Usia Tabel 5.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

5.1. Hasil Penelitian

5.1.1. Deskripsi Lokasi Penelitian

Lokasi penelitian ini adalah di beberapa kolam renang Kota Medan. Antara kolam renang yang telah dilakukan penelitian di Kota Medan adalah kolam renang Bumi Asri, Bumi Seroja, Cemara Asri, Citra Garden, Deli, Graha Metropolitan, Hairos, Karos, Mora Indah, Mutiara Residance, Paradiso, Primbana, Rocks, Seksama KRENSI, Selayang, Tasbi, Tirta Kartika dan Unimed.

5.1.2. Karakteristik Responden

Penelitian dilakukan pada 66 responden yang merupakan pengawas kolam renang yang bertugas di kolam renang sekitar Kota Medan. Karakteristik yang diamati pada responden adalah usia, tingkat pendidikan, dan lama masa kerja.

5.1.2.1. Usia Tabel 5.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Usia tahun Frekuensi Persentase 30 36 54,5 30-40 19 28,8 40 11 16,7 Total 66 100 Universitas Sumatera Utara Gambar 5.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Karakteristik usia responden terbagi atas tiga, yaitu 30, 30-40, dan 40 tahun. Berdasarkan karakteristik kelompok usia, hasil penelitian mendapatkan kelompok responden paling banyak pada kelompok usia 30 tahun, yaitu sebanyak 36 orang 54,5. Sedangkan kelompok responden yang paling sedikit adalah usia 40 tahun yaitu sebanyak 11 orang 16,7. Hal ini dapat dilihat pada tabel 5.1 dan gambar 5.1. 1 2 4 5 6 3 5 2 4 2 2 1 2 3 2 1 2 4 1 1 1 1 2 1 1 1 2 2 1 1 1 2 3 4 5 6 7 18 19 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 45 46 48 51 60 Ju m la h R e s p o n d e n Usia Responden Universitas Sumatera Utara 5.1.2.2.Tingkat Pendidikan Tabel 5.2. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tingkat Pendidikan Frekuensi Persentase SMP 6 9,1 SMA D3 59 1 89,4 1,5 Total 66 100 Gambar 5.2. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tingkat pendidikan responden terdistribusi menjadi tiga kelompok, yaitu SMP, SMA dan D3. Berdasarkan karakteristik kelompok tingkat pendidikan, hasil penelitian memperoleh kelompok responden terbanyak menurut tingkat pendidikan adalah SMA yaitu sebanyak 59 orang 89,4. Sedangkan kelompok responden yang paling sedikit adalah D3 yaitu sebanyak 1 orang 1,5. Hal ini dapat dilihat pada tabel 5.2 dan 5.2. SMP, 6 SMA, 59 D3, 1 Universitas Sumatera Utara 5.1.2.3.Lama Masa Kerja Tabel 5.3. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Masa Kerja Lama Masa Kerja Frekuensi Persentase 5 tahun 40 60,6 5-10 tahun 22 33.3 10 tahun 4 6,1 Total 66 100 Gambar 5.3. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Masa Kerja Lama masa kerja responden terdistribusi menjadi tiga kelompok, yaitu 5 tahun, 5-10 tahun, dan 10 tahun. Berdasarkan karakteristik kelompok lama masa kerja, hasil penelitian memperoleh kelompok responden terbanyak menurut lama masa kerja adalah 5 tahun yaitu sebanyak 40 orang 60,6. Sedangkan kelompok responden yang paling sedikit adalah 10 tahun yaitu 4 orang 6,1. Hal ini dapat dilihat pada tabel 5.3 dan gambar 5.3. 6 10 11 13 12 3 2 2 1 2 1 1 1 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 12 16 28 30 2 4 6 8 10 12 14 Jumlah Responden Lama Masa Kerja Universitas Sumatera Utara 5.1.3. Hasil Analisis Data 5.1.3.1.Distribusi Jawaban Responden Menurut Pertanyaan