Teknik Pengolahan Data METODOLOGI PENELITIAN

49 Anggita Dewi Pratiwi, 2015 PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TIMBAL-BALIK BERBASIS MEDIA TAYANGAN VIDEO DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN TEKS EKSPLANASI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan hasil indeks kesulitan soal, terdapat 1 soal klasifikasi sulit, 10 soal klasifikasi sedang, dan 29 soal klasifikasi mudah.

D. Teknik Pengolahan Data

Setelah melakukan tes awal dan tes akhir, maka data akan terkumpul dan langkah selanjutnya adalah mengolah data tersebut dengan menggunakan rumus statistik. Langkah-langkah pengolahan data tersebut yaitu : 1. Memeriksa dan menganalisis data tes awal dan akhir pada kelas eksperimen dan kelas kontrol. 2. Menentukan skor tes awal dan tes akhir, kemudian menentukan nilai dengan rumus: Nilai skor = 3. Mendeskripsikan hasil tes awal dan tes akhir pada kelas eksperimen dan kelas kontrol. 4. Menghitung nilai atau skor tertinggi dan terendah 5. Menentukan rentang skor dengan rumus R = skor tertinggi – skor terendah 6. Menentukan banyak kelas dengan rumus BK = 1+ 3,3 log n 7. Menentukan panjang kelas i dengan rumus i = 8. Menghitung rata-rata nilai dengan rumus Rata-rata R = ∑ 9. Menghitung simpangan baku dengan rumus S = √ ∑ ∑ 10. Menguji normalitas data pada tes awal dan tes akhir dari kedua kelas. Adapun rumus yang digunakan adalah sebagai berikut. ∑ 50 Anggita Dewi Pratiwi, 2015 PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TIMBAL-BALIK BERBASIS MEDIA TAYANGAN VIDEO DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN TEKS EKSPLANASI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Keterangan x² : nilai Chi- kuadrat f : frekuensi yang diobservasi fe : frekuensi yang diharapkan 11. Menguji homogenitas dilakukan pada data tes awal dan tes akhir dari kedua kelas. Adapun rumus yang digunakan adalah sebagai berikut Keterangan: Varians : standar deviasi dikuadratkan atau s² 12. Melakukan uji hipotesis. Untuk dapat mengetahui hipotesis yang telah dibuat diterima atau ditolak, dilakukan pengujian selanjutnya dengan rumus Uji-t. Adapun langkah-langkah dalam melakukan Uji – t adalah sebagai berikut. 1 Menghitung perbedaan atau gain d nilai tes awal dan tes akhir untuk mengetahui peningkatan pemahaman siswa di kedua kelas. 2 Menyusun tabel distribusi perbedaan rata-rata nilai tes awal dan tes akhir . 3 Melakukan Uji – t sehingga didapatkan nilai t hitung yang akan dibandingkan dengan t tabel . Adapun rumus Uji-t adalah sebagai berikut. √[ ∑ ∑ ] [ ] Arikunto, 2013, hlm. 354 Keterangan: M : nilai rata-rata perkelompok N : banyaknya subjek x : Deviasi setiap nilai x Ї dan xІ y : deviasi setiap nilai y Ї dan yІ 13. Menentukan taraf signifikansi 14. Menetukan derajat kebebasan dk = Nx + Ny - 2 51 Anggita Dewi Pratiwi, 2015 PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TIMBAL-BALIK BERBASIS MEDIA TAYANGAN VIDEO DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN TEKS EKSPLANASI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 15. Menentukan t tabel Jika t hitung t tabel maka H a ditolak atau H diterima, dan begitu pula sebaliknya apabila t hitung t tabel maka H a diterima atau H ditolak. Subana dkk. 2005, hlm. 171-172

E. Populasi dan Sampel

Dokumen yang terkait

PENERAPAN METODE KLOS BERBASIS MEDIA TEKS BERJALAN DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN (Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang Tahun Ajaran 2014/2015).

1 11 56

PENERAPAN METODE KLOS BERBASIS MEDIA TEKS BERJALAN DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN : Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang Tahun Ajaran 2014/2015.

1 6 57

PENERAPAN METODE SURTABAKU (SURVEI, TANYA, BACA, KATAKAN, ULANGI) BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN : Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Siswa Kelas XI Semester II di Madrasah Aliyah Negeri 1 Kota Bandung.

2 4 60

PENERAPAN METODE PQ4R DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN TEKS CERITA ANAK:Penelitian Eksperimen Kuasi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 29 Bandung Tahun Ajaran 2014/2015.

0 1 39

MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DALAM KEGIATAN MENULIS TEKS EKSPLANASI : penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas VII SMP Kartika XIX-2 Bandung.

0 2 35

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN TANYA-JAWAB BERBASIS MEDIA VIDEO TAYANGAN “ORBIT DIGITAL” DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS EKSPLANASI (Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas VII SMP Negeri 6 Bandung Tahun Ajaran 2013/2014).

0 3 40

KEEFEKTIFAN METODE TURNAMEN MEMBACA DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN : Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Lembang Tahun Ajaran 2013/2014.

1 1 41

PENGGUNAAN MODEL PENGAJARAN TIMBAL-BALIK (RECIPROCAL TEACHING) BAGI PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN :Studi Eksperimen Kuasi terhadap Siswa Kelas VIII SMPN 1 Kota Tasikmalaya.

0 0 42

KEEFEKTIFAN STRATEGI TIMBAL BALIK DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA TEKS CERPEN PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KASIHAN BANTUL YOGYAKARTA.

0 0 247

PENERAPAN METODE PQ4R DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN TEKS CERITA ANAK:Penelitian Eksperimen Kuasi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 29 Bandung Tahun Ajaran 2014 2015 - repository UPI S IND 1100771 Title

0 0 4