Perijinan Pengumpulan Data Pelaksanaan Penelitian

31 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMA Theresiana Weleri Kota Kendal Jawa Tengah. SMA Theresiana Weleri merupakan sekolah yang dibawah naungan yayasan bernardus yang Terakreditasi A. SMA Theresiana Weleri terdiri dari 2 kelas X yaitu kelas A dan B, 2 kelas XI yaitu IPA dan IPS, 2 kelas IPS IPA dan IPS, Lab komputer, Lab fisika dan biologi, aula, lapangan sepak bola dan basket, asrama , tempat ibadah, serta bangunan perpus yang masih dalam tahap pembangunan. SMA Theresiana Weleri sering berprestasi dalam bidan olah raga, kepramukaan, sains matematika baik tingkat kecamatan, kabupaten, provinsi bahkan regional juga.

4.2 Pelaksanaan Penelitian

4.2.1 Perijinan

Sebelum peneliti melakukan pengumpulan data, peneliti terlebih dahulu meminta surat ijin penelitian dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Bimbingan dan Konseling, setelah surat dikonfirmasi oleh pihak sekolah pada tanggal 16 oktober 2013 kemudian peneliti melakukan uji coba instrumen penelitian kepada siswa kelas XI dan setelah uji coba instrumen selesai pada tanggal 05 mei 2014 peneliti mengambil data untuk penelitian kelas X SMA Theresiana Weleri sampai selesai. 32

4.2.2 Pengumpulan Data

Proses pengumpulan data dilaksanakan tanggal 05 mei 2014 pada hari senin jam 08.00 dan pengumpulan data dilaksanakan kepada semua siswa kelas X SMA Theresiana Weleri dalam waktu satu hari. Pengumpulan data dilaksanakan dengan cara meminjam jam pelajaran BK yang sebelumnya meminta ijin dulu dengan guru BK yang mengampu di kelas X siswa SMA Theresiana Weleri kab Kendal. Peneliti masuk di setiap kelas dengan memberikan salam kepada siswa terlebih dahulu, dilanjutkan dengan perkenalan diri bahwa penulis adalah mahasiswa bimbingan dan konseling yang sedang melakukan penelitian dan ingin mengambil data kepada siswa SMA Theresiana Weleri khususnya di kelas X. Selanjutnya peneliti membagikan skala kepercayaan diri dan perilaku bullying kepada masing-masing siswa. Sebelum siswa mulai mengisi skala kepercayaan diri dan perilaku bullying siswa tersebut, peneliti menerangkan terlebih dahulu kepada siswa bagaimana cara mengisi skala kepercayaan diri dan perilaku bullying siswa, pertama siswa diminta untuk mengisi lembar soal dengan nama dan kelas, dilanjutkan dengan membacakan cara pengisian serta mencontohkan satu pernyataan agar siswa memahami cara pengisian tiap-tiap skala secara benar. siswa diminta mengisi secara jujur dan apa adanya. Waktu yang diberikan 30 menit, cukup untuk pengisian skala kepercayaan diri dan perilaku bullying siswa. Setelah pengumpulan data selesai penulis mengucapkan terimakasih kepada siswa yang 33 telah bersedia mengisi skala kepercayaan diri dan perilaku bullying siswa. Peneliti mengecek kelengkapan skala dan jumlah siswa tiap kelas.

4.3 Analisis Deskriptif

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepercayaan Diri dengan Perilaku Asertif Siswa Kelas X MAN 1 Salatiga T1 132009012 BAB IV

0 1 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Kematangan Emosi dengan Kepercayaan Diri pada Siswa SMA Kanisius Bhaktiawam Ambarawa T1 132009019 BAB IV

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kepercayaan Diri Siswa Kelas X yang Mengalami dan Tidak Mengalami Bullying SMA Theresiana Weleri

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kepercayaan Diri Siswa Kelas X yang Mengalami dan Tidak Mengalami Bullying SMA Theresiana Weleri T1 132010603 BAB I

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kepercayaan Diri Siswa Kelas X yang Mengalami dan Tidak Mengalami Bullying SMA Theresiana Weleri T1 132010603 BAB II

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kepercayaan Diri Siswa Kelas X yang Mengalami dan Tidak Mengalami Bullying SMA Theresiana Weleri T1 132010603 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kepercayaan Diri Siswa Kelas X yang Mengalami dan Tidak Mengalami Bullying SMA Theresiana Weleri

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Kepercayaan Diri dengan Komunikasi Interpersonal Siswa SMA 1 Kertek Wonosobo T1 132008058 BAB IV

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Guru Pembimbing dalam Membimbing Siswa Kelas XI SMK Diponegoro Salatiga yang Mengalami Kesulitan Belajar T1 132008028 BAB IV

0 0 11

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Perilaku Merokok dengan Kepercayaan Diri Siswa LakiLaki SMK Bhakti Nusantara Salatiga T1 BAB IV

0 0 6