Review Penelitian Terdahulu Desain Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian

kepentingan ini dapat menimbulkan konflik kepentingan antara manajer dengan pemegang saham. Jika struktur kepemilikan lebih banyak berada pada pemegang saham, maka pemegang saham akan dapat lebih leluasa mengontrol manajer, sehingga manajer akan bekerja sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya. Tetapi jika struktur kepemilikan lebih banyak di tangan manajer, maka manajer akan lebih leluasa dalam megatur melakukan pilihan-pilihan metode akuntansi, serta kebijakan-kebijakan akuntansi perusahaan. Terdapat dua aspek kepemilikan yang perlu dipertimbangkan yaitu kepemilikan oleh pihak luar dan kepemilikan oleh pihak dalam. Niehaus 1989 dalam Catrinasari 2006, berpendapat bahwa “dalam struktur kepemilikan, pemilik perusahaan dari pihak luar mempunyai kekuatan yang besar untuk menekan manajemen dalam menyajikan informasi secara tepat waktu, karena ketepatan waktu pelaporan keuangan akan memepengaruhi pengambilan keputusan ekonomi.” Dalam penelitian Catrinasari 2006 terhadap perusahaan perbankan menunjukkan struktur kepemilikan saham menunjukkan tidak memiliki pengaruh terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan.

B. Review Penelitian Terdahulu

Beberapa penelitian terdahulu yang dilakukan untuk meneliti faktor-faktor yang berpengaruh terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan tercantum pada tabel 2.1. Universitas Sumatera Utara Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Nama Peneliti Judul Variabel Penelitian Metode Analisis Data Hasil Penelitian Renny Catrinasari 2006 Faktor- Faktor yang Mempenga ruhi Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Perusahaan Perbankan Go Publik di Bursa Efek Jakarta BEJ Variabel independen: solvabilitas, profitabilitas, ukuran perusahaan, umur perusahaan dan struktur kepemilikan. Variabel dependen: ketepatan waktu time Regresi linear berganda Solvabilitas, profitabilitas, ukuran perusahaan, dan umur perusahaan berpengaruh signifikan. Struktur kepemilikan tidak berpengaruh signifikan. Luciana Spica Almilia dan Lucas Setiady 2006 Faktor- Faktor yang Mempenga ruhi Penyelesaia n Penyajian Laporan Keuangan pada Perusahaan yang Terdaftar di BEJ Variabel independen : ukuran perusahaan, profitabilitas, solvabilitas, likuiditas, umur perusahaan, pelaporan item-item luar biasa dan atau kontijensi. Variabel dependen: keterlambatan penyelesaian penyajian laporan keuangan lag Regresi linear berganda Ukuran perusahaan dan umur perusahaan berpengaruh signifikan terhadap lag. Profitabilitas, solvabilitas, likuiditas, dan pelaporan item- item luar biasa dan atau kontijensi tidak berpengaruh signifikan. Universitas Sumatera Utara

