Tujuan Kegiatan Pemelajaran 2 Uraian Materi 2 1 Memulai 3ds Max

16 Gambar ... Jendela informasi Masuklah ke menu File New Windows atau cukup dengan menekan tombol Ctrl+Shift+N. Dengan melakukan hal ini, file sebelumnya tidak akan terganggu namun sistem recourse pada komputer akan berkurang sebab anda menggunakan dua aplikasi SWiSHmax sekaligus. b Membuka File Untuk membuka file, masuklah ke Menu Open atau cukup dengan menekan tombol Ctrl+O. Untuk membuka file yang diinginkan, cukup pilih file tersebut dan klik open. Gambar ... Jendela open file c Menyimpan File Untuk menyimpan file, ada dua cara yang dapat dilakukan yakni; 17 Menyimpan file yang belum pernah disimpan sebelumnya. Masuklah ke menu File Save As, kemudian akan keluar jendela Save As. Anda dapat mengetikan untuk memberi nama file yang akan anda simpan. Gambar ... Jendela save as Menyimpan file yang sudah disimpan sebelumnya. Masuklah ke menu File Save atau cukup menekan tombol Ctrl+S. Dokumen anda akan langsung tersimpan. 2 Tampilan 3ds Max Sebelum memulai menggunakan 3ds Max, perlu mengetahui ruang kerja 3dsMax. Ruang kerja yang ada biasanya terdiri atas menu, toolbar, dan komponen-komponen lain. Ruang kerja 3ds Max terdiri atas komponen berikut; Main Menu Toolbox Toolbar-toolbar termasuk toolbar standart, insert, dan control. 18 Panel-panel termasuk panel Timeline, Outline, Layout, dan text. Status Bar. a Menu Utama Main menu adalah menu utama dari 3ds Max yang sangat penting bagi pengguna. Didalamnya terdapat menu-menu yang sering digunakan. Main menu terletak di bagian teratas window 3ds Max.

c. Rangkuman 2 d. Tugas 2

Lakukan pengamatan terhadap tampilan pada program 3ds Max, perhatikan dan amati fungsi-fungsi dari setiap bagian yang ada. Bandingkan data yang didapat dengan teori yang ada. 19

e. Tes Formatif 2

1 Buatlah file baru dalam 3ds Max di komputer? 2 Lakukan penyimpan file ke dalam memori pada hardisk di komputer.

f. Kunci Jawaban Formatif 2 g. Lembar Kerja 2

Tujuan Peserta diklat mampu mengubah jenis format file yang sudah dibuat ke format yang lain. Alat dan Bahan Langkah Kerja 3. Kegiatan Belajar 3: Membuat Visualisasi Dimensi 3 3D Visualization a. Tujuan Kegiatan Pembelajaran 3 1 Peserta diklat mampu dalam menggunakan berbagai macam objek dimensi tiga. 2 Peserta diklat mampu melakukan modeling dalam 3ds Max. 3 Peserta diklat mengetahui dan paham dalam penggunaan texture yang ada dalam 3ds Max.

b. Uraian Materi 3

Langkah pertama adalah kita menyiapkan sebuah file 3DSMAX dengan nama ruangan.max,simpan file tersebut didalam directory.

A. Tembok

1. Buatlah rectangle atau garis kotak sebagai acuan dari tembok yang akan kita buat: