Struktur Organusasi Kecamatan Tugas Pokok dan Fungsi Kecamatan

BAB II GAMBARAN UMUM KECAMATAN BASA AMPEK BALAI TAPAN

2.1 Dasar Hukum Pembentukan Kecamatan

Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan merupakan pemekaran dari Kecamatan Pancung Soal, hal ini terdapat pada PP No. 50 Tahun 1999 Tentang Pembentukan 6 Enam Kecamatan di Wilayah Kabupaten Daerah Tingkat II Pesisir Selatan, Solok, SawahluntoSijunjung, dan Pasaman Dalam Wilayah Propinsi Daerah Tingkat I Sumatera Barat. Pada PP No. 50 Tahun 1999 ini yang mengatur tentang Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan berada pada Pasal 1 yang berbunyi : 1. Membentuk Kecamatan basa Ampek Balai Tapan di wilayah Kabupaten Daerah Tingkat II Pesisir Selatan, yang meliputi wilayah: a. Desa Pasar Bukit Tapan; b. Desa Tanjung Pondok; c. Desa Sungai Gambia; d. Desa Ampang Tulak; e. Desa Nilau; f. Desa Alangrambah; g. Desa Binjai; h. Desa Kubu; i. Desa Talang; j. Desa Muaro Sako; k. Desa Koto Pulai; l. Desa Kampuang Tangah; m. Desa Batang Arah. 2. Wilayah Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, semula merupakan bagian dari wilayah Kecamatan Pancung Soal. 3. Pusat Pemerintahan Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, berada di Desa Pasar Bukit Tapan.

2.2 Struktur Organusasi Kecamatan

4 K S B . P E R E N C D A N P R O G P I S K A , S . K M N I P . 1 9 8 4 2 2 7 2 1 1 2 2 3 K S B . K E U A N G A N S I S K A N E R I , S E N I P . 1 9 8 1 5 2 5 2 1 1 1 2 1 4 K S B . U M U M D A N K E P E G K A S M A D I A N T I P U T R I , S E N I P . 1 9 8 2 1 6 2 1 1 2 2 8

2.3 Tugas Pokok dan Fungsi Kecamatan

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Pesisir Selatan Nomor 16 Tahun 2010 Tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan Dalam Kabupaten Pesisir Selatan yang telah diubah menjadi Peraturan Daerah Nomor 11 Tahun 2012, tugas pokok dan fungsi kecamatan terdapat pada pasal 4, yaitu : 1Kecamatan mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan umum pemerintahan dan sebahagian urusan wajib dan urusan pilihan dari pelaksanaan otonomi daerah serta melakukan pembinaan penyelenggaraan pemerintahan nagari. 2Untuk menyelenggarakan tugas sebagaimana tersebut pada ayat 1, kecamatan melaksanakan fungsi : 5 E M D A N T IB K H A IR U L S , S .S O S N IP . 1 1 1 9 8 6 2 1 3 K A S I E K O B A N G D A R N A T IS M A N N IP . 1 9 6 2 6 4 1 9 9 4 3 1 4 K A S I A D M . D A N K E P E N D D N U R ’A IN IN IP . 1 9 6 5 5 1 9 1 9 8 9 3 2 6 K A S I K E S S O S D A S R U L, A .M d N IP . 1 9 5 8 1 1 5 1 9 8 1 2 1 4 JABATAN FUNSIONAL 1. LENI FIRDAWATI, S.Pt PEMERINTAHAN NAGARI CAMAT Drs. FERY, Dt.Rj.Malayu NIP. 19600102 198103 1 009 1. MHD. HOSEN NIP. 19601106 199403 1 004 2. HELINDA 1. YESI NOVRITA, SE 2. RIKE RISTUTI BENDAHARA NUR’AINI NIP. 19650519 198903 2 006 SEKCAM A. HALIM, S.SOS NIP. 19641231 198602 1 038 1. RIZAL EFENDI NIP. 19661231 200003 1 041 a. mengoordinasikan kegiatan pemberdayaan masyarakat, pelaksanaan pembinaan dan bimbingan teknis penyelenggaraan pemerintahan nagari, pengawasan dan pembinaan teknis administrasi anggaran pendapatan dan belanja pemerintahan nagari; b. mengoordinasikan upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum; c. mengoordinasikan penerapan dan penegakan peraturan perundang-undangan; d. mengoordinasikan pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum; e. mengoordinasikan pemeliharaan dan pengamanan pasar inpres dan pasar nagari; f. membina penyelenggaraan pemerintahan nagari; g. melaksanakan pelayanan masyarakat yang menjadi ruang lingkup tugasnya danatau yang belum dapat dilaksanakan oleh pemerintahan nagari; h. pelaksanaan pelimpahan sebagian kewenangan pemerintah kabupaten; i. pelayanan penyelenggaraan pemerintahan umum kecamatan; dan j. melaksanakan tugas lainnya sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

2.4 Urusan Pemerintahan dan Kewenangan Camat