C. Kerangka Konseptual dan Hipotesis 1. Kerangka Konseptual

Kerangka berpikir merupakan model konseptual tentang bagaimana teori berhubungan dengan berbagai faktor yang telah diidentifikasikan sebagai masalah penting. Berdasarkan tinjauan teoritis dan penelitian terdahulu yang telah dikemukakan sebelumnya, maka dapat digambarkan kerangka konseptual pada gambar 2.1 : H 1 H 2 H 3 H 4 H 5 Gambar 2.1 Kerangka Konseptual Penelitian Semakin berkembangnya pasar modal, semakin membuat jumlah pengguna informasi keuangan meningkat. Hal ini menuntut adanya transparansi Struktur Kepemilikan X 5 Solvabilitas DER X 1 Profitabilitas ROA X 2 Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Y Ukuran Perusahaan X 3 Umur Perusahaan X 4 Universitas Sumatera Utara kondisi perusahaan khususnya kondisi keuangan. Laporan keuangan harus disampaikan tepat pada waktunya sehingga nilai dari informasi keuangan tidak berkurang dan dapat berguna bagi penggunanya. Berdasarkan penelitian sebelumnya, ada beberapa faktor yang mempengaruhi ketepatan waktu pelaporan keuangan. Faktor-faktor tersebut antara lain tingkat solvabilitas DER, tingkat profitabilitas ROA, ukuran perusahaan total asset, umur perusahaan dan struktur kepemilikan. Solvabilitas X 1 menunjukka kemampuan perusahaan dalam membayar hutangnya. Solvabilitas yang buruk merupakan bad news bagi perusahaan sehingga perusahaan cenderung berusaha untuk “memoles” terlebih dahulu sebelum laporan keuangan disajikan. Perusahaan dengan tingkat solvabilitas yang tinggi cenderung tidak tepat waktu dalam pelaporan keuangan dan sebaliknya. Semakin besar rasio profitabilitas X 2 , semakin baik pula kinerja perusahaan sehingga perusahaan akan cenderung untuk memberikan informasi tersebut pada pihak lain yang berkepentingan. Semakin tinggi profitabilitas maka akan semakin tinggi ketepatan waktu pelaporan keuangan atau sebaliknya, semakin rendah profitabilitas maka semakin rendah pula ketepatan waktu pelaporan keuangan. Semakin besar ukuran perusahaan X 3 maka semakin besar pula perusahaan tersebut dikenal masyarakat. Ukuran perusahaan yang lebih besar memiliki lebih banyak informasi sehingga dapat lebih tepat waktu dalam menyajikan laporan keuangan. Universitas Sumatera Utara Perusahaan yang memiliki umur X 4 lebih tua cenderung untuk lebih terampil dalam pengumpulan, pemrosesan dan menghasilkan informasi ketika diperlukan, karena perusahaan telah memperoleh pengalaman yang cukup. Dengan demikian perusahaan dapat menyajikan laporan keuangan lebih tepat waktu. Struktur kepemilikan X 5 sangat penting dalam menentukan nilai perusahaan. Dalam struktur kepemilikan, pemilik perusahaan dari pihak luar mempunyai kekuatan yang besar untuk menekan manajemen dalam menyajikan informasi secara tepat waktu.

2. Hipotesis Penelitian

Menurut Ety Rochaety 2007:104, “hipotesis adalah pernyataan yang didefinisikan dengan baik mengenai karakteristik populasi”. Berdasarkan kerangka konseptual dan tinjauan pustaka, peneliti mengemukakan hipotesis sebagai berikut: H 1 : Solvabilitas DER berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI. H 2 : Profitabilitas ROA berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI. Universitas Sumatera Utara H 3 : Ukuran perusahaan total asset berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI. H 4 : Umur perusahaan berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI. H 5 : Struktur kepemilikan berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan real estate dan property yang terdaftar di BEI. Universitas Sumatera Utara BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Menurut Sugiyono 2007:11, desain penelitian yang digunakan penulis adalah desain asosiatif, yaitu penelitian yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih.

