Rumusan Masalah Penegasan Istilah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

3 pelajaran. Dengan teka-teki silang ini, siswa akan lebih mudah mengingat apa yang dipelajarinya dan memudahkan siswa memahami sistem dalam tubuhnya. Latihan mengingat membantu siswa menggunakan otak mereka untuk fokus dan menyimpan informasi. Latihan mengingat juga merupakan kemampuan yang sangat berguna karena banyak pelajaran yang berdasarkan pada kegiatan mengingat. Teka-teki silang juga merupakan permainan yang menyenangkan dan siswa dapat terlibat langsung didalamnya. Berdasarkan keunggulan teka-teki silang tersebut maka peneliti menerapkan teka-teki silang dalam meninjau pelajaran terutama pokok bahasan sistem pencernaan makanan.

B. Rumusan Masalah

Dari latar belakang, maka dapat dirumuskan permasalahan penelitian yaitu ”Bagaimanakah efektifitas penerapan teka-teki silang pada hasil belajar materi pokok sistem pencernaan makanan di SMP Islam 2 Mondokan?”

C. Penegasan Istilah

Agar tidak menimbulkan penafsiran yang berbeda, maka perlu adanya pembatasan dan penjelasan pengertian beberapa istilah sebagai berikut; 1. Efektifitas Teka-teki Silang Efektifitas adalah tercapainya tujuan belajar dalam proses belajar mengajar. Teka Teki Silang TTS adalah suatu permainan dimana siswa harus mengisi ruang-ruang kosong berbentuk kotak putih dengan huruf-huruf yang membentuk sebuah kata berdasarkan petunjuk yang diberikan. Petunjuknya 4 biasa dibagi ke dalam kategori Mendatar dan Menurun tergantung posisi kata-kata yang harus diisi. Efektifitas dalam penelitian ini adalah tercapainya tujuan pembelajaran menggunakan teka-teki silang dengan rata-rata nilai siswa ≥ 70 dengan persentase 70. 2. Hasil Belajar Hasil belajar merupakan perubahan perilaku yang diperoleh siswa setelah mengalami aktivitas belajar. Hasil belajar pada penelitian ini diperoleh dari tes akhir dan nilai mengerjakan LKS.

D. Tujuan Penelitian

Dari uraian rumusan masalah yang dikemukakan di atas, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas penerapan teka-teki silang pada hasil belajar materi pokok Sistem Pencernaan Makanan di SMP Islam 2 Mondokan.

E. Manfaat Penelitian

Hasil dari penelitian ini diharapkan bermanfaat untuk: 1. Bagi siswa a. Memberikan suasana belajar yang menyenangkan sehingga dapat menumbuhkan kemandirian siswa . b. Memberikan pengetahuan yang bermanfaat bagi kehidupan siswa. 2. Bagi guru 5 a. Sebagai informasi dan pertimbangan bagi guru dalam memilih metode yang tepat dan evaluasi yang sesuai dengan kondisi siswa. b. Peneliti mendapatkan pengalaman tentang pelaksanaan pembelajaran biologi dengan Teka-teki Silang. 3. Bagi Sekolah Sebagai pertimbangan dalam memilih metode pengajaran dan evaluasi yang sesuai dengan kondisi siswa yang akan diterapkan bagi perbaikan kualitas pendidikan di masa yang akan datang. 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS

Dokumen yang terkait

The effect of crossword puzzle as an asessment on students' ability to scan text

0 3 13

The Effectiveness of Crossword Puzzle Game towards Students' Vocabulary Mastery (A Quasi-Experimental Study at Second Grade of Students of SMP Puspita Bangsa Ciputat)

1 22 112

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES AND TOURNAMENT BERBASIS MEDIA TEKA-TEKI SILANG TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA POKOK BAHASAN KOLOID.

6 27 20

HUBUNGAN METODE TEKA-TEKI SILANG BERBASIS TEKS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DI KELAS XI IPA SMA NEGERI 12 MEDAN T.P 2014/2015.

0 3 19

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBER HEAD TOGETHER (NHT) DENGAN MEDIA TEKA – TEKI SILANG (TTS) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR ZAT ADITIF MAKANAN PADA SISWA KELAS VIII.

0 3 16

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD BERBASIS TEKA TEKI SILANG (TTS) TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA PADA MATERI POKOK GERAK LURUS KELAS VII DI SMP NEGERI 2 HUTABAYURAJA T.A 2011/2012.

0 5 19

PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MENGGUNAKAN MEDIA PETA KONSEP DAN TEKA-TEKI SILANG (TTS) POKOK MATERI DUNIA Perbedaan Hasil Belajar Biologi Menggunakan Media Peta Konsep Dan Teka-Teki Silang (TTS) Pokok Materi Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae) Pada Siswa

0 1 16

PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MENGGUNAKAN MEDIA PETA KONSEP DAN TEKA-TEKI SILANG (TTS) POKOK MATERI DUNIA Perbedaan Hasil Belajar Biologi Menggunakan Media Peta Konsep Dan Teka-Teki Silang (TTS) Pokok Materi Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae) Pada Siswa

0 2 14

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN CROSSWORD PUZZLE (TEKA-TEKI SILANG) PADA Peningkatan Hasil Belajar Ipa Melalui Strategi Pembelajaran Crossword Puzzle (Teka-Teki Silang) Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri 1 Sawahan Juwirin Klaten T

0 0 17

(ABSTRAK) EFEKTIFITAS PENERAPAN TEKA-TEKI SILANG PADA HASIL BELAJAR SISWA MATERI POKOK SISTEM PENCERNAAN MAKANAN DI SMP ISLAM 2 MONDOKAN.

0 0 1