Syarat Suatu Objek Wisata Dapat Dikembangkan Manfaat Aktivitas Kepariwisataan

Produk pariwisata merupakan suatu susunan produk yang terpadu, yang terdiri dari objek wisata, atraksi wisata, transportasi, akomodasi dan hiburan dimana setiap unsur dipersiapkan oleh setiap perusahaan dan ditawarkan secara terpisah.

2.5 Syarat Suatu Objek Wisata Dapat Dikembangkan

Layaknya suatu objek wisata dapat dikembangkan, apabilamemiliki syarat-syarat sebagai yaitu : 1. attraction adalah segala sesuatu yang menjadi ciri khas atau keunikan dan menjadi daya tarik wisatawan agar mau datang berkunjung ke tempat wisata tersebut. Atraksi wisata terdiri dari 5 yaitu : a. Site attraction, yaitu daya tarik yang dimiliki oleh objek wisata semenjak objek itu ada. b. Event attraction, yaitu daya tarik yang dimiliki oleh suatu objek wisata setelah dibuat manusia. c. Accessbility, yaitu kemudahan cara untuk mencapai tempat wisata tersebut. d. Amenity, yaitu fasilitas yang tersedia didaerah objek wisata seperti akomodasi dan restoran. e. Institution, yaitu lembaga atau organisasi yang mengolah objek wisata.

2.5 Manfaat Aktivitas Kepariwisataan

Universitas Sumatera Utara Karena pariwisata dapat melepas penat dalam aktifitas sehari-hari. Oleh sebab itu para manusia membutuhkan dunia pariwisata karena pariwisata dapat menyegarkan pikiran. Pariwisata memberikan manfaat dibeberapa aspek, antara lain : 1. Aspek Ekonomi Menghasilkan devisa yang besar bagi negara. Sehingga diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Selain itu dapat menciptakan lapangan kerja baru bagi masyarakat. 2. Aspek Budaya Dengan adanya pariwisata kita akan mengetahui budaya ditempat tersebut sehingga dapat bisa mempelajari budaya tersebut. Selain itu suatu tempat wisata yang memperlihatkan suatu budaya sangatlah bermanfaat dapat memperkenalkan budaya tersebut kepada wisatawan domestik atau internasional. 3. Aspek Lingkungan Hidup Lingkungan hidup dapat memberikan manfaat dalam dunia pariwasata contohnya : hutan, laut, pantai, dll. Oleh sebab itu, apabila lingkungan hidup memberikan dampak yang positif dalam dunia pariwasata tentunya para masyarakat akan menjaga lingkungan tersebut tetap bersih dan nyaman. 4. Aspek Pergaulan dan Pengetahuan Universitas Sumatera Utara Seseorang yang melakukan perjalanan wisata lebih banyak mempunyai teman dari berbagai negara dan dapat mengetahui kebiasaan orang dari tiap Negara sehingga dapat mempelajari bagaimana kebiasaan yang baik di tiap negara. Universitas Sumatera Utara

BAB III GAMBARAN UMUM KAWASAN SETEMPAT