B. Populasi dan Sampel Penelitian

Menurut Sugiyono 2007:72, “populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri dari objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari kemudian ditarik kesimpulannya”. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan real estate dan property yang telah tercatat di BEI pada periode 2007-2009 yaitu terdapat 48 perusahaan Tabel 3.1. Sampel adalah sebagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut Sugiyono, 2006 : 56. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling, yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu Rochaety, 2007:66. Berdasarkan teknik pengambilan sampel tersebut, maka dari seluruh populasi yang merupakan data sekunder berjumlah 48 perusahaan, yang dipilih menjadi sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan yang memiliki kriteria berikut ini : Universitas Sumatera Utara 1. Perusahaan real estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2007-2009. 2. Perusahaan sampel menerbitkan laporan keuangan tahun 2007-2009 yang telah diaudit secara berturut-turut paling lambat tanggal 30 April 2010. 3. Perusahaan sampel memperoleh laba selama tahun 2007-2009. Berdasarkan kriteria yang dikemukakan di atas, maka diperoleh 20 perusahaan real estate dan property yang memenuhi dua kriteria penelitian pada tabel 3.1. Sampel amatan untuk 3 tahun penelitian menjadi 3 × 20 = 60 sampel unit analisis. Tabel 3.1 Daftar Sampel Perusahaan Kriteria No Kode Nama Perusahaan 1 2 3 Sampel 1 ASRI Alam Sutera Realty Tbk √ √ √ 1 2 BAPA Bekasi Asri Pemula Tbk × √ × 3 BIPP Bhuwanatala Indah Permai Tbk √ √ × 4 BKDP Bukit Darmo Property Tbk √ √ × 5 BKSL Sentul City formerly Bukit Sentul Tbk √ √ × 6 BMSR Bintang Mitra Semestaraya Tbk √ √ × 7 BSDE Bumi Serpong Damai Tbk √ √ × 8 CKRA Citra Kebun Raya Agri Tbk √ √ × 9 COWL Cowell Development Tbk √ √ √ 2 10 CTRA Ciputra Development Tbk √ × √ 11 CTRP Ciputra Property Tbk √ × √ Universitas Sumatera Utara 12 CTRS Ciputra Surya Tbk √ √ √ 3 13 DART Duta Anggada Realty Tbk √ √ √ 4 14 DGIK Duta Graha Indah Tbk √ √ √ 5 15 DILD Intiland Development Tbk √ √ √ 6 16 DUTI Duta Pertiwi Tbk √ √ √ 7 17 ELTY Bakrieland Development Tbk √ √ √ 8 18 GMTD Gowa Makassar Tourism Development Tbk √ √ √ 9 19 GPRA Perdana Gapuraprima Tbk √ √ √ 10 20 INPP Indonesia Paradise Property Tbk √ √ × 21 JAKA Jaka Inti Realtindo Tbk √ √ × 22 JIHD Jakarta Int’l Hotel Development Tbk √ √ × 23 JRPT Jaya Real Property Tbk √ √ √ 11 24 JSPT Jakarta Setiabudi Internasional Tbk √ √ × 25 KARK Dayaindo Resources Internasional Tbk √ √ √ 12 26 KIJA Kawasan Industri Jababeka Tbk √ √ × 27 KPIG Global Land Development Tbk √ √ × 28 LAMI Lamicitra Nusantara Tbk √ √ √ 13 29 LCGP Laguna Cipta Griya Tbk √ √ × 30 LPCK Lippo Cikarang Tbk √ × × 31 LPKR Lippo Karawaci Tbk √ √ √ 14 32 MAMI Mas Murni Indonesia Tbk √ √ × 33 MDLN Modernland Realty Ltd Tbk √ √ × 34 MTSM Metro Supermarket Realty Tbk √ √ × Universitas Sumatera Utara 35 OMRE Indonesia Prima Property Tbk √ √ × 36 PSAB Pelita Sejahtera Abadi Tbk √ √ √ 15 37 PJAA Pembangunan Jaya Ancol Tbk √ √ √ 16 38 PNSE Pudjiadi Sons Estate Tbk √ √ √ 17 39 PTRA New Century Tbk √ √ × 40 PUDP Pudjiadi Prestige Limited Tbk √ √ √ 18 41 PWON Pakuwon Jati Tbk √ √ × 42 PWSI Panca Wiratama Sakti Tbk √ √ × 43 RBMS Ristia Bintang Mahkota Sejati Tbk √ √ √ 19 44 RODA Royal Oak Develoment Asia Tbk √ × × 45 SIIP Suryainti Permata Tbk √ √ × 46 SMDM Suryamas Dutamakmur Tbk √ √ × 47 SMRA Summarecon Agung Tbk √ √ √ 20 48 SSIA Surya Semesta Internusa Tbk √ √ ×

C. Jenis dan Sumber Data

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-faktor yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

5 104 115

Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di BEI

1 19 93

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 31

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP KETEPATAN WAKTU DALAM PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 8

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

2 5 106

Skripsi Rini Dwiyanti

1 3 112

Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di BEI

0 0 12

Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di BEI

0 0 2

Analisis Faktor-faktor yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 17

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 25