Santri Untuk Negeri Program – Program

Operasional Admin Support yang dibantu oleh mbak Fitria selaku receptionist. “kalo sebelum menjalin kemitraan biasanya kami merumuskan beberapa hal, seperti kita harus mengerti dan memahami dulu visi misi kita, setelah memahami baru kita menentukan tujuan, sasaran, indikator- indikator faktor internal dan eksternal untuk bisa memahami SWOT, karena kalau kita sudah bisa menentukan kemana arah dan tujuan lembaga ini, maka kita akan bisa mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman kita terhadap lembaga-lembaga lain. sehingga kita bisa memilih dan menjalin kerjasama dengan media mana yang memiliki satu visi, misi dan tujuan yang sama.” 84 Secara garis besar, sebuah organisasi baik profit maupun non profit sangat membutuhkan kemitraan untuk menjadikan kualitas kehidupan kerja lembaga lebih sukses. Demikian pula bagi pengembangan lembaga kemanusiaan ESQ Jatim, kemitraan menjadi sangat penting sekali karena setiap lembaga pasti mempunyai ciri-ciri atau karakteristik sendiri untuk bisa mewujudkan itu, maka program-program yang ada di lembaga kemanusiaan ESQ Jatim harus bersinergi dengan mitra lainnya, disamping menambah tali persaudaraan terdapat pula keuntungan-keuntungan yang didapatkan, seperti pemaparan yang disampaikan oleh Bapak Choirul Huda, S.Ag selaku manager LKESQ Jatim. “kemitraan itu sangat penting mbak dalam sebuah lembaga, karena sebuah lembaga itu berbeda-beda masing-masing mempunyai point-point sendiri, untuk bisa mewujudkannya maka program-program kami harus bersinergi dengan media partner. Selain itu terdapat banyak keuntungan yang kami dapatkan seperti ada nilai benefit dana CSR, banyak hal yang bisa digali, bisa belajar dari mitra lain, terus berproses dan bisa men- 84 Hasil wawancara dengan Bapak Gigih Eko Irianto selaku Operasional Admin Support pada tanggal 30 Juni 2015 pukul 13.00-14.00di kantor Lembaga Kemanusiaan ESQ Jatim. Upgrade diri, memberi nilai agar kita tetap bisa eksis, sama-sama kasih masukan dan saran.” 85 Berdasarkan pemaparan diatas, dapat peneliti jelaskan bahwasannya banyak sekali keuntungan atau manfaat kemitraan yang didapatkan oleh Lembaga Kemanusiaan ESQ Jatim, diantaranya: a. Efisiensi dan Efektifitas b. Mengurangi resiko dan meningkatkan benefit c. Memberi manfaat sosial d. Meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat e. Mendukung keberlangsungan program f. Mendapatkan banyak informasi yang bisa digali g. Meng-Upgrade diri untuk bisa menilai dan mengembangkan nilai-nilai, kemampuan sumber daya manusia di lembaga kemanusiaan ESQ Jatim. Harus disadari bahwa menjalin hubungan sosial dengan siapapun merupakan bagian penting dalam menjalankan segala ativitas kehidupan. Bagi lembaga sosial kemanusiaan, membangun kemitraan merupakan hal yang esensial mengingat peran lembaga yang mendedikasikan seluruh potensi yang ada bagi pemberdayaan masyarakat kurang mampu melalui pengelolaan dana sosial CSR dan donasi kemanusiaan dari masyarakat yang mampu. Sementara aktivitas pemberdayaan masyarakat itu sendiri memiliki misi jangka panjang sebagai pemantik agar masyarakat tahu dan 85 Hasil wawancara dengan Bapak Choirul Huda, S.Ag selaku Manager LKESQ Jatim pada tanggal 03 Juni 2015 pukul 13.30-14.15 di kantor Lembaga Kemanusiaan ESQ Jatim.