Tampilan awal Visual Basic Title Bar Tool Bar Project

2.9 Mengenal Visual Basic

Microsoft Visual Basic adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk pengembangan dengan memanfaatkan keistimewaan konsep-konsep antar muka grafis dalam Microsoft windows. Aplikasi yang dihasilkan Visual Basic berkaitan erat dengan windows itu sendiri sehingga dibutuhkan pengetahuan bagaimana kerja windows. Dalam pemrograman visual basic banyak istilah dan konsep untuk menyebut sesuatu yang membentuk sebuah aplikasi, istilah-istilah tersebut memiliki arti sma dalam lingkungan pemrograman visual lainya,seperti misalnya objek , property dan event.

2.9.1 Tampilan awal Visual Basic

Pada saat pertama kali menjalankan Visual Basic,secara otomatis akan muncul kotak dialog New Project seperti yang terlihat pada gambar 2.12. [7] Gambar 2.12 Kotak Dialog Open – Tabulasi New Lalu pilih menu yang anda butuhkan , misalnya standart EXE maka akan muncul seperti pada Gambar 2.13 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 2.13 Tampilan Awal Lembar Kerja Visual Basic 6.0 Pada lembar awal kerja visual basic inilah kita dapat memulai awal pengerjaan seperti membuat button yang diperlukan.

2.9.2 Title Bar

Title Bar merupakan judul dari program Visual Basic 6.0 yang terletak pada bagian paling atas dari jendela program. Kompnen ini berfungsi untuk menampilkan judul atau nama jendela, ilustrasi Title Bar dapat dilihat seperti pada Gambar 2.14 Gambar 2.14 Title Bar Dengan adanya title bar inilah pengguna atau user dapat mengetahui bahwa letak atau file yang dikerjakan. [7] Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.9.3 Tool Bar

Tool Bar merupakan sebuah batang yang berisi kumpulan tombol yang terletak di bagian bawah menu bar yang dapat digunakan untuk menjalankan suatu perintah. Ilustrasi Tool Bar dapat dilihat seperti pada gambar 2.15. [7] Gambar 2.15 Tool Bar 2.9.4 Tool Box Tool box merupakan kotak perangkat yang berisi kumpulan tombol objek atau kontrol untuk mengatur desain dari aplikasi yang akan dibuat.Tool Box dapat dilihat seperti Gambar 2.16 Gambar 2.16 Tool Box Pada tool box inilah yang akan mempermudah dalam pengerjaan sebuah program baik desain maupun penggeditan gambar,button dan sebagainya. [7] Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.9.5 Project

Project merupakan suatu kumpulan modul atau program aplikasi itu sendiri. Dalam Visual Basic, file project disimpan dengan nama file berakhiran .VBP,dimana file ini berfungsi untuk menyimpan seluruh komponen pada semua program. Berikut ini adalah gambar project dari visual basic 6.0 . Gambar 2.17 Jendela project explorer Pada bagian project ini segala pembuatan form dari lembar kerja yang telah kita buat akan tercantum dalam jendela project. [7]

2.9.6 Properties Windows