISAN NILAI -NILAI SOSIAL D AN BUD AYA D ALAM UPACARA AD AT SEREN TAUN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu UPACARA ADAT SEREN TAUN” : Studi Kasus Pada Masyarakat Kecamatan Cigugur Kabupaten Kuningan

B. Identifikasi Masalah Penelitian

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan, maka dapat diidentifikasi beberapa masalah yang ditemui dalam proses pewarisan nilai-nilai sosial budaya yang terjadi di masyarakat Cigugur dalam Upacara Adat Seren Taun sebagai berikut : 1. Pasang surut yang pernah terjadi dalam upacara adat seren taun pada tanggal 30 Juli 1989, harian Kompas memuat berita tentang Seren Taun dengan judul : Gugurnya Seren Taun di Cigugur – Antara Birokrasi dan Sadar Wisata. Tulisan yang dibuat wartawan senior Kompas, Rikard Bagun ini sebagai respon atas pembekuan pagelaran Upacara Seren Taun sejak tahun 1982. Hal tersebut harus dihindari karena pada zaman sekarang yang mulai dimasuki oleh era globalisasi yang semakin maju. 2. Budaya daerah memegang peranan penting bagi kelangsungan kebudayaan nasional. Oleh karena itu budaya daerah sudah seharusnya dipelihara dan dijaga agar tetap eksis dan terus berjalan sepanjang waktu pada masyarakat di Indonesia. Dengan mengangkat budaya daerah dan mempelajari secara mendalam, maka kebudayaan daerah tersebut dapat dikenali dan diteruskan kepada generasi berikutnya serta dapat menerapkan nilai-nilai sosial dan budaya yang terkandung dalam setiap aspek kehidupan.

C. Rumusan Masalah Penelitian

Dari identifikasi masalah diatas, maka dapat dirumuskan beberapa permasalahan yang akan dibahas sebagai kajian dalam skripsi ini. Permasalahan pokok dalam peneli tian ini adalah “Bagaimana mewariskan nilai-nilai sosial budaya dalam Upacara Adat Seren Taun di Kecamatan Cigugur Kabupaten Kuningan kepada generasi- generasi selanjutnya?”. Untuk membatasi ruang lingkup penelitian maka peneliti terfokus membuat rumusan masalah dalam bentuk pertanyaan-pertanyaan sebagai berikut : Laela Nur Adhima Shafa, 2013 POLA PEWARISAN NILAI -NILAI SOSIAL D AN BUD AYA D ALAM UPACARA AD AT SEREN TAUN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1. Nilai-nilai sosial dan budaya apa saja yang terkandung dalam Upacara Adat Seren Taun di Cigugur Kabupaten Kuningan? 2. Bagaimana perkembangan Upacara Adat Seren Taun di Cigugur Kabupaten Kuningan ? 3. Bagaimana proses pelaksanaan Upacara Adat Seren Taun di Cigugur Kabupaten Kuningan ? 4. Bagaimana proses pewarisan nilai budaya dalam Upacara Adat Seren Taun di Cigugur Kabupaten Kuningan kepada generasi selanjutnya ?

D. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

ASPEK NILAI PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTERISTIK MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN TRADISI Aspek nilai pendidikan budaya dan karakteristik masyarakat dalam pelaksanaan tradisi upacara adat susuk wangan studi kasus di Desa Setren Kecamatan Slogohimo Kabupaten W

0 2 18

PEWARISAN NILAI ADAT PIKUKUH TILU DALAM KEPERCAYAAN SUNDA WIWITAN : studi kasus di kampung wage kecamatan Cigugur kabupaten Kuningan.

1 28 47

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI KEARIFAN EKOLOGIS DALAM BUDAYA LOKAL MASYARAKAT ADAT CIGUGUR KUNINGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR IPS.

3 11 13

PROSES PENANAMAN NILAI-NILAI BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA DALAM UPACARA ADAT SEREN TAUN : Studi Kasus Pada Masyarakat di Kecamatan Cigugur Kuningan.

0 5 41

PENGEMBANGAN EVENT SEREN TAUN SEBAGAI DAYA TARIK WISATA BUDAYA DI KECAMATAN CIGUGUR KABUPATEN KUNINGAN.

0 2 53

PEWARISAN NILAI-NILAI BUDAYA MASYARAKAT ADAT CIKONDANG DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH DI MADRASAH ALIYAH AL-HIJRAH.

0 2 58

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI KEARIFAN EKOLOGIS DALAM BUDAYA LOKAL MASYARAKAT ADAT CIGUGUR KUNINGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR IPS - repository UPI T IPS 1202151 Title

0 0 4

POLA PEWARISAN NILAI-NILAI SOSIAL DAN BUDAYA DALAM UPACARA ADAT SEREN TAUN : Studi Kasus Pada Masyarakat Kecamatan Cigugur Kabupaten Kuningan - repository UPI S SOS 1001285 Title

0 0 4

PEWARISAN NILAI-NILAI BUDAYA SUNDA PADA UPACARA ADAT NYANGKU DI KECAMATAN PANJALU KABUPATEN CIAMIS - repository UPI S SOS 1105039 Title

0 0 5

NILAI SOSIAL BUDAYA DALAM UPACARA ADAT TETAKEN (Studi Deskriptif Upacara Adat Tetaken di Desa Mantren, Kecamatan Kebonagung, Kabupaten Pacitan)

0 1 18