Pembahasan Hasil Penelitian Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Long Term Debt to Equity Ratio, Total Assets Turn Over, Return On Investment, Return On Equity, dan Price Earnings Ratio terhadap Harga Saham pada Perusahaan Real Estate dan Propert

dependen. Berikut ini merupakan hasil dari uji signifikansi simultan uji F, yaitu : Tabel 4.13 Uji F Sumber : Data diolah peneliti, 2010 Tabel di atas menunjukkan nilai F hitung adalah 2.913 dengan tingkat signifikansi 0.013. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa seluruh variabel independen yang diteliti CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen harga saham secara simultan. Hal ini ditunjukkan oleh nilai signifikansi dalam tabel yang menunjukkan angka 0.013 0.05.

D. Pembahasan Hasil Penelitian

Hasil penelitian dengan menggunakan data perusahaan real estate dan property mulai dari tahun 2007 sampai dengan tahun 2009 menunjukkan bahwa secara parsial, setiap variabel independen yang diteliti, yaitu CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen harga saham. Hal ini ditunjukkan dengan nilai signifikansi dari setiap ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 1277291.919 7 182470.274 2.913 .013 a Residual 3068991.802 49 62632.486 Total 4346283.721 56 a. Predictors: Constant, PER, LTDtER, TATO, DER, ROI, CR, ROE b. Dependent Variable: H.Saham Universitas Sumatera Utara variabel independen CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER yang lebih besar daripada 0.05. Current Ratio CR secara parsial memiliki pengaruh yang negatif dan tidak signifikan terhadap perubahan harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansi dari CR sebesar 0.154 0.05 setelah dilakukan uji t. Hal ini menunjukkan bahwa variabel CR tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007- 2009. Hasil penelitian ini berbeda dengan penelitian yang dilakukan oleh Alam 2008 yang menunjukkan bahwa CR secara parsial berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Debt to Equity Ratio DER secara parsial memiliki pengaruh yang negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansinya sebesar 0.434 0.05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel DER tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Hasil penelitian ini berbeda dengan penelitian yang dilakukan Efendi 2009 bahwa DER secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. Namun, hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Juventus 2008 dan Kielsan 2010 yang menunjukkan bahwa DER secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Long Term Debt to Equity Ratio LTDtER secara parsial memiliki pengaruh yang negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansinya sebesar 0.444 0.05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel Universitas Sumatera Utara LTDtER tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Total Assets Turn Over TATO secara parsial memiliki pengaruh yang positif dan tidak signifikan terhadap harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansinya sebesar 0.337 0.05 . Hal ini menunjukkan bahwa variabel TATO tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Alam 2008 dan Yurico 2010 yang menunjukkan bahwa TATO secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Return On Investment ROI secara parsial memiliki pengaruh yang positif dan tidak signifikan terhadap harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansinya sebesar 0.280 0.05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel ROI tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Return On Equity ROE secara parsial memiliki pengaruh yang negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansinya sebesar 0.825 0.05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel ROE tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Hasil penelitian ini berbeda dengan penelitian yang dilakukan oleh Alam 2008 dan Juventus 2008 bahwa ROE secara parsial berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Namun, hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Efendi 2009, Universitas Sumatera Utara Yurico 2010, dan Kielsan 2010 yang menunjukkan bahwa ROE secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Price Earnings Ratio PER secara parsial memiliki pengaruh yang positif dan tidak signifikan terhadap harga saham, yang ditunjukkan oleh nilai signifikansinya sebesar 0.912 0.05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel PER tidak dapat digunakan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Alam 2008 yang menunjukkan bahwa PER secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Pengaruh yang tidak signifikan dari setiap variabel CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER terhadap harga saham dapat disebabkan oleh kondisi perekonomian yang tidak stabil pasca krisis global tahun 2007-2008. Hal itu menyebabkan investor lebih mempertimbangkan faktor-faktor eksternal seperti kondisi ekonomi, inflasi, tingkat suku bunga, dan informasi aktual untuk memprediksi harga saham dibandingkan dengan faktor fundamental perusahaan seperti kinerja keuangan yang tercermin dalam rasio keuangan. Hasil pengujian variabel secara simultan uji F menunjukkan bahwa variabel CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Hal ini ditunjukkan dengan nilai signifikansi sebesar 0.013 yang lebih kecil dari 0.05. Nilai adjusted R square sebesar 0.193 menunjukkan bahwa 19.3 variabilitas dari harga saham dapat dijelaskan oleh variabel-variabel independen CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER, sedangkan sisanya sebesar 80.7 dijelaskan oleh faktor-faktor lain di luar penelitian. Dengan Universitas Sumatera Utara demikian, dapat disimpulkan bahwa variabel CR, DER, LTDtER, TATO, ROI, ROE, dan PER dapat digunakan secara simultan untuk memprediksi harga saham perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI tahun 2007-2009. Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian-penelitian terdahulu yang menunjukkan bahwa secara simultan variabel-variabel independen yang diteliti berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Universitas Sumatera Utara BAB V KESIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN

A. Kesimpulan

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Likuiditas (Current Ratio), Profitabilitas (Return On Equity, Return On Investment, Earning Per Share), dan Inventory Turnover Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Tekstil Dan Garmen Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 110 99

Pengaruh Debt to Asset Ratio, Current Ratio dan Cash Ratio terhadap Return on Asset pada Perusahaan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011 - 2013

2 73 74

Pengaruh Return On Assets (Roa), Debt To Equity Ratio (Der) Dan Earning Per Share (Eps) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Tahun 2010-2013

8 121 96

Pengaruh Total Asset Turn Over, Debt to Equity Ratio dan Debt to Asset Ratio terhadap profitabilitas pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

6 74 88

Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Total Assets Turn Over, Return On Equity, dan Earning Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 74 95

Analisisis Pengaruh Price Earning Ratio, Return on Equity dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham pada Industri Kimia dan Dasar yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 57 85

Pengaruh Debt to Total Assets Ratio, Kualitas Audit, dan Opini Going Concern Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 49 97

Pengaruh Debt to Total Assets Ratio, Quick Ratio, Net Profit Margin, dan Return On Invetment Debitur terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja pada PT. BNI (Persero) Tbk. Medan

7 109 84

Analisis Pengaruh Price Earning Ratio (PER), Return On Equity (OEe) Dan Net Profit Margin (NPM) Terhadap Harga Saham Pada Industri Rokok Di Bursa Efek Indonesia

0 50 79

Pengaruh Return On Equity, Capital Adequacy Ratio, Net Interest Margin Dan Dividen Payout Ratio Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

1 45 79