Teknik Penentuan Sampel a. Sampel

atau objek tertentu yang diukur. Dengan pengukuran intervalnya dimulai dari angka 1 sampai dengan angka 7 yang menunjukkan nilai tertinggi. 1 2 3 4 5 6 7 Sangat Tidak Setuju Sangat Setuju

3.2. Teknik Penentuan Sampel a.

Populasi Populasi merupakan kelompok subjek atau objek yang dimiliki ciri-ciri atau karakteristik-karakteristik tertentu yang berbeda dengan kelompok subjek atau objek yang lain, dan kelompok tersebut akan dikenai generalisasi dari hasil penelitian Sumarsono,2002:44. Dalam penelitian ini yang merupakan populasi adalah Auditor Senior dan Auditor Junior pada Kantor Akuntan Publik di Surabaya dimana jumlah KAP di Surabaya berjumlah 42 KAP sesuai dengan data dari www.iapi.or.id pada tahun 2010. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

b. Sampel

Sampel adalah bagian dari populasi, yang mempunyai ciri dan karakteristik yang sama dengan populasi tersebut, karena itu sampel harus merupakan representatif dari sebuah populasi Sumarsono,2002:44-45. Untuk menentukan sampel yang digunakan obyek penelitian digunakan metode purposive sampling jenis ini merupakan metode penetapan sampel dengan cara penarikan sample non-probabilitas yang menyeleksi responden-responden berdasarkan ciri-ciri atau sifat khusus yang dimiliki oleh sampel dan sampel tersebut yang merupakan representative dari populasi, sehingga menghasilkan sebuah sampel yang relevan dengan rancangan penelitian. Sampel penelitian adalah Auditor Senior dan Auditor Junior pada 8 KAP di Surabaya Timur dan masing-masing KAP diwakili minimal 3 orang Auditor.` Dasar pertimbangan pemilihan kriteria yang diambil adalah: 1. Setiap KAP memiliki Auditor Senior dan Auditor Junior yang telah bekerja selama 3 tahun. 2. KAP di Surabaya Timur, dimana peneliti mengalami beberapa kendala seperti, alamat KAP yang tidak jelas, terdapat KAP yang sudah pindah dan menolak diadakannya penelitian pengisian kuesioner karena kesibukan dari KAP. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Tabel 2 Nama KAP di Surabaya Timur No KAP Auditor 1. KAP. Drs.Bambang, Sutjipto Ngumar Rekan 3 2. KAP. Budiman, Wawan, Pamudji Rekan 3 3. KAP. Hadori Rekan Cab 4 4. KAP. Haryono, Adi Agus 3 5. KAP. Drs. Robby Bumulo 3 6. KAP. Richard Risambessy Rekan 4 7. KAP. Drs. J. Tanzil Rekan Pusat 3 8. KAP. Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono Rekan 4 Total 27 Sumber: Peneliti Jadi, jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 27 orang Auditor. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 3.3. Teknik Pengumpulan Data 3.3.1. Jenis Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP PROFESIONALISME AKUNTAN PUBLIK (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Di Surabaya Timur).

0 0 89

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA PROFESI AKUNTAN PUBLIK DI SURABAYA.

0 1 95

PENDIDIKAN, PENGALAMAN DAN INDEPENDENSI PENGARUHNYA TERHADAP PROFESIONALISME AUDITOR (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surabaya ).

0 0 18

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP PROFESIONALISME AKUNTAN PUBLIK PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DI SURABAYA (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surabaya).

0 1 153

Pengaruh Kompetensi, Independensi, Dan Profesionalisme Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Di Semarang)

0 0 6

PENGARUH INDEPENDENSI, PROFESIONALISME, DAN ETIKA PROFESI TERHADAP KINERJA AKUNTAN PUBLIK PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 19

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP PROFESIONALISME AKUNTAN PUBLIK PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DI SURABAYA (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surabaya)

0 1 16

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP PROFESIONALISME AKUNTAN PUBLIK PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DI SURABAYA (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surabaya)

0 1 28

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP PROFESIONALISME AKUNTAN PUBLIK (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Di Surabaya Timur)

0 0 17

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AKUNTAN PUBLIK TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA PROFESI AKUNTAN PUBLIK DI SURABAYA SKRIPSI

0 0 20