Cara Wijs Cara Hanus Titrasi Iodometri

Andi Gilbert Panggabean : Penentuan Bilangan Iodin Dalam Crude Palm Stearin Dan Refined Bleached Deodorized Palm Stearin, 2009. sebesar 0,2 . Nilai titik lunaknya sama dengan Crude Palm Stearin, hanya warnanya lebih kuning.www.google.co.id

2.3. Penentuan Bilangan Iodin

Angka iod mencerminkan ketidakjenuhan asam lemak penyusun minyak dan lemak.Asam lemak tidak jenuh mampu mengikat iod dan membentuk senyawaan yang jenuh.Banyaknya iod yang diikat menunjukkan banyaknya ikatan rangkap. Angka iod dinyatakan sebagai banyaknya gram iod yang diikat oleh 100 gram minyak atau lemak. Penentuan angka iodin dapat dilakukan dengan cara Hanus atau cara Kaufmaun dan Von Hulb atau cara Wijs. Sudarmadji,S.,1996

2.3.1. Cara Wijs

Ketepatan dari penentuan bilangan iodin dapat dipengaruhi oleh masa yang panjang dari reagen wijs, atau dari larutan tiosulfat. Biasanya reagen Wijs dan Hanus begitu baik dalam reaksinya ketika digunakan dengan sterol, beberapa pengganti menggantikan penambahan yang diinginkan. Dianjurkan untuk mengurangi pelarut toksik, seperti sikloheksan, dapat digunakan metode Wijs.Bagaimanapun, alterntif ini dilaporkan untuk memberikan penilaian yang tinggi dalam minyak dari bilangan iodin yang rendah seperti pada inti sawit atau kelapa sawit.

2.3.2. Cara Hanus

Andi Gilbert Panggabean : Penentuan Bilangan Iodin Dalam Crude Palm Stearin Dan Refined Bleached Deodorized Palm Stearin, 2009. Minyak sebanyak 0.1 sampai 0,5 gram dalam 10 ml khloroform atau karbon tetra klorida kemudian ditambahkan 25 ml larutamn iodin bramida dalam asam asetat glasial. Dibiarkan selama satu jam maka akan terjadi pengikatan iodin oleh minyak pada ikatan rangkapnya selama ini dibiarkan ditempat gelap. Iodin sisa dititrasi dengan Natrium Thiosulfat 0,1N menggunakan indikator Amilum, akhir titrasi ditandai dengan hilangnya warna biru. Titrasi sampel misal = ts ml. Untuk mengetahui iodin mula-mula dalam reagen maka dilakukan perlakuan blanko dengan jalan yang sama. Titrasi blanko misal tb ml. Angka Iodin = tb - ts x N.Na 2 S 2 O 3 x BA Iod x 100 Bobot contoh gram x1000 = tb - ts x N.Na 2 S 2 O 3 x 12.69 Bobot contoh gram Sudarmadji,S.,1996

2.3.3. Titrasi Iodometri

Titrasi iodometri dapat dilakukan tanpa indikator dari luar karena warna I 2 yang dititrasi itu akan lenyap bila titik akhir tercapai, warna itu mula-mula cokelat agak tua, menjadi lebih muda, lalu kuning, kuning-muda, dan seterusnya, sampai akhirnya lenyap. Namun lebih mudah dan lebih tegas bila ditambahkan amilum ke dalam larutan sebagai indikator. Amilum dengan I 2 membentuk suatu kompleks berwarna biru tua yang masih sangat jelas sekalipun I 2 sedikit sekali. Pada titik akhir, yod yang terikat itupun hilang bereaksi dengan titran sehingga warna biru Andi Gilbert Panggabean : Penentuan Bilangan Iodin Dalam Crude Palm Stearin Dan Refined Bleached Deodorized Palm Stearin, 2009. lenyap mendadak dan perubahan warnanya tampak sangat jelas. Penambahan amilum ini harus menunggu sampai mendekati titik akhir titrasi bila Yod sudah tinggal sedikit yang tampak dari warnanya yang kuning- muda. Maksudnya ialah agar amilum tidak membungkus yod dan menyebabkannya sukar lepas kembali. Hal itu akan berakibat warna biru sulit sekali lenyap sehingga titik akhir tidak kelihatan tajam lagi. Bila yod masih banyak sekali bahkan dapat menguraikan amilum dan hasil penguraian ini mengganggu perubahan warna pada titik akhir titrasi. 2.4. Bilangan Iodin 2.4.1. Pengertian Bilangan Iodin