Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian

Widia Ayu Juhara, 2014 Implementasi Pendekatan Problem Based Learning Berbantuan 3d Sketchup Untuk Meningkatkan Kemampuan Spatial Sense Siswa Sma Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu sikap siswa terhadap pembelajaran menggunakan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp. Berdasarkan pemikiran tersebut, penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang berjudul “Implementasi Pendekatan Problem Based Learning Berbantuan 3D SketchUp untuk Meningkatkan Kemampuan Spatial Sense Siswa SMA”.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah peningkatan kemampuan spatial sense siswa yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp lebih besar daripada kemampuan spatial sense siswa yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan konvensional? 2. Bagaimana perbandingan kualitas peningkatan kemampuan spatial sense kelompok siswa berkemampuan tinggi, sedang, dan rendah yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp dengan kelompok siswa berkemampuan tinggi, sedang, dan rendah yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan konvensional? 3. Bagaimana sikap siswa terhadap pembelajaran menggunakan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp?

C. Batasan Masalah

Ruang lingkup masalah dalam penelitian ini dibatasi pada materi geometri yaitu geometri ruang meliputi kubus, balok, prisma, dan limas. Materi ini terdapat pada kelas X di Sekolah Menengah Atas SMA. Widia Ayu Juhara, 2014 Implementasi Pendekatan Problem Based Learning Berbantuan 3d Sketchup Untuk Meningkatkan Kemampuan Spatial Sense Siswa Sma Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas, tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Mengetahui apakah peningkatan kemampuan spatial sense siswa yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp lebih besar daripada kemampuan spatial sense siswa yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan konvensional. 2. Mengetahui perbandingan kualitas peningkatan kemampuan spatial sense kelompok siswa berkemampuan tinggi, sedang, dan rendah yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp dengan kelompok siswa berkemampuan tinggi, sedang, dan rendah yang mendapat pembelajaran dengan pendekatan konvensional. 3. Mengetahui sikap siswa terhadap pembelajaran menggunakan pendekatan problem based learning berbantuan 3D SketchUp.

E. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS VII SMP NEGERI 4 KUDUS PADA MATERI SEGITIGA

4 75 624

PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN OPEN-ENDED BERBANTUAN SOFTWARE GEOGEBRA UNTUK MENINGKATKAN SPATIAL ABILITY SISWA SMP : Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas VII di Salah Satu SMP Negeri di Bandung.

1 3 42

EFEKTIVITAS PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN READING COMPREHENSION: Studi Kuasi Eksperimen Pada Mata Pelajaran Bahasa Inggris Siswa Kelas VIII SMP Negeri 29 Bandung.

1 16 43

IMPLEMENTASI MODEL PROBLEM-BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN METAKOGNITIF DAN SELF-REGULATED LEARNING SISWA SMA: Penelitian Kuasi Eksperimen pada Salah Satu Sekolah Menengah Atas di Kota Sukabumi.

1 10 35

PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS EKSPOSISI DAN BERPIKIR KRITIS : Studi Eksperimen Kuasi pada Siswa Kelas X SMAN 19 Bandung.

0 4 49

PROBLEM-BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMA :Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas XI SMA Negeri 6 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 39

PENERAPAN MODEL LEARNING CYCLE 7E UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMA: Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas XI SMA Negeri 4 Bandung.

0 2 43

PENERAPAN MODEL PROBLEM-BASED LEARNING DENGAN TEKNIK SCAFFOLDING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA SMA: Studi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMAN 15 Bandung.

1 2 29

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS KEMAMPUAN OTAK (BRAIN BASED LEARNING) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA : Studi Kuasi Eksperimen pada Siswa Sekolah Dasar di Kota Bandung.

1 2 91

MENINGKATKAN KEMAMPUAN SPATIAL SENSE DAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA SMA MELALUI PENDEKATAN BERBASIS MASALAH BERBANTUAN KOMPUTER.

0 0 49