Pedoman Penilaian Teks Rekaman Percobaan

Bahasa Indonesia 243 ORGANISASI 18-20 Sangat Baik-Sempurna: ekspresi lancar, gagasan diungkapkan dengan jelas, padat, tertata dengan baik, urutan logis, kohesif 14-17 Cukup-Baik: kurang lancar, kurang terorganisasi tetapi ide utama ternyatakan, pendukung terbatas, logis tetapi tidak lengkap 10-13 Sedang-Cukup: tidak lancar, gagasan kacau atau tidak terkait, urutan dan pengembangan kurang logis 7-9 Sangat-Kurang: tidak komunikatif, tidak terorganisasi, atau tidak layak dinilai KOSAKA T A 18-20 Sangat Baik-Sempurna: penguasaan kata canggih, pilihan kata dan ungkapan efektif, menguasai pembentukan kata, penggunaan register tepat 14-17 Cukup-Baik: penguasaan kata memadai, pilihan, bentuk, dan penggunaan kata ungkapan kadangkadang salah namun tidak mengganggu 10-13 Sedang-Cukup: penguasaan kata terbatas, sering terjadi kesalahan bentuk, pilihan, dan penggunaan kosakataungkapan, makna membingungkan atau tidak jelas 7-9 Sangat-Kurang: pengetahuan tentang kosakata, ungkapan, dan pembentukan kata rendah, tidak layak nilai 244 Kelas IX SMPMTs PENGGUNAAN BAHASA 18-20 Sangat Baik-Sempurna: konstruksi kompleks dan efektif, terdapat hanya sedikit kesalahan penggunaan bahasa urutanfungsi kata, artikel, pronomina, preposisi 14-17 Cukup-Baik: konstruksi sederhana namun efektif, terdapat kesalahan kecil pada konstruksi kompleks, terjadi sejumlah kesalahan penggunaan bahasa fungsiurutan kata, artikel, pronomina, preposisi namun makna cukup jelas 10-13 Sedang-Cukup: terjadi kesalahan serius dalam konstruksi kalimat tunggalkompleks sering terjadi kesalahan pada kalimat negasi, urutanfungsi kata, artikel, pronomina, kalimat fragmen, pelesapan, makna membingungkan atau kabur 7-9 Sangat-Kurang: tidak menguasai tata kalimat, terdapat banyak kesalahan, tidak komunikatif, tidak layak dinilai MEKANIK 10 Sangat Baik-Sempurna: menguasai aturan penulisan, terdapat sedikit kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf 6 Cukup-Baik: kadang-kadang terjadi kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, namun tidak mengaburkan makna 4 Sedang-Cukup: sering terjadi kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, tulisan tangan tidak jelas, makna membingungkan atau kabur 2 Sangat-Kurang: tidak menguasai aturan penulisan, terdapat banyak kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, tulisan tidak terbaca, tidak layak dinilai Bahasa Indonesia 245 JUMLAH: PENILAI: KOMENTAR: ----------------------------------------------------------------------------- ----------------------------------------------------------------------------- ----------------------------------------------------------------------------- ----------------------------------------------------------------------------- ----------------------------------------------------------------------------- Diadopsi dari Teaching ESL Composition: Principles and Techniques , Hughey, Jane B, et al Penilaian Pemahaman Drama Nama : KelasNIS : Tanggal : No. Aspek Kurang Cukup Baik Sangat Baik 1 ,GHQWL¿NDVL pemahaman katakata dalam drama 2 ,GHQWL¿NDVLSHODNX yang ada dalam naskah 3 Pemahaman peran yang dimainkan sesuai dengan naskah drama 4 Pemahaman pesan yang disampaikan dalam naskah drama 246 Kelas IX SMPMTs 5 ,GHQWL¿NDVLQLODLQLODL yang ada dalam naskah drama 6 Pemahaman nilainilai yang ada dalam naskah drama Nilai 1. Sangat Baik 90—100 2. Baik 80—89 3. Cukup 70—79 4. Kurang 70 Penilaian Pemahaman Puisi Nama : KelasNIS : Tanggal : No. Aspek Kurang Cukup Baik Sangat Baik 1 ,GHQWL¿NDVLSHQXOLV puisi Pemahaman arti kata dalam puisi 2 Pemahaman keindahan dalam puisi 3 ,GHQWL¿NDVLQLODL nilai dalam puisi 4 Pemahaman nilai- nilai dalam puisi Bahasa Indonesia 247 5 Penguasaan pembacaan puisi dengan intonasi yang sesuai 6 Pemahaman pengalihbentukan Puisi Nilai 1. Sangat Baik 90—100 2. Baik 80—89 3. Cukup 70—79 4. Kurang 70 Penilaian Pemahaman Cerita Pendek Nama : KelasNIS : Tanggal : No. Aspek Kurang Cukup Baik Sangat Baik 1 ,GHQWL¿NDVLSHQXOLV cerpen 2 ,GHQWL¿NDVLSHODNX dalam cerita 3 Pemahaman latar dalam cerita 4 Pemahaman pesan dalam cerita 248 Kelas IX SMPMTs 5 ,GHQWL¿NDVLQLODLQLODL dalam cerita 6 Pemahaman nilai- nilai dalam cerita Nilai 1. Sangat Baik 90—100 2. Baik 80—89 3. Cukup 70—79 4. Kurang 70

D. Penilaian Kemajuan Belajar Siswa Berdasarkan Portofolio

Berikut ini disajikan model penilaian berdasarkan portofolio Daftar Nilai Hasil Karya Portofolio Nama Kelas dan NIS Tanggal No. Jenis Skor maksimal Skor yang diperoleh 1 Pengantar yang berupa ringkasan pernyataan pribadi tentang diri sendiri saat ini dan masa depan yang dicitacitakan dan ihwal artefak pilihan siswa sebagai materi portofolio dan paparan proses pembelajarannya 2 Tulisan siswa: teks eksemplum 3 Tulisan siswa: teks tanggapan kritis 4 Tulisan siswa: teks tantangan Bahasa Indonesia 249 5 Tulisan siswa: teks rekaman percobaan 6 Presentasi lisan: teks eksemplum 7 Presentasi lisan: teks tanggapan kritis 8 Presentasi lisan: teks tantangan 9 Presentasi lisan: teks rekaman percobaan 10 HPEDUUHÀHNVLGLULGLSDNDLXQWXN VHWLDSNHJLDWDQUHÀHNVLGLUL 11 Hasil pembelajaran keterampilan oleh guru 12 Hasil pembelajaran keterampilan oleh siswa evaluasi diri 13 Hasil pembelajaran keterampilan berpikir kritis Formulir 14 Hasil pembelajaran keterampilan berkomunikasi efektif Formulir 15 Hasil pembelajaran literasi teknologi Formulir bagi siswa di sekolah dengan dukungan fasilitas laboratorium computer dan akses internet Guru, Wali Kelas,