KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

KI 2 2.1 Bertanggung jawab dalam penggunaan sarana dan prasarana pembelajaran serta menjaga keselamatan diri sendiri, orang lain,dan lingkungan sekitar. 2.2 Disiplin selama melakukan berbagai aktivitas fisik 2.1.1.Mengambil dan mengembalikan alat – alat olahraga ke tempatnya 2.1.2. Berhati-hati dalam melakukan gerakan olahraga 2.2.1. Mengikuti, peraturan, petunjuk atau arahan . KI 3 3.1 Memahami konsep keterampilan gerak fundamental permainan bola besar 3.1.1 Menjelaskan konsep teknik dasar pasing atas dengan benar 3.1.2 Menjelaskan konsep teknik dasar servis atas dengan benar 3.1.3 Menjelaskan cara bermain bola voli sesuai peraturan yang berlaku KI 4 4.1 Mempraktikkan teknik dasar permainan bola besar dengan menekankan gerak dasar fundamental 4.1.1 Melakukan rangkaian teknik dasar pasing bawah dengan koordinasi yang baik 4.1.2 Melakukan rangkaian teknik dasar servis atas dengan koordinasi yang baik 4.1.3 Dapat bermain bolavoli dengan peraturan yang disederhanakan

C. MATERI PEMBELAJARAN

1. Aktivitas bermain mendorong bola menggunakan kedua tangan dari depan atas dahi, a. persiapan : berdiri kedua kaki dibuka selebar bahu atau posisi melangkah, kedua tangan memegang bola di depan, kedua lutut dan pinggul direndahkan, b. pelaksanaan : dorong bola dengan kedua tangan ke depan atas bersamaan kedua tumit, lutut dan pinggul naik, setelah bola mantul dari lantai tangkap kembali bola dan lakukan gerakan seperti pertama, tahap pertama lakukan di tempat, tahap kedua berjalan maju, mundur dan tahap ketiga gerak menyamping, fokuskan perhatian peserta didik pada prinsip gerakan tumit, lutut, dan pinggul naik, dorongan kedua lengan ke depan atas. 2. Aktivitas bermain mendorong bola menggunakan kedua tangan dari depan atas dahi bola dipantul ke lantai terlebih dahulu, a. persiapan : berdiri kedua kaki dibuka selebar bahu atau posisi melangkah, kedua tangan memegang bola di depan, kedua lutut dan pinggul direndahkan, b. pelaksanaan : pantulkan bola ke lantai di depan badan, setelah bola memantul ke atas, rendahkan kedua lutut hingga posisi dahi di bawah bola, saat bola sudah terpegang kedua tangan dorong bola dengan kedua tangan ke depan atas bersamaan kedua tumit, lutut dan pinggul naik. lakukan gerakan beulang- ulang seperti pertama, tahap pertama gerakan mendorong bola dilakukan setelah bola tertangkap tangan, tahap kedua gerakan mendorong bola dilakukan saat bola akan mendekat tangan, dilakukan mundur, maju dan menyamping, fokuskan perhatian peserta didik pada prinsip gerakan tumit, lutut, dan pinggul naik, dorongan kedualengan ke depan atas. 3. Aktivitas bermain mendorong bola menggunakan kedua tangan dari depan atas dahi ke arah ring basket, a. persiapan : berdiri kedua kaki dibuka selebar bahu atau posisi melangkah, kedua tangan memegang bola di depan badan, kedua lutut dan pinggul direndahkan, b. pelaksanaan : dorong bola ke arah ring basket dengan kedua tangan ke depan atas bersamaan kedua tumit, lutut dan pinggul naik, setelah bola masuk atau tidak masuk ke ring basket, segera tangkap bola kembali sebelum jatuh ke lantai, lakukan kembali seperti semula, fokuskan perhatian peserta didik pada prinsip gerakan tumit, lutut, dan pinggul naik, dorongan kedua lengan ke depan atas, dapat dilakukan secara individu, berpasangan atau kelompokberegu. 4. Aktivitas bermain mendorong bola menggunakan kedua tangan, bola dilambung teman dari arah depan, a. persiapan : berdiri kedua kaki dibuka selebar bahu atau posisi melangkah, kedua tangan di depan atas dahi, kedua lutut dan pinggul direndahkan, b. pelaksanaan : setelah bola dilambung teman, dorong bola ke arah pelambung dengan kedua tangan ke depan atas bersamaan