Peran Edukator terhadap Wanita Pasangan Usia Subur dalam

Peran dan tanggung jawab laki-laki dalam kesehatan reproduksi sangat berpengaruh terhadap kesehatan perempuan, kesetaraan dan keadilan gender menunjukkan hubungan yang harmonis antara laki – laki dan perempuan dalam keluarga berencana dan kespro. Pemahaman yang sama antara laki-laki dan perempuan mendorong terjadinya posisi yang setara antara laki-laki dan perempuan dalam pengambilan keputusan KB Rismalinda, 2010. Dorongan atau motivasi yang diberikan kepada istri dari suami, keluarga ataupun lingkungan, sangat mempengaruhi kemantapan ibu dalam menggunakan suatu metode kontrasepsi Manuaba, 1998 .

5.2 Peran Edukator terhadap Wanita Pasangan Usia Subur dalam

Menggunakan Alat Kontrasepsi IUD di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2014 Dari penelitian yang dilakukan di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan bahwa suami berperan sebagai edukator dan tidak ada hubungan umur, pendidikan dan sumber informasi dengan peran suami sebagai edukator dan ada hubungan pengetahuan dengan peran suami sebagai edukator. Selain peran penting dalam mendukung mengambil keputusan, peran suami dalam memberikan informasi juga sangat berpengaruh bagi istri. Peran seperti ikut pada saat konsultasi pada tenaga kesehatan saat istri akan memakai alat kontrasepsi, mengingatkan istri jadwal minum obat atau jadwal untuk kontrol, mengingatkan istri hal yang tidak boleh dilakukan saat memakai alat kontrasepsi dan sebagainya akan sangat berperan bagi istri saat akan atau telah memakai alat kontrasepsi. Besarnya Universitas Sumatera Utara peran suami akan sangat membantunya dan suami akan semakin menyadari bahwa masalah kesehatan reproduksi bukan hanya urusan wanita istri saja. Dukungan suami terhadap istri yang menggunakan alat kontrsepsi IUD mayoritas suami membantu istriwanita memilih alat kotrasepsi yang cocok, sesuai dengan keinginan dan kondisi istrinya sebesar 71,1 dengan alasan suami tidak ingin istrinya mengalami sakit karena menggunakan KB. Berdasarkan wawancara di lapangan bahwa suami membantu istriwanita memilih alat kotrasepsi yang cocok, sesuai dengan keinginan dan kondisi istrinya dengan alasan demi kenyamanan bersama, suami sayang istri. Ada juga suami yang tidak membantu istriwanita memilih alat kotrasepsi yang cocok, sesuai dengan keinginan dan kondisi istrinya dengan alasan suami tidak tahu tentang KB, tepat, suami cuek, suami jarang mengurusi maslah istri, dan kurang pedulinya suami. Suami membantu istridalam menggunakan alat kontrasepsi IUD dengan mengingatkan untuk kontrol dengan alasan agar tidak lupa untuk menjaga keamanan dan kesehatan istri. Ada juga suami yang tidak membantu istridalam menggunakan alat kontrasepsi IUD dengan mengingatkan untuk kontrol dengan alasan suami pelupa, suami sibuk dan suami merasa KB urusan istri. Suami ikut berkonsultasi pada tenaga kesehatan saat istriwanita akan menggunakan alat kontrasepsi dengan alasan suami takut sendiri, ingin tahu KB IUD, dan sumai ingin tahu jika istri tetap aman. Ada juga suami yang tidak ikut berkonsultasi pada tenaga kesehatan saat istriwanita akan menggunakan alat kontrasepsi dengan alasan suami sibuk bekerja, malu dan malas. Universitas Sumatera Utara Suami mengingatkan istriwanita hal yang tidak boleh dilakukan saat menggunakan alat kontrasepsi dengan alasan takut terjadi masalah, sayang istri, dan supaya istri sehat. Ada juga suami yang tidak mengingatkan istriwanita hal yang tidak boleh dilakukan saat menggunakan alat kontrasepsi dengan alasan suami tidak tahu, cuek, tidak peduli dan sibuk bekerja. Suami memberikan informasi kepada istri tentang penggunaan alat kontrasepsi IUD dengan kenyamanan bersama, keamanan, tanggung jawab suami, dan supaya tidak lupa. Ada juga suami yang tidak memberikan informasi kepada istri tentang penggunaan alat kontrasepsi IUD dengan alasan tidak ada informasi, tidak paham, sibuk bekerja, dan tidak mengetahui KB. Penelitian ini menemukan umur, pendidikan yang rendah dan sumber informasi yang sedikit belum tentu membuat suami tidak berperan sebagi edukator, dari jawaban responden dalam wawancara yang berpanduan pada kuesioner didapatkan perhatian, kasih sayang dan empati dari suami dapat membuat suami berperan sebagai edukator dalam memberikan dukungan istri menggunakan alat kontrasepsi IUD.

5.3 Peran Fasilitator terhadap Wanita Pasangan Usia Subur dalam

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL SUAMI DENGAN PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI IUD PADA PASANGAN USIA SUBUR

0 5 19

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SUAMI DAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI INTRA UTERINE DEVICE Hubungan Antara Dukungan Suami Dan Pengetahuan Ibu Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Intra Uterine Device(IUD)Di Puskesmas Polokarto Kabupaten Sukoh

1 9 13

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SUAMI DAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI INTRA UTERINE DEVICE Hubungan Antara Dukungan Suami Dan Pengetahuan Ibu Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Intra Uterine Device(IUD)Di Puskesmas Polokarto Kabupaten Sukoh

0 4 17

BILINGUALISME KEDWIBAHASAAN pada masyarakat 1

0 0 5

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMILIHAN JENIS KONTRASEPSI INTRA UTERINE DEVICE PADA WANITA USIA SUBUR DI PUSKESMAS MAKALEHI KECAMATAN SIAU BARAT

0 0 7

Dukungan Suami Dengan Pemilihan Pengunaan Kontrasepsi Intra Uterine Device (IUD)

0 0 12

Hubungan Karakteristik Suami dengan Peran Suami dalam Menggunakan Alat Kontrasepsi IUD (Intra Uterine Device) pada Pasangan Usia Subur di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2014

0 0 40

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Peran Suami 2.1.1. Pengertian - Hubungan Karakteristik Suami dengan Peran Suami dalam Menggunakan Alat Kontrasepsi IUD (Intra Uterine Device) pada Pasangan Usia Subur di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2014

0 0 27

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Hubungan Karakteristik Suami dengan Peran Suami dalam Menggunakan Alat Kontrasepsi IUD (Intra Uterine Device) pada Pasangan Usia Subur di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2014

0 0 11

Hubungan Karakteristik Suami dengan Peran Suami dalam Menggunakan Alat Kontrasepsi IUD (Intra Uterine Device) pada Pasangan Usia Subur di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2014

0 0 19