Instrumen motivasi belajar siswa

35 Dali Fajar, 2013 Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berbasis Problem Solving Dalam Pembelajaran Hyper Text Markup Language HTML Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Tabel 3. 3 : Tabel penilaian aspek materi No Aspek Isi 1 Aspek Umum a. Kreatif dan inovatif baru, luwes, menarik, cerdas, unik, dan tidak asal beda, b. Komunikatif mudah dipahami serta menggunakan bahasa yang baik, benar, dan efektif, c. Unggul memiliki kelebihan dibanding multimedia pembelajaran lain ataupun dengan cara konvensional. 3 Aspek Pembelajaran a. Kejelasan tujuan pembelajaran realistis dan terukur, b. Relevansi tujuan pembelajaran dengan KurikulumSKKD, c. Kesesuaian antara materi, media dan evaluasi dengan tujuan pembelajaran, d. Sistematika yang runut, logis, dan jelas, e. Interaktivitas, f. Penumbuhan motivasi belajar, g. Kontekstualitas, h. Kelengkapan dan kualitas bahan bantuan belajar, i. Kejelasan uraian materi, pembahasan, contoh, simulasi, latihan, j. Relevansi dan konsistensi alat evaluasi, k. Konsistensi evaluasi dengan tujuan pembelajaran, l. Pemberian umpan balik terhadap latihan dan hasil evaluasi. 2 Aspek Subtansi Materi a. Kebenaran materi secara teori dan konsep, b. Ketepatan penggunaan istilah sesuai bidang keilmuan, c. Kedalaman materi, d. Aktualitas.

4. Instrumen motivasi belajar siswa

Untuk mengukur motivasi belajar siswa maka dibutuhkan indikator-indikator motivasi dalam belajar. Indikator motivasi belajar menurut Sardiman 2011:83 terdiri dari : a Tekun menghadapi tugas dapat bekerja terus-menerus dalam waktu yang lama, tidak pernah berhenti sebelum selesai. b Ulet menghadapi kesulitan tidak lekas putus asa. Tidak memerlukan dorongan dari luar untu berprestasi sebaik mungkin tidak cepat puas dengan prestasi yang telah dicapainya. c Menunjukan minat terhadap bermacam-macam masalah “untuk orang dewasa misalnya masalah pembangunan, agama, politik, ekonomi, keadilan, pemberantasan korupsi, penentangan terhadap setiap tidak kriminal, amoral dan sebagainya”. 36 Dali Fajar, 2013 Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berbasis Problem Solving Dalam Pembelajaran Hyper Text Markup Language HTML Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu d Lebih senang bekerja mandiri. e Cepat bosan pada tugas-tugas yang rutin hal-hal yang bersifat mekanis, berulang-ulang begitu saja, sehingga kurang kreatif. f Dapat mempertahankan pendapatnya kalau sudah yakin akan sesuatu. g Tidak mudah melepaskan hal yang diyakini itu. h Senang mencari dan memecahkan masalah soal-soal. Tabel 3. 4 : Tabel penilaian atau repon siswa terhadap multimedia No Aspek Pertanyaan Aspek Perangkat Lunak 1 Usabilitas - Multimedia pembelajaran interaktif berbasis problem solving mudah digunakan - Multimedia pembelajaran interaktif berbasis problem solving nyaman digunakan 2 Reliabel - Multimedia pembelajaran interaktif berbasis problem solving tidak lambat ketika digunakan - Selama digunakan tidak ada error - Komponen multimedia seperti tombol dan menu mempunyai respon yang baik 3 Kompabilitas - Dapat digunakan di komputer lain - Dapat diinstalisasidijalankan di komputer lain Aspek Pembelajaran 4 Interaktivitas - Multimedia pembelajaran interaktif berbasis problem solving memberikan respon dengan baik - Interaktifitas membantu menyampaikan materi pembelajaran dengan baik 5 Minat - Memberikan semangat belajar - Menambah pengetahuan 6 Kesesuaian bidang studi - Materi di dalam multimedia sesuai dengan bahan pelajaran HTML Aspek Komunikasi Visual 7 Visual - Tampilan multimedia pembelajaran berbasis problem solving menarik - Perpaduan warna memberikan kenyamanan mata pengguna - Jenis huruf yang digunakan jelas terbaca 8 Audio - Latar musik selaras dengan tema multimedia pembelajaran - Musik dapat memusatkan konsentrasi dalam belajar 9 Layout - Tombol navigasi multimedia pembelajaran interaktif berbasis problem solving mudah dipahami - Tombol navigasi multimedia pembelajaran interaktif berbasis problem solving menarik - Tombol navigasi diletakan dengan tepat 37 Dali Fajar, 2013 Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berbasis Problem Solving Dalam Pembelajaran Hyper Text Markup Language HTML Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

E. Teknik Analisis Data