Activity Diagram yang berjalan

Fungsi ini digunakan admin untuk menambahkan staff. Staff tersebut bertugas sebagai penanggung jawab dalam permasalahan yang telah disampaikan oleh user nasabah. 6 Fungsi untuk menghapus, mengubah status permasalahan Fungsi ini digunakan oleh staff untuk mengubah data permasalahan dan status permasalahan secara langsung dan dapat menghapus permasalahan tersebut. 7 Fungsi menambahkan keterangan tambahan pada permasalahan Fungsi ini digunakan oleh staff dan user nasabah dalam berkomunikasi. Staff ataupun user nasabah dapat memberikan komentar dan keterangan tambahan yang bertujuan untuk mempermudah dalam penyelesaian masalah tersebut.

3.1.3 Activity Diagram yang berjalan

Activity Diagram ini untuk menggambarkan tata urutan proses aliran aktifitas yang terdapat pada proses komunikasi antara dua pihak yaitu User nasabah dan operator. Dapat juga digunkan untuk memodelkan action yang akan dilakukan saat sebuah operasi dijalankan dan memodelkan hasil dari action tersebut.

3.1.3.1 Activity Diagram untuk penyampaian permasalahan baru

Gambar 3.3 Activity Diagram untuk penyampaian permasalahan baru Ubiversitas Sumatera Utara Berdasarkan gambar 3.3 Activity Diagram untuk penyampaian permasalahan baru terdapat : 1. 1 Initial Node, sebagai objek yang diawal 2. 10 action state dari sistem yang mencerminkan eksekusi dari suatu aksi diantaranya: Akses aplikasi dan pilih menu SaranInfo, Sistem akan menampilkan halaman penyampaian permasalahan, User memilih menu laporkan permasalahan baru, Sistem menampilkan form penyampaian permasalahan baru, User menginput jawaban dari pertanyaan pada form dan user memilih jenis permasalahan, Submit, sistem akan melakukan validasi dan menyimpan data kedalam database, sistem akan melakukan generate email kepada pelapor dan staff berupa rincian permasalahan sebagai notifikasi, pelapor akan mendapatkan email pemberitahuan, staff juga akan mendapatkan email pemberitahuan. 3. 2 Final State, sebagai objek yang diakhiri. Ubiversitas Sumatera Utara

3.1.3.2 Activity Diagram untuk penanganan permasalahan

Gambar 3.4 Activity Diagram untuk penanganan permasalahan Berdasarkan gambar 3.4 Activity Diagram untuk penangan permasalahan terdapat: 1. 1 Initial Node, sebagai objek yang diawal. 2. 1 Decision Node dari sistem yang menggambarkan kondisi pada proses login. 3. 15 Action State dari sistem yang menggambarkan eksekusi dari suatu aksi diantaranya, masuk ke halaman staff panel, sistem akan menampilkan halaman staff dan form login, staff melakukan login menginputkan username dan password , Sistem akan mengecek username dan password kedalam database, jika gagal sistem akan menampilkan pesan maaf gagal login kepada staff , jika berhasil login maka sistem akan mengambil data permasalahan terkait dengan staff yang sedang login, tampil semua daftar permasalahan, staff memilih permasalahan yang akan ditindaklanjuti, sistem akan menampilkan rincian Ubiversitas Sumatera Utara permasalahan yang ingin ditindaklanjuti oleh staff, staff memilih aksi tindaklanjut, sistem akan menyimpan aksi tindaklanjut kedalam database, sistem akan melakukan generate email yang berisikan rincian permasalahan dan mengirimkan email kepada staff dan userpelapor terkait dengan masalah tersebut, staff mendapatkan email sebagai notifikasi, usernasabah mendapatkan email sebagai notifikasi. 4. 1 Final State, sebagai objek yang diakhiri.

3.1.4 Sequence Diagram sistem yang berjalan

Dokumen yang terkait

Perancangan Sistem Penyampaian Permasalahan Mesin ATM (Automated Teller Machine dan EDC (Electronic Data Capture) Berbasis Platform Menggunakan Phonegap Framework

6 117 215

Tinjauan Yuridis Terhadap Perlindungan Hukum Bagi Nasabah Bank Pengguna ATM (Automated Teller Machines) dalam Sistem Perbankan Indonesia

5 94 107

Pembuatan Aplikasi Perangkat Lunak Pengolahan Data Permasalahan ATM di BRI Kanwil Bandung

0 7 1

Usulan Pendukung Keputusan Terhadap Pemilihan Display Layar EDC (Electronic Data Capture) Menggunakan Metode Analisis Hierarki Proses Studi Di PT. Industri Telekomunikasi Indonesia (Persero)

0 7 1

Pembangunan Aplikasi Pengolahan Data Merchant pada Divisi EDC (Electronic Data Capture) di PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Kanwil VI Bandung

0 9 21

Perancangan Sistem Keamanan Motor Dengan Menggunakan State Machine

1 7 8

Perancangan Sistem Informasi Helpdesk Menggunakan Framework ITIL V3

1 2 11

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem - Perancangan Sistem Penyampaian Permasalahan Mesin ATM (Automated Teller Machine dan EDC (Electronic Data Capture) Berbasis Platform Menggunakan Phonegap Framework

0 0 117

BAB II LANDASAN TEORI 2.1 ATM (Automatic Teller Machine) - Perancangan Sistem Penyampaian Permasalahan Mesin ATM (Automated Teller Machine dan EDC (Electronic Data Capture) Berbasis Platform Menggunakan Phonegap Framework

0 0 15

Perancangan Sistem Penyampaian Permasalahan Mesin ATM (Automated Teller Machine dan EDC (Electronic Data Capture) Berbasis Platform Menggunakan Phonegap Framework

0 0 15